Dede Pratiwi Susilowati
Universitas Negeri Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

AGRESIVITAS TOKOH DALAM NOVEL JAZZ, PARFUM, DAN INSIDEN KARYA SENO GUMIRA AJIDARMA (Suatu Kajian Psikologi Sastra) Dede Pratiwi Susilowati; Emzir Emzir
Bahtera: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Vol 16 No 2 (2017): Bahtera: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, Volume 16 Nomor 2 Juli 2017
Publisher : Program Studi Pendidikan Bahasa Program Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (705.557 KB) | DOI: 10.21009/BAHTERA.162.07

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui agresivitas tokoh dalam novel Jazz,Parfum, dan Insiden karya Seno Gumira Ajidarma dari pendekatan psikologisastra. Penelitian ini dilakukan bulan September 2016 hingga Juli 2017.Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metodeanalisis isi, dan sumbernya adalah novel Jazz, Parfum, dan Insiden. Jenisagresivitas yang paling banyak ditemukan adalah agresivitas langsung-aktifnonverbalsejumlah 91 (75,2%) data yang berupa tindakan merugikan orang lainsecara langsung. Kemudian tujuan agresivitas yang paling menonjol sebanyak 7(70%) data, tujuan agresivitas tersebut untuk menghentikan perilaku yang tidaksesuai, tujuan ini bukan untuk menyakiti korban. Lalu, sebab munculnyaagresivitas yang paling besar adalah faktor provokasi, provokasi terjadi karenaberbagai pihak saling memanasi sehingga agresi muncul, faktor provokasi iniditemukan sebanyak 3 (75%) data. Lalu dampak agresi yang menonjol dalampenelitian ini adalah kematian, kematian terjadi karena agresi sudah terlalu parah.Dampak kematian ditemukan sebanyak 12 (42,8%) data. Yang terakhir solusimengurangi agresi paling banyak ditemukan adalah hukuman, seperti dipenjara,ditahan sebanyak 9 (90%) data. Dalam novel Jazz, Parfum, dan Insiden terdapatnilai-nilai positif untuk membangkitkan pandangan pembaca terhadap kehidupannyata, khususnya mengenai rasa empati, simpati pada sesama manusia.Kata kunci: Agresivitas, Tokoh, Novel, Seno Gumira Ajidarma. AbstrackThis research is purposed to analysze the character’s aggresiveness from Jazz,Parfum, and Insiden, a novel by Seno Gumira Ajidarma. This research has startedat September 2016 and end at July 2017. By using content analysis for it ismethod, this kind of research is qualitative research, on the based Jazz, Parfum,and Insiden. Some type of aggressiveness oftenly found in this research is kind ofdirect-active-nonverbal, amount 91 (75,2%) data which is such action thatdirectly disserving people. Then the dominant purposes of aggressiveness is amount 7 (70%) data, this kind of aggressiveness takes order to stopunappropriate behaviour, not to harm victims. Then the biggest cause ofaggressiveness is based on provocative factors, that appears as if each side ofgroups keep provoking and raise aggression up. There are 3 (75%) datas amountthis factor. Then the most dominant influence of aggression in this research is thedeath caused by highly ruthless aggression. This kind of death influence is amount12 (42,8%) data. The last is the mostly solution found to ease aggressiveness ispunishment, which are imprisoned or arrested, amount 9 (90%) datas of them. Inthe Jazz, Parfum, and Insiden novel, there are positive values to raise up thereaders perspective about reality, some of them are especially empathy, andsympathy among human beings.Keywords: aggressiveness, aggression, character, novel, Seno Gumira Ajidarma.