Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pelatihan pembuatan pestisida nabati menggunakan buah maja pada kelompok tani Desa Bontotiro di Kabupaten Bantaeng Nur Anny S. Taufieq; Raeni Tenriola; Dwi Wahyuni Aprianti
DEDIKASI Vol 21, No 2 (2019): Jurnal Dedikasi
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/dedikasi.v21i2.11482

Abstract

The Community Partnership Program (PKM) partner is the Bontotiro Village Farmer Group of Bantaeng Regency. The problem is the lack of knowledge of the farming community about the use of maja fruits as ingredients for vegetable pesticides. Therefore, farmers need to be equipped with knowledge of how to make vegetable pesticides by using maja fruits. The methods that will be used are mentoring and participatory rural approach (PRA) methods. Assistance methods are used to increase the understanding of the farming community regarding the use of maja fruits as ingredients for vegetable pesticides and to facilitate partners in making vegetable pesticides. The PRA method is carried out to arouse the partner's sense of belonging to the product to be developed, and the partner's sense of responsibility towards the product and the environment around it. The main methods adopted in the Community Partnership Program (PKM) activities are lectures, discussions, questions and answers, and simulations. The results achieved are the maja fruit, which has only been used as household appliances because it has a hard shell. At present, the maja flesh can already be used as a vegetable pesticide, which has high economic value. Making vegetable pesticides using maja flesh is very beneficial for the needs of farmers because it can reduce the use of chemical fertilizers that have an impact on damage to environmental functions and natural resources.
Peningkatan Pengetahuan Manajemen Usaha pada Industri Kecil Batu Bata di Kabupaten Sidenreng Rappang Provinsi Sulawesi Selatan Nurlita Pertiwi; Panennungi Panennungi; Gufran D. Dirawan; Nur Anny S. Taufieq; Irma Aswani Ahmad
IPTEK: Jurnal Hasil Pengabdian kepada Masyarakat Vol 2, No 3 (2023): IPTEK: Jurnal Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat (Article in Press)
Publisher : IPTEK: Jurnal Hasil Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (150.211 KB)

Abstract

Abstrak.  Mitra Program Kemitraan Masyarakat (PKM) ini adalah pengusaha kecil batu bata di kabupaten Sidrap. Tujuan Program Kemitraan Masyarakat ini untuk meningkatkan kemampuan manajemen masyarakat dalam menjalankan usaha. Program ini diharapkan memberikan pengetahuan manajemen meliputi manajemen pengelolaan areal kerja, pengelolaan tenaga kerja, pengelolaan peralatan kerja serta manajemen waktu. Untuk mengatasi hal tersebut, metode yang digunakan dalam program ini adalah Participatory Rural Appraisal (PRA) yang diawali dengan memberikan kesempatan pada peserta menemukan masalahnya.  Hasil yang dicapai adalah meningkatnya pengetahuan pengusaha batu -bata dalam mengelolah usahanya. Kata Kunci: batu bata, manajemen usaha, industri kecil