Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

Investasi Cerdas di Tengah Pandemi: Webinar Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dewa Ayu Oki Astarini; Anthony Angrawan; R. Ayu Ida Aryani; Ikang Murapi
ADMA : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 2 No 1 (2021): Juli 2021
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/adma.v2i1.1335

Abstract

This devotional activity aims to provide education about smart investments that can be done in the midst of the covid 19 pandemic, namely through investments in the Indonesian Capital Market and analysis that investors need to do before starting to invest. This devotion is also one way to motivate students as millennials to have a paradigm of investment society.This devotion was conducted in the form of a webinar event "smart investment in the middle of the pandemic" with participants of Bumigora University students. The webinar aims to add insight into how to invest in stocks, indicators to consider and strategies for stock investments that generate income with controllable risks. In addition, in this devotion is given a simulation of how to utilize the existing technology on smartphones for ease in investing through investment applications in playstore..
Pemilihan Paradigma Penelitian Akuntansi: Analisis Berdasarkan Perilaku Keseharian Mahasiswa Akuntansi Ni Ketut Sriwinarti; Dewa Ayu Oki Astarini; Ikang Murapi
Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (Rekan) Vol 3 No 1 (2022): Rekan
Publisher : Program Study Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/rekan.v3i1.1875

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana keterkaitan antara perilaku keseharian mahasiswa terhadap topik penelitian yang akan dilakukan. Penelitian ini menggunakan pendekatan fenomenologi untuk menemukan jawaban. Penafsiran dilakukan dengan cara (a) mencocokkan informan dengan ramalan sifat berdasarkan hari kelahiran (wariga/weton); dan (b) menganalisis mana dari ketiga kecerdasan yang dimiliki manusia memilih pengaruh paling besar pada saat mahasiswa dalam menentukan pilihannya. Berdasarkan hasil pengujian dan penafsiran yang telah dilakukan, terdapat beberapa fenomena yang ditemukan dalam penelitian ini yaitu: (a) ramalan perilaku menurut wariga ternyata memiliki kemiripan dengan atau kecocokan dengan perilaku sehari-hari mahasiswa. Hal ini berarti wariga bisa digunakan sebagai salah satu alternatif untuk mengetahui bagaimana perilaku seseorang; (b) muncul anomali-anomali antara paradigma yang disarankan dalam wariga dengan paradigma yang dipilih oleh mahasiswa. Pilihan yang dilakukan oleh mahasiswa kebanyakan berdasarkan mencari rasa “aman” yaitu literaturnya banyak, waktu pengerjaan yang lebih cepat, biaya dan kemudahan dalam proses penelitian. Selain itu juga disebabkan karena ingin menghindari “sesuatu” yang tak perlu dihindari (hitungan dan dosen). Dan karena adanya pengaruh lingkungan (teman dan Dosen). Hasil penelitian ini memberikan implikasi yang berguna untuk (a) mengubah sikap mahasiswa atau peneliti agar lebih terbuka terhadap berbagai pradaigma yang ada sehingga dapat memperkaya topik penelitian mahasiswa akuntansi; (b) memberikan bukti bahwasanya prediksi prilaku menurut wariga cocok dengan perilaku sebenarnya. Hal ini berarti wariga bisa digunakan sebagai pedoman untuk membantu mahasiswa dalam menentukan paradigma mana yang paling sesuai dengan jati dirinya.
Pendampingan Pelaporan SPT Tahunan Berbasis E-filing Bagi Pedagang Kelontong di tengah Wabah Covid-19 Ni Ketut Sriwinarti; Ikang Murapi; Dewa Ayu Oki Astarini; R. Ayu Ida Aryani; Baiq Adrian Ulfa
ADMA : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 1 No 1 (2020)
Publisher : LPPM Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.707 KB) | DOI: 10.30812/adma.v1i1.819

Abstract

Government appeals to stay at home and restrictions on the delivery of public services do make people less comfortable in receiving public services, but this is a policy currently taken by the government is an effort to limit or stop the spread of Corona Virus. based on the instructions given, DJP (Direktorat Jenderal Pajak) then stop reporting directly and lead to the use of e-filing and extend the tax reporting period that should end on 31 March 2020 to 30 April 2020. Termination is what later became a problem experienced by taxpayers, especially the grocery traders in Gerung Market, Gerung District, West Lombok Regency, where the average trader was very unfamiliar with the use of electronics, especially the use of computers and the internet. By coordinating with an account representative, the servant provides assistance to traders who wish to report their annual tax return online while still paying attention to social distancing or maintaining a safe distance from participants. because of the adaptations made so that not all registered participants can be accompanied, namely only 50% of participants who successfully report online, 20% of participants are reported manually and the rest are still waiting for further policies.
Pengungkapan Lingkungan pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Alfian Sayuti; Muliani Muliani; Dewa Ayu Oki Astarini; Defel Seftian
Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (Rekan) Vol 3 No 2 (2022): Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan(Rekan )
Publisher : Program Study Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/rekan.v3i2.2391

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kriteria keberlanjutan perusahaan pertambangan pada aspek lingkungan secara deskriptif. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Penelitian dilakukan pada perusahaan pertambangan yang ada di Bursa Efek Indonesia. Data perusahaan diambil dari laporan keberlanjutan dan laporan tahunan perusahaan periode 2018. Untuk mengukur pengungkapan lingkungan, digunakan metode check list dengan GRI Standar sebagai pedoman penilaian. Cara penggunaan metode ini yaitu jika item lingkungan diungkapkan di dalam laporan keberlanjutan atau laporan tahunan maka akan diberi skor 1, jika tidak diberi 0. Hasil penelitian menunjukan aspek lingkungan yang paling banyak diungkapkan adalah Air Limbah dan Limbah (30 item), Energi (29 item), Keanekaragaman Hayati (26 item), Emisi (18 item), Kepatuhan Lingkungan (12 item), Air (9 item), Material (7 item) dan Penilaian Lingkungan Pemasok (3 item). Sedangkan indikator lingkungan yang paling banyak diungkapkan adalah tentang limbah berdasarkan jenis dan metode pembuangan (16 item), pengungkapan ketidakpatuhan terhadap undang-undang dan peraturan tentang lingkungan hidup (12 item), tentang pengurang konsumsi energi (10 item) dan habitat yang dilindungi atau direstorasi (10 item). Kemudian perusahaan dengan pengungkapan tertinggi adalah PT Bukit Asam Tbk (PTBA) (16 item), disusul oleh PT Aneka Tambang (ANTM) 15 item, dan PT Vale Indonesia Tbk (INCO) 14 item.
Pendampingan Pengelolaan Keuangan Berbasis Akuntansi Bagi Pelaku Umkm Di Kelurahan Renteng Kecamatan Praya Kabupaten Lombok Tengah ikang murapi; Dewa Ayu Oki Astarini; Ni Ketut Sriwinarti; Ika Putri Fitri Anjani; Muliani; Muh. Bayu Bimantoro
Literasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Inovasi Vol 2 No 2 (2022)
Publisher : Pengelola Jurnal Politeknik Negeri Ketapang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (390.165 KB) | DOI: 10.58466/literasi.v2i2.612

Abstract

This community service activity aims to provide an understanding of the importance of financial reports for MSME actors in Renteng Village. Provide training and assistance so that partners are able to compile financial reports based on applicable accounting standards, implement them in their daily business. Based on initial communication with partners, information was obtained about the problems encountered, namely not understanding the importance and benefits of financial statements, not compiling financial reports that match accounting rules correctly, so that business developments are difficult to detect profits and losses. The solution offered is to provide training and assistance in the preparation of accounting-based financial reports. The implementation method used: lectures to convey the concept of the material, the practice of completing an accounting cycle in the form of cases, and providing assistance in the field. The results of monitoring and evaluation showed that the participants were able to absorb more than 55% of the training material provided. The participants also felt satisfied and saw that this training was important and useful. The results of the assistance in the field showed that most of the partners already had the understanding to prepare financial reports based on accounting principles with the guidance of the dedication team of the accounting study program lecturer at Bumigora University.
Determinan Financial Perfomance Perusahaan Perbankan Indonesia; Eksplorasi Intellectual Capital Dan Enterprise Risk Management Dewa Ayu Oki Astarini; Ika Putri Fitri Ajiani; Ikang Murapi; Ni Putu Ari Aryawati
JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research) Vol 7 No 1 (2023): JISAMAR : February 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisamar.v7i1.1029

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menemukan bukti empiris mengenai pengaruh intellectual capital dan enterprise risk management terhadap kinerja keuangan yaitu current ratio, asset turnover, return on asset pada perusahaan perbankan dengan menggunakan alat analisis Partial Least Square. Pengujian dilakukan pada perusahaan perbankan dengan menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan dan laporan tahunan dengan dari tahun 2019 sampai dengan tahun 2020. Hasil penelitan ini menunjukkan bahwa intellectual capital berpengaruh signifikan postif terhadap kinerja keuangan, yang mengindikasikan perusahaan memiliki keseriusan untuk menghasilkan nilai tambah dengan metode VAICTM. Enterprise risk managementyang merujuk pada ERM framework yang dikeluarkan oleh COSO yaitu: (1) lingkungan internal; (2) penetapan tujuan; (3) identifikasi kejadian; (4) penilaian risiko; (5) respons atas risiko; (6) kegiatan pengawasan; (7) informasi dan komunikasi; dan (8) pemantauan Kata kunci : intellectual capital, enterprise risk management dan financial performance Abstract: This study is aimed at testing and finding empirical evidence regarding the effect of intellectual capital and enterprise risk management on financial performance, namely the current ratio, asset turnover, and return on assets in banking companies using the partial least squares analysis tool. Tests were carried out on banking companies using secondary data in the form of financial reports and annual reports from 2019 to 2020. The results of this study indicate intellectual capital has a significant positive effect on financial performance, which indicates the company is serious about generating added value with the VAICTM method. The enterprise risk management framework refers to the ERM framework issued by COSO, namely: (1) the internal environment; (2) goal setting; (3) incident identification; (4) risk assessment; (5) response to risk; (6) supervision activities; (7) information and communication; and (8) monitoring. Keywords: intellectual capital, enterprise risk management, and financial performance
Pendampingan dalam Meningkatkan Potensi Kreatifitas dari Anak-Anak Berkebutuhan Khusus Dewa Ayu Oki Astarini; Ikang Murapi; Khairunnisa khairunnisa; R Ayu Ida Aryani
JILPI : Jurnal Ilmiah Pengabdian dan Inovasi Vol. 1 No. 3 (2023): Maret
Publisher : Insan Kreasi Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (486.814 KB) | DOI: 10.57248/jilpi.v1i3.126

Abstract

This service activity aims to provide education regarding Assistance in Increasing the Creative Potential of Children with Special Needs at Pelangi Lombokcare Special School (SLB). This activity is a form of humanity to introduce to the community more specifically to students to increase social feeling, as a form of caring and sharing enthusiasm for extraordinary friends, and to help provide assistance and encouragement to increase creativity for children with special needs. This service is carried out in the form of events such as education on saving and arithmetic, puzzle games and coloring, music entertainment and giving souvenirs so that the benefits that can be obtained from this activity are being able to contribute to the development of extraordinary friends which will have an impact on increasing the ability to be creative. In addition, the activities we carry out aim to help extraordinary friends discover their talents and interests. The activities carried out are also sustainable, so that in the future there will be similar activities to be carried out as well.
Analisis Fundamental dan Psikologi Investor dalam Pengambilan Keputusan Berinvestasi Dewa Ayu Oki Astarini; Ikang Murapi; Johan Ardiansyah; Ni Putu Ari Aryawati
Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (Rekan) Vol 4 No 1 (2023): Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan(Rekan )
Publisher : Program Study Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/rekan.v4i1.2814

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai analisis fundamental dan psikologis investor dalam pengambilan keputusan investasi di pasar modal. Beberapa informan yang diwawancarai dalam penelitian ini dengan berbagai latar belakang yaitu broker dan dosen/karyawan swasta. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini yaitu data primer. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini yaitu menggunakan pendekatan analisa induktif. Hasil penelitian ini menggambarkan analisis fundamental dan psikologi investor dalam pengambilan keputusan investasi di Mataram. Pengambilan keputusan investor di Mataram sangat memperhatikan kondisi fundamental perusahaan,Kata kunci: Analisi Fundamental, Investasi Saham, Psikologi Investor, Pengambilan Keputusan AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai analisis fundamental dan psikologi investor dalam pengambilan keputusan investasi di pasar modal. Beberapa informan yang diwawancarai dalam penelitian ini dengan berbagai latar belakang yaitu calo dan dosen/karyawan swasta. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan pendekatan analisis induktif. Hasil penelitian ini menggambarkan analisis fundamental dan psikologi investor dalam pengambilan keputusan investasi di Mataram. Pengambilan keputusan investor di Mataram sangat memperhatikan fundamental perusahaan, kondisi makroekonomi dan teknikal pergerakan harga saham,Kata Kunci: Psikologi Investor, Pengambilan Keputusan, Analisis Fundamental, Investasi Saham
Pengaruh dividend per share (DPS), Volume Perdagangan Saham, Laba Akuntansi dan Arus Kas Operasi Terhadap Harga Saham Johan Ardiansyah; Dewa Ayu Oki Astarini; Defel Septian
Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (Rekan) Vol 4 No 1 (2023): Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan(Rekan )
Publisher : Program Study Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/rekan.v4i1.2833

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh dividend per share (DPS), volume perdagangan saham, laba akuntansi dan arus kas operasi terhadap harga saham (studi kasus perusahaan pada IDX30 di Bursa Efek Indonesia). Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, uji determinasi koefisien (R2) dan uji hipotesis (uji t dan uji f). Data yang digunakan pada penelitian ini adalah 30 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2019 sampai dengan tahun 2021. Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan bantuan program pengolahan data SPSS 25, menunjukan bahwa secara parsial variabel dividend per share (DPS) berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham, sedangkan secara parsial variabel volume perdagangan saham, laba akuntansi dan arus kas operasi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham. Sedangkan secara simultan variabel dividend per share (DPS), volume perdagangan saham, laba akuntansi dan arus kas operasi berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham.