This Author published in this journals
All Journal Jurnal Abdidas
Aprillia Kumala Yuani
Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Djuanda Bogor

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Metode Home Visit untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa SD pada Masa Pandemik Covid-19 Teguh Prasetyo; Endin Mujahidin; Rasmitadila Rasmitadila; Aprillia Kumala Yuani
Jurnal Abdidas Vol. 2 No. 4 (2021): August Pages 725-1020
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/abdidas.v2i4.388

Abstract

Artikel ini merupakan implementasi pengabdian kepada masyarakat pada masa pandemik untuk siswa usia sekolah dasar dengan menerapkan metode home visit. Sebelumnya, pembelajaran siswa SDN Gelaran I Gunungkidul, Yogyakarta hanya menggunakan pembelajaran daring, sehingga siswa menjadi bosan dan monoton. Metode home visit menjadi alternatif pembelajaran yang diselenggarakan sekolah pada masa pandemi Covid-19. Program dari sekolah yang dilaksanakan dengan cara guru mendatangi salah satu rumah siswa yang sudah dikelompokkan menjadi kelompok kecil yaitu terdiri dari 10 orang sesuai dengan jarak rumah yang berdekatan. Pelaksanaan home visit tetap mengedepankan protokol kesehatan di tengah pandemik tahun 2020. Tujuan dari pelaksanaan penerapan metode home visit yaitu untuk mengurangi dampak dari pandemi Covid-19 dan membuat siswa menjadi termotivasi untuk belajar selama di rumah. Pelaksanaan home visit dilakukan setiap satu minggu sekali pertemuan yaitu pada hari Rabu dengan kunjungan guru pada bulan Agustus 2020. Metode home visit membuat siswa menjadi termotivasi untuk belajar, sehingga dapat meningkatkan hasil belajar dan menyenangkan siswa. Selain itu, orang tua dapat dengan mudahnya siswa dapat bertanya langsung dengan guru ketika materi belajar tidak jelas.