Siwi Purnamasari
Prodi Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CREATIVE PROBLEM SOLVING TERHADAP PRESTASI BELAJAR FISIKA POKOK BAHASAN CAHAYA SISWA KELAS VIII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 4 SAMIGALUH Siwi Purnamasari; Sumadi Sumadi; Veator Renyaan
COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 1 No 1 (2014)
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/cjipf.v1i1.228

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) terhadap prestasi belajar fisika siswa serta untuk mengetahui kualitas prestasi belajar siswa. Jenis penelitian ini adalah quasi experiment dengan randomized control-group pretest-posttest design. Sampel penelitian berjumlah 62 siswa kelas VIII semester genap SMP Negeri 4 Samigaluh Yogyakarta TA 2011/2012. Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang signifikan model pembelajaran CPS terhadap prestasi belajar fisika siswa. Prestasi belajar fisika siswa dengan model pembelajaran CPS termasuk kategori tinggi, sedangkan dengan model pembelajaran konvensional termasuk kategori sedang.