Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

PENERAPAN TERAPI INHALASI SEDERHANA DALAM PENINGKATAN BERSIHAN JALAN NAPAS PADA ANAK DENGAN ISPA Dewi, Siti Utami; Oktavia, Dinda Vania
Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia Vol 5, No 2 (2021): Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52020/jkwgi.v5i2.3341

Abstract

Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) merupakan penyakit saluran pernapasan atas maupun bawah yang menjadi salah satu penyebab kematian tersering pada anak di negara berkembang. Untuk mencegah terjadinya komplikasi diperlukan adanya upaya penanggulangan yang efektif dan efisisen. Salah satu upaya yang dapat dilakukan yaitu terapi inhalasi sederhana. Inhalasi sederhana yaitu memberikan terapi dengan uap panas yang dihirup ke dalam saluran pernafasan yang dilakukan dengan bahan dan cara yang sederhana. Tujuan studi kasus ini adalah mengidentifikasi adanya peningkatan bersihan jalan napas pada anak dengan ISPA setelah diberikan terapi inhalasi sederhana. Rancangan studi kasus ini adalah deskriptif dengan menggunakan metode wawancara dan observasi. Subjek studi kasus sebanyak dua orang klien anak dengan ISPA. Studi kasus ini dilakukan selama 3 hari dan 2 kali sehari. Setelah pelaksanaan terapi inhalasi sederhana selama 3 hari. Studi kasus ini menghasilkan adanya peningkatan bersihan jalan napas pada kedua subjek. Dari studi kasus ini bahwa terapi inhalasi sederhana cukup efektif dalam peningkatan bersihan jalan napas pada anak dengan ISPA. Saran yang dianjurkan pada keluarga yaitu diharapkan dapat menerapkan terapi inhalasi sederhana di rumah dan memeriksakan kesehatan ke fasilitas kesehatan untuk mendapatkan tindak lanjut pelaksanaan penyakit ISPA.
Pengukuran Hubungan Antara Kinerja Perawat dan Faktor Yang Berpengaruh di Rumah Sakit Prikasih Jakarta Selatan Siti Utami Dewi
Jurnal Persada Husada Indonesia Vol 5 No 18 (2018): Jurnal Persada Husada Indonesia
Publisher : STIKes Persada Husada Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1377.576 KB) | DOI: 10.56014/jphi.v5i18.171

Abstract

Nurse as one of the health workers in hospitals plays an important role in achieving the goal of health development. The success of health care depends on the participation of nurses in delivering quality care for patients. The purpose of this study was to determine the direct and indirect influence as well as the amount of work environment, job training, and employability and work discipline on the performance of nurses in Prikasih Hospital South Jakarta Year 2016. The method used in this study is quantitative approach that use cross-sectional design. Samples used as many as 80 nurses as respondents. The analytical method used was Structural Equation Model (SEM) using SmartPLS 2.0 and SPSS 20. Results of hypothesis testing by Structural Equation Model (SEM) using smartPLS produce research findings that performance of nurses variable at Hospital South Jakarta Prikasih influenced by work environment (19.57%), job training (22.67%), ability to work (20.51%) and discipline (12.01%) The total direct effect was 74.8%. While the indirect effect of work environment (1.046%), job training (0.198%), and ability to work (0.209%). Therefore the total direct and indirect influences were 76.2%. Model analysis results can explain 99.78% diversity of data and able to assess the phenomenon used in the study, while the 0.22% described other components that do not exist in this study. The result showed a greater effect namely vocational training because training as a form of development capabilities and skills of nurses. The research suggest nurses should be train cross-sectionally in order to complement and helping each other, therefore it could enhance teamwork among leaders, nurses and their colleagues to achieve hospital goals.
Penerapan Terapi Rendam Kaki Menggunakan Air Hangat Dalam Menurunkan Tekanan Darah Siti Utami Dewi; Putri Ayu Rahmawati
J I K O (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi) Vol 3, No 2 (2019): JIKO (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi)
Publisher : LPPM AKPER FATMAWATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46749/jiko.v3i2.33

Abstract

Menurut World Health Organization (WHO) dikawasan Asia Tenggara populasi penderita hipertensi sebesar 8% atau 147 juta jiwa dan diperkirakan pada tahun 2050 meningkat 3 kali lipat dari tahun 2013. Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2018 yang terdiagnosa hipertensi oleh dokter 8,36% dan 34,11% berdasarkan hasil pengukuran. Hipertensi merupakan silent killer atau pembunuh diam-diam karena merupakan penyakit yang tidak menampakkan gejala yang khas, dimana salah satunya adalah sakit kepala dan mudah lelah. Studi kasus ini bertujuan untuk mengetahui gambaran terapi rendam kaki menggunakan air hangat dalam menurunkan tekanan darah pada subjek dengan hipertensi. Rancangan studi kasus ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan proses asuhan keperawatan keluarga. Hasil dari studi kasus ini setelah tiga hari subjek menerapkan terapi rendam kaki didapatkan hasil terjadi penurunan tekanan darah pada kedua subjek, yang ditunjukan pada subjek I tekanan darah sebelum terapi 160/100 mmHg menjadi 120/80 mmHg. Pada subjek II sebelum terapi 150/100 mmHg menjadi 130/80 mmHg, rata-rata selisih dalam penurunan tekanan darah sebelum dan sesudah terapi rendam kaki yaitu 10 mmHg. Kesimpulan studi kasus ini terapi rendam kaki cukup efektif dalam menurunkan tekanan darah pada penyakit hipertensi. Saran yang dianjurkan keluarga dan subjek dapat melakukan penerapan terapi rendam kaki, perawatan hipertensi dan kontrol ke fasilitas kesehatan.
Improvement of Diet Behavior in Clients with Diabetes Mellitus Through Health Education Siti Utami Dewi; Deinera Rachel Furtunah F. D
J I K O (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi) Vol 4, No 2 (2020): JIKO (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi)
Publisher : LPPM AKPER FATMAWATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46749/jiko.v4i2.39

Abstract

Diabetes mellitus (DM) is a disease that is a problem in public health. DM is a metabolic disorder characterized by hyperglycemia (an increase in serum glucose levels) due to lack of the hormone insulin, decreased effect of insulin and or both. Diet or diet is an important determinant that determines obesity and insulin resistance, so the provision of health education is a way to maintain the stability of insulin in DM clients. This case study aims to get an overview of the implementation of health education in improving the eating habits of DM clients. The method used is descriptive in the form of case studies with the criteria that the subject is a family with diabetes mellitus health problems through health education intervention about diet. The results of the case study showed that there was a decrease in blood sugar levels, good motivation of the families in implementing the DM diet, and behavioral changes by 76% (good category) in subject I, as far as subject II behavior change was 80% (good category ) Based on the results of this case study it is expected that nurses through health cadres are able to monitor the implementation of DM diet in families with optimal DM health problems. Keywords: Diabetes Mellitus, Blood Sugar Levels, Implementation of A Diet of Diabetes Mellitus
Breast Cancer Risk Analysis Using Fuzzy Inference System with the Mamdani Model: Literature Review Siti utami dewi; Rr. Tutik Sri Haryati
J I K O (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi) Vol 5, No 2 (2021): JIKO (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi)
Publisher : LPPM AKPER FATMAWATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46749/jiko.v5i2.70

Abstract

Breast cancer is one of the most common cancer causes of death in sufferers. Breast cancer is the second leading cause of death for Indonesian women. For this reason, a device that can identify the risk of breast cancer is needed. The fuzzy method with the Mamdani model is one method that has been widely used in software development to determine the level of breast cancer risk. Purpose: To know the software development of the Fuzzy Inference System Method with the Mamdani model to identify the level of breast cancer risk. Methods: This research is a literature study with the data collection process through the PubMed, Science Direct, ProQuest, and Google Scholar databases. The criteria for the articles used are 2010-2021 publications. Results: Based on a review of 10 journals using the Fuzzy Inference System (FIS) Mamdani model can provide effective results to identify risks for people who have the possibility of developing breast cancer. Conclusion: The fuzzy expert system using the Mamdani method can be applied to the problem domain of breast cancer diagnosis with a fairly good level of accuracy to be able to overcome the inequality of mammography results.  
Efektivitas Penyuluhan Kesehatan Reproduksi Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Siti Utami Dewi
J I K O (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi) Vol 2, No 2 (2018): JIKO (Jurnal Ilmiah Keperawatan Orthopedi)
Publisher : LPPM AKPER FATMAWATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46749/jiko.v2i2.19

Abstract

Masa remaja adalah masa yang dianggap rawan dalam kehidupan karena merupakan masa peralihan dari kehidupan anak menjadi kehidupan dewasa yang penuh gejolak. Menjadi remaja berarti menjalani proses berat yang membutuhkan banyak penyesuaian, lonjakan pertumbuhan badan dan pematangan organ-organ reproduksi adalah salah satu masalah besar yang mereka hadapi, tidak terkecuali organ reproduksi yang rentan terhadap infeksi saluran reproduksi, kehamilan, penyakit menular seksual, dan penggunaan obat-obatan terlarang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas penyuluhan kesehatan reproduksi tentang seksual pranikah terhadap pengetahuan dan sikap remaja. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian intervensi dengan menggunakan rancangan one group pretest-postest design, yaitu meneliti hubungan sebab akibat dalam kelompok intervensi tanpa menggunakan pembanding kelompok kontrol. Hasil penelitian ini menunjukan adanya efektivitas penyuluhan kesehatan reproduksi tentang seksual pranikah terhadap pengetahuan dan sikap remaja. Hasil uji statistik paired t-test diketahui nilai P = 0,000, artinya penyuluhan kesehatan reproduksi tentang seskual pranikah efektif secara sangat signifikan terhadap pengetahuan dan sikap remaja.
Application of Acupressure to reduce nausea and vomiting due to chemotherapy in cancer patients Siti Utami Dewi; Agung Waluyo; Riri Maria
JIKP Jurnal Ilmiah Kesehatan PENCERAH Vol 11 No 1 (2022)
Publisher : LPPM STIKES Muhammadiyah Sidrap

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (463.509 KB) | DOI: 10.12345/jikp.v11i1.319

Abstract

Introduction: Cancer patients rate nausea and vomiting as the most unpleasant side effect of chemotherapy, even though antiemetic therapy has been given intensively. Acupressure is a non-pharmacological action that can reduce the effects of nausea and vomiting. Purpose: To determine the effectiveness of the application of acupressure on nausea and vomiting due to chemotherapy in cancer patients. Methods: This research is a literature study, articles were collected using Google Scholar, ScienceDirect, and PubMed databases with keywords acupressure, nausea, vomiting, and chemotherapy. Inclusion criteria included articles published from 2013-2022. Results: Based on a review of 10 articles discussing the application of acupressure therapy interventions that can provide effective results for reducing nausea and vomiting in cancer patients undergoing chemotherapy. Conclusion: Acupressure therapy has a significant impact in reducing nausea and vomiting in patients undergoing chemotherapy and can be used as an alternative for nursing interventions in overcoming nausea and vomiting due to chemotherapy in cancer patients.
Impact of radiation therapy on the heart Siti Utami Dewi; Allenidekania Allenidekania
Media Keperawatan Indonesia Vol 5, No 3 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (193.024 KB) | DOI: 10.26714/mki.5.3.2022.231-238

Abstract

Radiation therapy is the most important part of a modality in the management of patients with malignancy. The incidence of heart disease caused by radiation has increased in recent decades, due to the increased survival rate of patients with malignancies in the chest area receiving radiation therapy. Purpose To determine the impact on the heart due to radiation therapy in cancer patients. This study is a literature review, articles were collected using Google Scholar, ScienceDirect, and PubMed databases with the keywords radiation, heart disease, cancer patients, and radiotherapy. Inclusion criteria included articles published from 2013-2022. Based on a review of 10 articles discussing the effect of radiation therapy on the heart. Some cardiovascular complications due to radiation therapy can affect the pericardial, myocardial, vascular, heart valves, and conduction disturbances. Radiation-induced heart disease is a growing concern because it is associated with increased survival in cancer patients. It is important for clinicians to understand the impact of radiation therapy on the heart for the purposes of education, consideration of therapy and dose, monitoring of therapy, and early detection.
Upaya Peningkatan Pengetahuan Tentang Asam Urat Pada Warga RT.02/03 Kelurahan Pondok Labu Ayuda Nia Agustina; Siti Utami Dewi; Casman Casman; Tjahjanti Kristianingsih; Heny Anidhaa; Daffa Maulana; Fadly Ardiansyah
Indonesia Berdaya Vol 4, No 1 (2023)
Publisher : Utan Kayu Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47679/ib.2023417

Abstract

Lansia yang menderita penyakit gout artritis sering mengalami kekambuhan, hal ini disebabkan karena adanya hubungan dengan kurangnya pengetahuan dan kesadaran penderita terkait gout artritis, dan dari penyakit tersebut bagi lansia menjadi keluhan utama terutama mengganggu aktivitas sehari-hari. Peran perawat dalam hal ini sangat dibutuhkan guna meningkatkan pengetahuan masyarakat. Tujuan kegiatan ini adalah memberikan edukasi tentang asam urat kepada para lansia di RT 02/03 Kelurahan Pondok Labu. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan oleh dosen bersama mahasiswa dan berkolaborasi dengan para kader. Kegiatan ini diikuti oleh 18 lansia yang tinggal di RT 02/03 Kelurahan Pondok Labu dengan bentuk kegiatan persuasive edukatif yaitu melakukan usaha mempengaruhi dan meyakinkan peserta dengan pemberian pendidikan kesehatan. Sebagai bagian tahap evaluasi, hasil pretest dan posttest menunjukkan peningkatan. Dapat dikatakan bahwa secara umum, kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan memberikan edukasi tentang asam urat ini dapat diterima dengan cukup baik. Hasil akhir dari pemberian edukasi ini berjalan dengan baik, peserta antusias yang dibuktikan dengan beragam pertanyaan yang diajukan, dan timbulnya kepedulian masyarakat terkait makanan yang diperbolehkan dan dibatasi bagi lansia yang memiliki tanda gejala asam urat.
Pendidikan Kesehatan Senam Hipertensi dalam Upaya Pencegahan Komplikasi di Kebagusan Kecil Siti Utami Dewi; Ani Nuraeni
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia Vol 2 No 6 (2022): JAMSI - November 2022
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54082/jamsi.491

Abstract

Darah tinggi ialah sesuatu kondisi dimana berlangsung kenaikan desakan darah sistolik 140 mmHg ataupun lebih serta desakan darah diastolik 90 mmHg atau lebih. Komplikasi yang mampu berlangsung pada pengidap darah tinggi ialah: gagal jantung kongesif, stroke, kendala penglihatan hingga dengan kebutaan, penyakit ginjal dan penyakit pembuluh darah. Usaha penghindaran serta penanggulangan darah tinggi agar tidak berlangsung komplikasi terus-menerus, salah satunya yaitu dengan teknik bimbingan berolah raga semacam senam hipertensi guna menurunkan desakan darah penderita. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam melakukan Latihan fisik atau senam pada penderita hipertensi dalam upaya pencegahan komplikasi. Metode pengabdian masyarakat dengan pemeriksaan dan Pendidikan Kesehatan, serta demonstrasi senam hipertensi. Hasil yang diperoleh adalah kegiatan Pendidikan kesehatan dan demonstrasi senam hipertensi, berjalan dengan baik dan peserta aktif mengikuti kegiatan penyuluhan sampai selesai, serta terjadi peningkatan pengetahuan setelah diberikan Pendidikan kesehatan tentang senam hipertensi dari 35% (Kategori Kurang) menjadi 80% (Kategori Baik). Pendidikan kesehatan ini dapat memberikan wawasan bagi peserta tentang pencegahan komplikasi hipertensi melalui senam hipertensi. Kegiatan pengabdian masyarakat mendapatkan respon yang antusias dari peserta.