Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Hubungan Faktor Lingkungan Fisik Rumah dan Respons Terhadap Praktik Pengobatan Strategi DOTS Dengan Penyakit Tb Paru di Kecamatan Tirto Kabupaten Pekalongan Tahun 2010 Dwi Antoro, Setiawan; Setiani, Onny; Hanani Darundiati, Yusniar
Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia Vol 11, No 1 (2012): April 2012
Publisher : Master Program of Environmental Health, Faculty of Public Health, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/jkli.11.1.68-75

Abstract

Background : Pulmonary tuberculosis caused by Mycobacterium tuberculosis, the prevalence rate of tuberculosis cases in the year 2009 in the district Pekalongan of sub district Tirto 96/100.000%. In the last 3 years from 2007 until 2009 the average monthly case found 9 cases of pulmonary tuberculosis. Condition of housing residents who qualify as a healthy house has just reached 49%, has not met the target Ministry of Health, by 80%. This research was to analyze the association between, physical environmental and response to treatment practices with the DOTS strategy of TB pulmonary disease in sub district Tirto Pekalongan District year of 2010. Method : The type of this study is observational analytic study using case control study. Subjects of this study 106 people, consisting of 53 cases and 53 controls. The data were analyzed with chi-square test to determine the description and the relationship of risk factors with disease incidence of tuberculosis (univariate and bivariate analysis), then performed multivariate analysis with logistic regression. Result : The bivariate analysis result found that related to pulmonary tuberculosis were: type of floor in the house (ρ-value = 0.001), type of wall in the house (ρ-value = 0.001), index of ventilation in the house (ρ-value = 0.028), index of ventilation in bedroom (ρ-value = 0.039), ventilation in (stack hole) the kitchen/separation of kitchen and the main house (ρ-value=0.001), solar orientation (natural lighting) in house (p-value =0.025), solar orientation (natural lighting) in bedroom (p-value = 0.020), humidity room in the house (p-value =0.047), density of occupants in the house (p-value = 0.028) and the density of occupants in bedroom (p-value =0,045), knowledge level (p-value =0.014) nutritional status (p-value = 0.002), and response to treatment practices strategy with DOTS (p-value = 0.031).While the results of multivariate analysis are shown as risk factors for disease incidence of tuberculosis were ventilation in (stack hole) the kitchen/ separation of kitchen and the main house (OR= 6.824), type of floor in the house (OR= 3.860), type of house walls (OR =4.138), density of occupancy in bedroom (OR= 2.514), and response to TB treatment practices strategy with the DOTS (OR=2.606). Conclusion :  there are five variable significant related to tuberculosis were ventilation in (stack hole) the kitchen/ separation of kitchen and the main house, the type of floor, wall type, occupant density in bedroom and response to TB treatment practices strategy with the DOTS of proven associated with disease incidence of tuberculosis. Keywords: Physical environmental of housing factors, ), Pulmonary tuberculosis, Sstrategy Directly Observed Treatment Short-course (DOTS)
Kandungan Logam Berat (Pb dan Hg) pada Sayuran di Desa Kopeng Kabupaten Semarang dan Analisis Risiko Kesehatan Lingkungannya Indira Casheila Anindityo; Nur Endah Wahyuningsih; Yusniar Hanani Darundiati
VISIKES: Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 20, No 1 (2021): VISIKES
Publisher : Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/visikes.v20i1.4274

Abstract

Abstrak : Desa Kopeng, Kabupaten Semarang merupakan kawasan pertanian sayuran. Kegiatan pertanian seperti penggunaan pestisida dapat menyebabkan kontaminasi logam berat pada sayuran dan dapat mengganggu kesehatan yang bersifat karsinogenik pada logam berat timbal dan non-karsinogenik pada logam berat merkruri pada setiap orang yang mengkonsumsinya secara teratur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsentrasi timbal dan merkuri pada sayuran di Desa Kopeng dan mengetahui risiko kesehatannya yang merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan metode uji laboratorium menggunakan spektrometri serapan atom dan analisis risiko kesehatan lingkungan. Sampel penelitian sebanyak 15 diambil secara proporsional random sampling. Terdiri dari sayuran kubis, brokoli dan selada. Perhitungan risiko kesehatan non-karsinogenik dan karsinogenik meliputi estimated daily intake (EDI); hazard quotients (HQ) dan hazard index (HI); serta lifetime risk cancer (LCR) untuk logam berat Pb. Diperoleh rata-rata kandungan Pb pada seluruh sayuran sebesar 0,069 dan Hg <0,002 mg/kg. Hasil tersebut berada di bawah nilai ambang batas logam berat sayuran yaitu 0,5 untuk Pb dan 0,03 mg/kg untuk Hg. Perhitungan risiko kesehatan karsinogenik pada konsumsi kubis, brokoli dan selada di Desa Kopeng belum memberikan risiko kesehatan, namun pada perhitungan risiko kesehatan non-karsinogenik HI pada anak-anak sudah berisiko. Sebaiknya mengonsumsi sayuran dan buah-buahan yang beragam dan dan dicuci menggunakan air bersih dan mengalir sebelum dikonsumsi.Kata Kunci: sayuran; timbal; merkuri; risiko kesehatan; KopengAbstract: Kopeng in Distric Semarang is a vegetables agricultural area. Agricultural activities such as the use of pesticides can cause heavy metal contamination of vegetables and can cause health problems which are carcinogenic to heavy metal lead and non-carcinogenic to heavy metal mercury in everyone who consumes them regularly. This study aims to determine the concentration of lead and mercury in vegetables in Kopeng and to determine their health risks. This research is a quantitative descriptive study using laboratory test methods using atomic absorption spectrometry and environmental health risk analysis. The research sample 15 was taken by proportional random sampling. Consisting of cabbage vegetables, broccoli and lettuce. Calculations of non-carcinogenic and carcinogenic health risks include estimated daily intake (EDI); hazard quotients (HQ) and hazard index (HI); and lifetime risk cancer (LCR) for heavy metal Pb. Results an average Pb content in all vegetables of 0.069 and Hg <0.002 mg/kg. These results are below the threshold values for heavy metals in vegetables, namely 0.5 for Pb and 0.03 mg/kg for Hg. Calculation of carcinogenic health risks in the consumption of cabbage, broccoli and lettuce in Kopeng Village has not provided a health risk, but the non-carcinogenic health risk of HI in children is already at risk. We recommend that you eat a variety of vegetables and fruits and wash them using clean and running water before consumption.Keywords: vegetables; lead; mercury; health risk; Kopeng
APPLICATION OF SPATIAL ANALYSIS OF DENGUE HEMORRHAGIC FEVER RISK FACTORS IN TAMAN DISTRICT MADIUN Riyani Dwi Rivyantanti; Nur Fitriana Arifin; Mursid Rahardjo; Yusniar Hanani Darundiati
VISIKES: Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 15, No 2 (2016): Visikes
Publisher : Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1741.884 KB) | DOI: 10.33633/visikes.v15i2.1441

Abstract

DHF often causes outbreaks and closely related to the environment. Dengue incidence in the Madiun City increase continuously and the highest incidences occurred in Taman Sub District with IR reached 108.4 per 100,000 population. This research has purpose to analyze the spatial relationship between environmental and behaviors factors with the incidence of Dengue Hemorrhagic Fever (DHF) using Geographic Information System (GIS) in the Taman Sub District of Madiun City. This was an observational analytic research applying case control design. In this research, the sample groups were case sample and control sample. The total members of case and control were 40 members in every group.The case samples were DHF patients from January to May 2015 who living in Taman sub district and the case control were the neighbors who were not infected by DHF. Data were analyzed in univariate and bivariate using Chi Square and spatial analysis using ArcMap. Univariate analysis showed 76.2% risk oftemperature, 18.8% risk of humidity, 75% of high population density, 100% risk altitude, 72,5% ABJ & HI-risk, 31,2% risk CI, 31,2% poorknowledge, 31,2% poor attitude,42,5% poorpractice. This research found that there was a association between the ABJ (p=0,001), HI (p=0,001), CI (p=0,054), and practice (p=0,003) and the dengue case. There was no a relationship between temperature (p=0,599), humidity (p=1,000), population density (p=1,000), knowledge (p=0,335), attitude (p=1,000) with dengue case, while for altitude obtained homogeneous. Mapping the incidence of DHF showed the proportion of a greater dengue incidence was found in the region which was has an average risk temperature, high overcrowding, ABJ & HI-risk, as well as poor of attitudes and practices. Therefore, spatial analysis showed that ABJ & HI-risk and poor PSN practices affected the increase of dengue incidence in Taman sub districts.Keywords: DHF, environmental factors, behavioral factors, spatial analysis
Paparan Logam Plumbum (Pb) sebagai Pemicu Stunting pada Balita: Literature Review Nurjazuli; Yusniar Hanani Darundiati; Slamet Wardoyo
Poltekita : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 15 No. 3 (2021): November
Publisher : Poltekkes Kemenkes Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33860/jik.v15i3.508

Abstract

Stunting masih menjadi permasalahan kesehatan pada balita di seluruh dunia, terutama pada negar-negara berpenghasilan rendah. Faktor pemicu stunting di setiap negara masih terjadi kesengjanhan data dari factor gizi maupun factor sanitasi lingkungan. Namun ada kajian lanjut dari kontribusi paparan lingkungan beracun termasuk timbal dikaitkan dengan defisit nutria dan berujung stunting pada balita. Tinjauan literatur mengidentifikasi paparan logam berat terutama plumbum (Pb) sebagai factor stunting pada balita. Pencarian literatur dilakukan pada database elektronik PumMed, ProQuest, Google Scholar dengan kata kunci “(Stunt* or Growth), (Plumbum or Pb or Lead). Kriteria inklusi adalah Stunting or Growth and paparan Plumbum or Lead or Pb, Fulltext, diterbitkan 2016-2021, tipe artikel Randomized Controlled Trial and Clinical Trial. Kriteria eksklusi adalah Stunting yang disebabkan oleh asupan Gizi, artikel dalam bentuk Books and Documents, Meta-Analysis, Review dan Systematic Review.. Hasil kajian pustaka menunjukkan paparan logam berat berupa Pb pada balita yang bersumber dari lingkungan berdampak pada stunting pada balita karena sifat dari logam berat yang menghambat proses penyerapan nutrisi dari makanan dan berbanding lulus dengan penurunan skor Kognitif pada anak
Pajanan Partikulat Debu Kapur dan Faktor Risiko Pekerja dengan Kejadian ISPA: Sebuah Literature Review Mirza Fathan Fuadi; Onny Setiani; Yusniar Hanani Darundiati
Jurnal Kesehatan Lingkungan Vol 11 No 1 (2021): April
Publisher : POLTEKKES KEMENKES MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jkl.v11i1.1338

Abstract

Limestone mining is an industry that produces pollutants in the air. The pollutants produced from the lime mining industry are dust and gas particles. The resulting lime dust can harm the health of workers. ARI is a respiratory disease that attacks lime mining workers. ARI does not only occur due to exposure to lime dust, there are several risk factors for workers that can cause ARDs. This study aims to determine the exposure to lime dust and the risk factors for workers with the incidence of ARI. This research was conducted using the literature review method with a sample size of 16 journals. The results showed that 80% of the variables studied were significant or had a relationship with the incidence of ARI. From the review of the article, it is known that there is a period of work, use of PPE, age, history of disease, and smoking habits. The most dominant risk factors that have a significant relationship with the incidence of ARI are the working period variable and the use of PPE.
DETERMINAN PRAKTIK PERSONAL HYGIENE MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEBAGAI BENTUK PENCEGAHAN DALAM SITUASI PANDEMI COVID-19 Nadira Esthevyani; Yusniar Hanani Darundiati; Nur Endah Wahyuningsih
Jurnal LINK Vol 17, No 1 (2021): MEI 2021
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Poltekkes Kemenkes Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2848.882 KB) | DOI: 10.31983/link.v17i1.6796

Abstract

COVID-19 telah ditetapkan sebagai pandemi pada skala global. Kurangnya menjaga kualitas personal hygiene dapat menjadi penyebab rentannya penularan COVID-19, hal ini menjadi perhatian terutama bagi mahasiswa perantauan yang harus melakukan karantina baik di indekos, asrama, atau rumah kontrakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui determinan praktik personal hygiene mahasiswa Universitas Diponegoro sebagai bentuk pencegahan dalam situasi pandemi COVID-19. Penelitian ini berjenis kuantitatif dengan observasional analitik menggunakan pendekatan cross-sectional. Penentuan sampel menggunakan proportional random sampling pada 442 responden dengan pengambilan data penelitian didapat melalui kuesioner online dan dianalisa secara univariat dan bivariat. Responden paling banyak berjenis kelamin perempuan (71,7%), memiliki pengetahuan tentang praktik personal hygiene yang kurang baik (27,4%), memiliki sikap tentang praktik personal hygiene yang kurang baik (45,2%), memiliki lingkungan sosial yang tidak mendukung (55,2%), tidak dapat menjangkau akses informasi (46,2%), dan memiliki praktik personal hygiene yang kurang baik (40,7%). Ada hubungan antara jenis kelamin (p=0,001), sikap tentang praktik personal hygiene (p=0,001), dukungan sosial (p=0,001), dan akses informasi (p=0,001) dengan praktik personal hygiene responden. Praktik personal hygiene kurang baik pada mahasiswa Universitas Diponegoro lebih banyak ditemukan pada mahasiswa berjenis kelamin laki-laki dan sikap tentang praktik personal hygiene yang kurang baik
Hubungan Kadar Pencemaran SO2 Dan NO2 Dengan Incidence Rate ISPA Pada Balita Di Kota Cilegon Tahun 2018-2020 Murthya Azhari; Nurjazuli Nurjazuli; Yusniar Hanani Darundiati
Jurnal Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Vol. 3 No. 1 (2022): Januari - Juni 2022
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (664.812 KB) | DOI: 10.25077/jk3l.3.1.22-29.2022

Abstract

Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) menempati urutan pertama dari sepuluh besar penyakit di Cilegon periode 2014-2020. 58,3% balita berada pada kelompok berisiko tinggi ISPA. Limbah dari industri dan aktivitas penduduk di Kota Cilegon menyebabkan kadar sulfur dioksida (SO2) dan nitrogen dioksida (NO2) di atas nilai ambang batas. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan tingkat pencemaran SO2 dan NO2 dengan angka kejadian ISPA pada balita di Kota Cilegon. Penelitian ini menggunakan deskriptif-analitik dengan desain penelitian time trend. Populasinya adalah seluruh penduduk usia balita di wilayah Kota Cilegon tahun 2018-2020. Sampel penelitian ini adalah seluruh balita yang terkena ISPA pada periode Januari 2018-Desember 2020. Analisis bivariat menggunakan uji korelasi spearman. Analisis bivariat menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan yang signifikan antara kadar pencemaran  SO2 (p value=0,385) dan NO2 (p value=0,102) dengan incidence rate ISPA pada balita tahun 2020. Angka kejadian ISPA pada tahun 2018-2020 memiliki tren yang menurun. Kasus ISPA pada balita banyak terjadi pada anak laki-laki sebanyak 5.327 kasus (51%). Kadar pencemaran SO2 dan NO2 pada tahun 2018-2020 memiliki tren menurun. Tidak ada hubungan antara SO2 dan NO2 dengan incidence rate ISPA pada balita.
Kondisi Sungai di Indonesia Ditinjau dari Daya Tampung Beban Pencemaran: Studi Literatur Yura Witsqa Firmansyah; Onny Setiani; Yusniar Hanani Darundiati
Jurnal Serambi Engineering Vol 6, No 2: April 2021
Publisher : Fakultas Teknik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32672/jse.v6i2.2889

Abstract

The condition of rivers in Indonesia in 2018,  25 rivers were heavily polluted, while in 2019,  38 rivers were  heavily polluted . Efforts are needed to determine the carrying capacity of river pollution loads so that they can be used as guidelines for river management. This study aims to provide an overview of the  conditions of  Indonesia’s rivers through a literature review. This literature review  uses 10 articles from the Google Scholar database for the period 2014-2020. The rivers under study do not have a pollution  load capacity, namely the Code Yogyakarta river, the Bengawan Solo watershed of the Surakarta and Karanganyar sections, the Brantas river in Malang City, the Kupang river, Pekalongan City, the Mahakam river in East Kalimantan, the Winongo river, Sleman Regency, the section of the Brantas river Kekep-Punden Kota Batu, the segment of the Pesanggrahan river of the City; Garang river, Central Java Bedung river, Denpasar City.   Most of the parameters that exceed the loading  capacity of the entire river are BOD, COD, TSS, nitrite, nitrate, phosphate, and ammonia. The source of pollution in most rivers is  unidentified (certain and uncertain sources of pollution). Generally, river management efforts are not carried out in an optimal manner to maintain water quality and condition .
FAKTOR PENENTU PAPARAN PESTISIDA PADA PETANI WANITA TERHADAP KEJADIAN BBLR Astin Hardiana; Onny Setiani; Yusniar Hanani Darundiati
JURNAL RISET KESEHATAN POLTEKKES DEPKES BANDUNG, Online ISSN 2579-8103 Vol 13 No 1 (2021): Jurnal Riset Kesehatan Poltekkes Depkes Bandung
Publisher : Poltekkes Kemenkes Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (285.137 KB) | DOI: 10.34011/juriskesbdg.v13i1.1839

Abstract

Wanita yang melakukan aktivitas pertanian pada saat hamil rentan terpapar pestisida. Kandungan lemak pada wanita lebih tinggi dibanding pria, terutama pada wanita hamil. Kandungan lemak yang tinggi tersebut membuat pestisida mudah terakumulasi ke dalam jaringan tubuh, protein dan tulang yang berakibat pada terganggunya pertumbuhan janin yang sedang dikandung. Petani wanita yang terpapar pestisida saat hamil disebabkan oleh beberapa faktor. Penelitian ini bertujuan mempelajari dan menganalisis beberapa literatur mengenai faktor-faktor paparan pestisida yang menjadi faktor penentu terjadinya paparan pada wanita terkait kejadian BBLR. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu studi literatur. Sumber data sekunder yang digunakan diperoleh dari database Sciencedirect, Google Scholar, PubMed Central dan Science and Technology Index (SINTA) dengan rentan waktu 10 tahun. Penelitian ini mempelajari dan menganalisis 7 artikel ilmiah yang terdiri dari 4 artikel nasional dan 3 artikel internasional. Hasil dari tujuh artikel yang dianalisis menunjukkan paparan pestisida pada petani wanita disebabkan oleh beberapa faktor penentu yaitu faktor pemakaian APD, keterlibatan dalam kegiatan pertanian, massa kerja, lama kerja, pencampuran pestisida dan penyimpanan pestisida, serta intensitas paparan pestisida. Sedangkan faktor penanganan peralatan penyemprotan tidak memiliki pengaruh terhadap kejadian BBLR.
STUDI LITERATUR : PENGARUH PAPARAN PESTISIDA TERHADAP GANGGUAN KESEHATAN PETANI Dhody Ardi Pratama; Onny Setiani; Yusniar Hanani Darundiati
JURNAL RISET KESEHATAN POLTEKKES DEPKES BANDUNG, Online ISSN 2579-8103 Vol 13 No 1 (2021): Jurnal Riset Kesehatan Poltekkes Depkes Bandung
Publisher : Poltekkes Kemenkes Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (493.099 KB) | DOI: 10.34011/juriskesbdg.v13i1.1840

Abstract

Pestisida organofosfat merupakan pestisida yang umum digunakan petani untuk membunuh hama tanaman. Penggunaan yang berlebihan dapat membahayakan kesehatan manusia karena bersifat racun dan kurang persisten di alam. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengkaji berbagai literatur yang membahas mengenai gangguan kesehatan yang terjadi pada petani akibat paparan pestisida organofosfat. Metode penelitian yang digunakan yaitu studi kespustakaan (literature review) dengan sumber data yang digunakan berupa data sekunder yang diperoleh dari database Science and Technology Index (SINTA), Google Scholar, PubMed Central dan Sciencedirect. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar petani menggunakan pestisida golongan organofosfat untuk membasmi hama tanaman. Penggunaan berlebihan dan tanpa menggunakan alat pelindung diri adalah pemicu terjadinya paparan pestisida pada petani. Paparan pestisida menimbulkan berbagai gangguan kesehatan seperti anemia, hipertensi, diabetes mellitus, gangguan pada sistem saraf, gangguan kesehatan pada wanita seperti hipotiroid dan gangguan reproduksi, gangguan kesehatan pada pria seperti gangguan kesuburan. Selain itu, gangguan kesehatan lainnya juga dipicu oleh paparan pestisida seperti tremor, iritasi kulit, pusing, mual, batuk, sakit kepala, serta kesulitan bernapas.