This Author published in this journals
All Journal Jurnal Infomedia
Akmalul Fata
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGAJUAN PROPOSAL JUDUL TUGAS AKHIR BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY MENGGUNAKAN KONSEP MODEL VIEW CONTROL Dimas Putra; Azhar Azhar; Akmalul Fata
Jurnal Infomedia:Teknik Informatika, Multimedia & Jaringan Vol 1, No 2 (2016): Jurnal Infomedia
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (357.096 KB) | DOI: 10.30811/.v1i2.329

Abstract

Sistem pelayanan dalam dunia pendidikan kampus sangatlah penting untuk meningkatkan nilai akreditasi suatu kampusdalam sektor pelayanan kampus. Namun pada prodi Teknik Informatika Politeknik Negeri Lhokseumawe masih belumefektif dan efisien dalam hal pelayanan kampus untuk mahasiswa tingkat akhir terutama pada saat pengumpulanproposal judul tugas akhir karena masih menggunakan cara manual. Pada penelitian ini dibuat sebuah sistem informasiuntuk pengumpulan proposal judul tugas akhir berbasis web dan sms gateway sehingga mahasiswa lebih mudah dalampengumpulan proposal judul. Tujuan dibuatnya sistem aplikasi ini adalah untuk memudahkan mahasiswa ketikamengajukan proposal judul. Aplikasi ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, HTML, CSSdengan framework codeigniter. Database yang digunakan adalah MYSQL. Aplikasi ini juga menggunakan Gammusebagai SMS Gateway yang digunakan untuk mengirimkan hasil penerimaan proposal judul dan pembimbing tugasakhir. Hasil yang akan dicapai pada pembuatan sistem aplikasi ini adalah terciptanya sebuah sistem pelayanan informasiweb untuk proses pengajuan proposal judul tugas akhir bagi mahasiswa Teknik Informatika.Kata kunci : Proposal Judul, SMS Gateway, Gammu, Framework Codeigniter.