Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Contribution of Emotional Maturity and Social Support to Self-Adjustment of Santri in Musthafawiyah Purbabaru Islamic Boarding School Helsa Nasution; Daharnis Daharnis; Syahniar Syahniar
Journal of Educational and Learning Studies Vol 2, No 2 (2019): Journal of Educational and Learning Studies
Publisher : RedWhite Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.286 KB) | DOI: 10.32698/0632

Abstract

This research aims to describe the contribution of emotional maturity and social support to self-adjustment of santri in Pesantren. This research used descriptive quantitative method. The population of this research was 2,695 santri of the 1st grade in Musthafawiyah Purbabaru Islamic Boarding School. The sample were 349 santri and selected by proportional random sampling. The research findings showed: (1) on average, emotional maturity is in the high level category, (2) social support is also at a high level, (3) the self-adjustment of santri is good category, (4) contribution of emotional maturity towards self-adjustment is 44.3%, (5) contributions of social support toward the self-adjustment is 25.9%, and (6) contributions of emotional maturity and social support to the self-adjustment is 48.3%.
Perencanaan Karir Mahasiswa Setelah Wisuda Pascasarjana Helsa Nasution
Consilium : Berkala Kajian Konseling dan Ilmu Keagamaan Vol 6, No 1 (2019): Volume 6 Issue 1, 2019
Publisher : Program Studi Bimbingan Penyuluhan Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37064/consilium.v6i1.4736

Abstract

Setiap orang pada umumnya memerlukan lapangan kerja untuk bekerja serta hasil dengan pekerjaan yang dijabatnya terutama pada mahasiswa setelah wisuda pascasarjana. Untuk itu, seseorang harus mempersiapkan perencanaan karirnya demi untuk mencapai karir yang sesuai dengan bakat, minat dan kemampuan terutama bidang kejuruannya. Namun, kenyataan dilapangan masih ada mahasiswa setelah wisuda pascasarjana cemas dan khawatir untuk karirnya nanti. Faktor yang mempengaruhi perencanaan karir adalah kemampuan (abilities), minat (interest) dan prestasi (achievement). Penghambat seseorang dalam berkarir ialah tidak mempersiapkan dan perencanaan karirnya serta tidak memanfaatkan kesempatan yang ada. Berdasarkan hasil penelitian bahwasanya perencanaan karir informan yaitu kuliah pascasarjana, PPK (Pendidikan Profesi Konselor), Perencanaan lainnya adalah menjalin relasi, kemampuanĀ  menguasai bahasa Inggris. Kendala informan dalam mewujudkan karirnya ialah keinginan informan untuk berkarir hanya di Provinsi Riau tanah kelahiran informan. Dapat disimpulkan bahwasanya ada hambatan dalam perencanaan karir setelah wisuda pascasarjana dan masih ada kekhawatiran dalam mewujudkan karirnya nanti.