Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Meningkatkan Hasil Belajar Passing Kaki Bagian Dalam Permainan Sepak Bola dengan Metode Bermain pada Siswa Kelas XI Pemasaran SMK Negeri 1 Sambas Kabupaten Sambas Rusdi Rusdi; Uray Julfiansyah
Edukasi: Jurnal Pendidikan Vol 14, No 1 (2016): Edukasi: Jurnal Pendidikan
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/edukasi.v14i1.290

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar passing kaki bagian dalam permainan sepak bola menggunakan metode bermain pada siswa kelas XI Pemasaran Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sambas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, sedangkan bentuk penelitiannya adalah Tindakan Kelas. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Pemasaran Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sambas sebanyak 30 orang. Alat pengumpul data lembar observasi dan tes. Berdasarkan hasil evaluasi yang telah dilaksanakan terdapat peningkatan prestasi siswa yang semula nilai rata-rata dari tes awal sebesar 61.96 menjadi 71.86, pada siklus 1 ini keterampilan passing kaki bagian dalam permainan sepak bola siswa mengalami peningkatan sebesar 9.9%. berdasarkan hasil evaluasi yang telah dilakukan pada siklus 2, terdapat peningkatan prestasi siswa yang semula nilai rata-rata tes awal sebesar 61.96 meningkat menjadi 80.53 atau terjadi peningkatan sebesar 18.57%. 
The Effect of Teaching Style Pratice, Reciprocity, Inclusion and Learning Motivation on Butterfly Swimming Skills Rusdi Rusdi; Firmansyah Dlis; Johansyah Lubis; Anggri Dwi Nata; Whalsen Whalsen
Kinestetik : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 4 No 2 (2020): SEPTEMBER (ACCREDITED SINTA 3)
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/jk.v4i2.12574

Abstract

Teaching styles have a very big role in improving students' learning abilities, by various learning styles it is hoped that students can find most appropriate teaching style that can improve student skills in learning, especially in the basic motion course of swimming. The training teaching style, reciprocity, inclusion of Mosston was selected in this study and learning motivation as the moderator variable was divided into 2 parts, they’re high and low. to determine the effect of teaching Style Pratice, reciprocal inclusion and learning motivation on butterfly swimming skills in male students at the Sports and Health Sciences Faculty. Method used in this study is an experimental method with a 3x2 factorial design. Subjects in the study were male students at the Sports and Health Education Faculty, Teachers' Training Institute, Indonesia Teachers Association, Pontianak. Based on the study results, it’s known that the reciprocal teaching style is better than teaching Style Pratice, the inclusion teaching style is better than the teaching Style Pratice and the inclusive teaching style, reciprocity is equally good in learning butterfly style swimming skills in male students at FPOK IKIP PGRI Pontianak.
SURVEI KEBUGARAN JASMANI ATLET RENANG USIA 10-12 TAHUN Rusdi, Zainal Arifin, Asmutiar
Jurnal Pendidikan Olah Raga Vol 5, No 1 (2016): Jurnal Pendidikan Olah Raga
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/jpo.v5i1.312

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang tingkat kebugaran jasmani atlet renang usia 10-12 tahun melalui tes dan pengukuran pada atlet renang putra. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif  dan bentuk penelitian yang digunakan adalah survei. Sampel dalam penelitian ini adalah 24 orang  atlet. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan Tes Kesegaran Jasmani Indonesia dan teknik analisis data menggunakan Norma Analisis Presentasi (%). Hasil penelitian mengatakan bahwa sebanyak 5 orang atlet memiliki tingkat kesegaran jasmani baik sekali (bs) yaitu berada pada interval (22-25), 11 atlet memiliki tingkat kesegaran jasmani dengan klasifikasi baik (b) yaitu berada pada interval (18-21), 7 orang atlet dengan klasifikasi sedang (s) berada pada interval (14-17) dan 1 orang dengan klasifikasi kurang (k) berada pada interval (10-13).Kata Kunci: kebugaran Jasmani, Atlet renang, Usia 10-12 tahun.
The Development Of Physical Condition Training To Improve Players Performance In Traditional Sports Galah Hadang At Adolescent Age Nevi Hardika; Rusdi Rusdi; M Sabransyah; Asmutiar Asmutiar; Zainal Arifin
Halaman Olahraga Nusantara : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol 4, No 2 (2021): Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan)
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (805.414 KB) | DOI: 10.31851/hon.v4i2.5298

Abstract

This research aims to: 1) Develop a game-based basic motion learning skills model in upper-grade elementary school children. 2) Obtain empirical data about the effectiveness of the results of the development of learning models based on basic motion skills in primary school children. Method: using Research & Development from Borg & Gall with qualitative and quantitative approaches. The subjects of this study were 06 East Pontianak Elementary School and 34 South Pontianak Elementary School with 22 effectiveness test objects. Data collection techniques using descriptive qualitative (Expert Judgment). Analysis techniques data in this study used a qualitative percentage and a different test (t-test) at α = 0.05. From the results of small-scale trial data recapitulation (n = 10) with the mean results obtained of 283 with a percentage of 78% categorized as Good. With the result 2 students are in very good category, 6 students are in good category and 2 students are in enough category. While the results of large-scale trial data recapitulation (n = 20), the mean result obtained is 600 with a percentage of 83% in the Good category. With the results of 12 students in very good category, 8 students in good category. While the effectiveness test (t-test) can be proven by the pretest group and the posttest group showing the value of  tcount  (12,122) > ttable (2.0797) with a significance of 0.000 > 0.05. Meanwhile, the results of the posttest t-test results with the control group showed that the value of tcount (10.350) > ttable (2.0797) with a significance of 0.000 > 0.05. This shows that the data from the two groups have a significant variance, namely the value of tcount > ttable. This shows that there is a significant difference so that it can be generalized and from the results of the difference between the pretest and posttest group means is 9.28 with an increase of 5.17%. Meanwhile, the mean difference between the posttest group and the control group was 5.14 with an increase of 2.80%. Therefore, it can be concluded that the development of a physical condition training model can improve the performance of players in traditional sports galah hadang in adolescence effectively and efficiently so that it can be applied to athletes.
PENGARUH PEMBELAJARAN INKUIRI SERTA STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS PERMASALAHAN TERHADAP KEMAMPUAN RENANG DITINJAU DARI TINGKATAN PERCAYA DIRI Rusdi Rusdi; Whalsen Duli Agus Lauh
Jurnal Pendidikan Olah Raga Vol 11, No 2 (2022): Jurnal Pendidikan Olah Raga
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/jpo.v11i2.3627

Abstract

Tujuan dalam riset ini ialah mengetahui: 1) Perbandingan antara Strategi Pendidikan Inkuiri( SPI) serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan terhadap kemampuan renang pada mahasiswa di fakultas olahraga IKIP PGRI Pontianak, 2) Interaksi antara Strategi Pendidikan Inkuiri serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan terhadap kemampuan renang pada mahasiswa di fakultas olahraga IKIP PGRI Pontianak, 3) Perbandingan antara Strategi Pendidikan Inkuiri serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan untuk siswa yang mempunyai yakin diri besar terhadap keahlian renang pada mahasiswa di fakultas berolahraga IKIP PGRI Pontianak, serta 4) Perbandingan antara Strategi Pendidikan Inkuiri( SPI) serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan( SPBM) untuk siswa yang mempunyai yakin diri rendah terhadap kemampuan renang pada mahasiswa di fakultas berolahraga IKIP PGRI Pontianak. Metode riset yang digunakan merupakan Eksperimen dengan Vaktorial 2 x 2.Hasil yang bisa disimpulkan dari riset ini ialah, 1.) Ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara strategi pendidikan inkuiri( SPI) dengan strategi pendidikan berbasis permasalahan terhadap kemampuan renang. Data menunjukkan kalau kemampuan renang memakai strategi pendidikan inkuiri (= 65, 54 serta = s = 5, 975) lebih baik dari pada kemampuan renang memakai strategi pendidikan berbasis permasalahan (= 62, 81 serta s = 3, 858). 2.) Ada interaksi antara Strategi Pendidikan Inkuiri serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan terhadap kemampuan renang dibuktikan dengan diperolehnya nilai sig pada interaksi antara strategi pendidikan serta yakin diri ialah 0, 000( 0, 000lt; 0, 05). 3.) Ada perbandingan antara Strategi Pendidikan Inkuiri serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan untuk mahasiswa yang mempunyai yakin diri tinggi terhadap kemampuan renang, teruji kalau kemampuan renang untuk kelompok percaya diri tinggi dengan mempraktikkan strategi pendidikan inkuiri (= 71, 15 serta s= 1, 463) lebih besar daripada strategi pendidikan berbasis permasalahan (= 66, 31 serta s= 1, 437). 4.) Tidak ada perbedaan signifikan antara Strategi Pendidikan Inkuiri serta Strategi Pendidikan Berbasis Permasalahan untuk mahasiswa yang mempunyai percaya diri rendah terhadap kemampuan renang. 
Pendampingan Pembuatan Program Latihan Kontingen Olahraga Masyarakat Kalimantan Barat Pada Fornas VI Whalsen Duli Agus Lauh; Rusdi Rusdi; Dwi Hartanto; Zainal Arifin
Wahana Dedikasi : Jurnal PkM Ilmu Kependidikan Vol. 6 No. 1 (2023): Wahana Dedikasi : Jurnal PkM Ilmu Kependidikan
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai melalui kegiatan pengabdian ini yaitu untuk memberikan pendampingan dan bimbingan teknis dalam persiapan kontingen Kalimantan Barat yang akan berpartisipasi pada FORNAS VI Palembang 2022. Sasaran atau peserta dari kegiatan ini yaitu pegiat, INORGA dan KORMI Kalbar yang berjumlah sekitar 10 orang. Pengabdian ini akan dilaksanakan pada bulan Mei-Juli 2022. kegiatan ini dilakukan atau dilaksankan menggunakan 4 tahapan adapun tahap pertama adalah melakukan seminar terkait konsep atau tahapan dalam penyusunan program latihan, kedua menjelaskan program. latihan terkait persiapan periodesasi umum, ketiga penyampain materi tentang periodesasi khusus kecabangan olahraga, empat peresntasi peserta terkain program yang dibuat. Hasil akhir yang diharapkan memiliki kesiapan secara fisik dan mental dari para pegiat olahraga masyarakat untuk menghadapi FORNAS VI Palembang 2022 di samping itu juga sebagai bahan atau bekal di kemudian hari sebagai pembina olahraga masyarakat.
Peningkatan Mutu Tenaga Keolahragaan Guru Pendidikan Jasmani se-Kecamatan Segedong Muhammad Suhairi; Ashadi Cahyadi; Ade Rahmat; Zusyah Porja Daryanto; Nevi Hardika; Henry Maksum; Rusdi
AMMA : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 04 (2022): AMMA : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : CV. Multi Kreasi Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Community service is non-formal education to the wider community, through educational activities, socialization, training, seminars and educational activities that can support community development. Education to the community is one of the implementations of the tri dharma of higher education. Community service through seminars on Improving the Quality of School Health Services in Segedong District is an effort to maintain a healthier life. The category of clean and healthy living in the school environment is a set of behaviors that are practiced by students, teachers and the school community on the basis of awareness as a result of learning, so that they are independently able to prevent disease, improve health, and play an active role in creating a healthy school environment. This Community Service aims to provide education to children, teachers, school health business managers in each school about healthy and clean living behavior in order to create a healthy nation generation. The result of this community service is an increase in knowledge about school health business management skills in healthy and clean living behavior in schools.
The Effect of Drill Controled One Arm And Drill Catch Up Freestyle Swimming Training on Men Swimming Athletes Rusdi Rusdi; Whalsen Duli Agus Lauh; Risa Risa
Halaman Olahraga Nusantara : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol. 7 No. 1 (2024): Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan)
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the differences in the effect of Drill Controlled One Arm and Drill Catch Up Exercises on Swimming Speed ​​for Freestyle in Men's Swimming Athletes at Pontianak Swimming Club. The method used in this research is the experimental method. The sample used in this study were 16 athletes from swimming clubs. Based on the results of the research, the Drill Controled One Arm and Drill Controled One Arm exercises both have an influence on speed in the free swimming style of men's swimming athletes at the Pontianak Swimming Club. Based on the results of the study showed that the results of the Drill Catch Up exercise were better than the Controlled One Arm Exercise for freestyle swimming in male swimming athletes at the Pontianak Swimming Club