Claim Missing Document
Check
Articles

PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN DENGAN METODE WATERFALL PADA KOPERASI KARYAWAN RSUD PASAR REBO Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (751.783 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.3

Abstract

Computer is a piece of equipment that was created to facilitate the work of the human, while achieving progress in making hardware or software. RSUD Pasar Rebo Employees Cooperative need once the presence of a system of information support and provide satisfying service for our customers. For that is the writer trying to make a research regarding the system of sale of goods in RSUD Pasar Rebo Employees Cooperative has not been well-managed. So often times error record keeping, less accurately the report made and the delay in the search for the required data. The Application of this information system is the best solution to solve the problems existing in the company, as well as with the computerized system that can be reached by an activity which is effective and efficient in support of activities in the company. The computerized system is better than the manual systems to run more effectively and efficiently, as well as the sales system is now more conducive than with previous systems.
RANCANG BANGUN SISTEM ELECTRONIC COMPLAINT SISWA BERBASIS WEB Di SMA NEGERI 3 PANDEGLANG MENGGUNAKAN METODE WATERFALL Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (938.644 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.4

Abstract

In the development of information technology very often people want the challenge of speed, accuracy, and ease of access in an information system that must be met well. The grievance system in SMA Negeri 3 Pandeglang is still less effective ie the students complaint complaint still use the way of recording in the paper or the students come directly to the teacher room in complaint to the homeroom teacher. This causes obstacles faced by the guardian of the class where there is a loss of damage on the complaint complaint paper so that complaints complaints are not conveyed to the homeroom teacher and principal. On the basis of the above problems, researchers create a web-based system is expected to help students in complaints and facilitate homeroom teachers, principals and teachers in handling sustainability of student complaints effectively. In designing the system using UML (Unified Modeling Language) and using waterfall method it proposes an approach to systematic and sequential software development starting from the system advance level on all analysis, design, coding, testing and maintenance.
DESAIN ROBOT PEMBERI PAKAN AYAM TERNAK OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 MENGGUNAKAN SIMULATOR SOFTWARE PROTEUS 8 Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (271.701 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.5

Abstract

Permasalahan mahalnya upah tenaga kerja saat ini Sudan sangat menjadi bahan pertimbangan untuk melakukan hal-hal pekerjaan yang rutin dikerjakan setiap hari, seperiti halnya memberi minum pada ternak, untuk kasus ini, perlu adanya solusi atas permasalahannya, yaitu dengan membuat suatu robot untuk mengerjakan hal tersebut. Robot Pemberi Pakan Ayam Ternak Otomatis atau yang selanjutkanya akan disingkat menjadi Robot PPATO, tujuannya untuk melakukan pekerjaan rutin memberi pakan pada ayam ternak sacara otomatis pada waktu tertentu yang terjadwal. Karakteristik Robot PPATO yaitu robot akan memberikan pakan pada waktu tertentu terjadwal, dengan bantuan komponen elektronika utama yaiut: IC Timer, Driver Motor DC, Sensor Infra Red atau LDR, dan buzzer yang dipasang pada mesin robot. Penelitian dimulai dengan menganalisis dan melakukan perancangan sistem balk hardware maupun software, kemudian dilanjutkan dengan melakukan coding pemrograman. Bahasa pemrograman yang dipakai adalah Bahasa C. Penelitian ini menggunakan alat IC Timer untuk waktu pemberian pakan. Tahap terakhir adalah uji coba sistem untuk mengetahui apakah sistem telah berjalan dengan baik sesuai yang direncanakan. Robot PPTAO akan memberikan pakan pada waktu yang telah ditentukan dan sensor LDR Sensor Infra Red atau LDR yang berfungsi mendeteksi pakan. Hasil penelitian didapatkan sebuah desain dari sebuah Robot PPTAO tersebut, yang dapat langsung disimulasikan dengan menggunakan Simulator Software Proteus 8.
PENERAPAN ALGORITMA RIVERT CODE 4 (RC 4) PADA APLIKASI KRIPTOGRAFI DOKUMEN Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (785.108 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.6

Abstract

The development of information technology, has made the information as a basic requirement for everyone. To secure the information we have, one of the techniques of data and information security is cryptography. Therefore, the authors make an application that can maintain the confidentiality of the information and the intended application is web-based cryptographic applications. This application can be used to secure the data. In this application, the cryptographic algorithm to be used is the algorithm Rivest Code 4 (RC4). RC4 is a stream cipher algorithm that processes the type of data input unit. Algorithms Rivest Code 4 (RC4) is also part of a symmetric algorithm, in which the encryption and decryption process has the same key. Making these applications using the programming language PHP and MySQL. Modeling methods in making this application is a method of UML (Unified Modeling Language). The results to be achieved from this research is biased document cryptographic applications perform encryption and decryption algorithms Rivest document with Code 4 (RC4).
SIMULASI PEMBUATAN DAN PEMANFAATAN BRIKET PADA LISTRIK KERAKYATAN Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (334.536 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.10

Abstract

Sekolah Tinggi Teknik PLN memiliki program penelitian ungggulan dengan tema Listrik Kerakyatan (LK) yang sudah dikaji dan teruji dalam skala kecil dan dapat dikembangkan lebih luas dan lebih mendalam dengan melibatkan berbagai disiplin ilmu terkait. Listrik Kerakyatan adalah inovasi yang dibuat untuk mengelola ketenagalistrikan saat ini dengan menghimpun dan memanfaatkan berbagai teknologi sederhana dan murah yang cocok untuk dikelola oleh masyarakat awam. Bahan bakar utama dari Listrik Kerakyatan ini adalah Sampah perkotaan dan energi yang berasal dari Bio Massa. Tentunya hal ini sangat relevan dengan kondisi Indonesia yang darurat penanggulangan sampah perkotaan serta krisis energi listrik, terutama di daerah pedesaan serta daerah terpencil. Hasil penelitian dan uji coba yang dilakukan oleh STT PLN telah berhasil menanggulangi sampah sebanyak 1 ton per hari (organik dan/atau non organik), dikonversi menjadi briket sampah sebagai bahan bakar pembangkit listrik gas sampah melalui proses gasifikasi. Dalam hal ini, briket sampah ini mampu menjadi energi baru dan mampu menggantikan energi batu bara. Namun untuk dapat diimplementasikan dalam skala nasional, dibutuhkan penelitian lanjutan dengan ruang lingkup yang lebih luas, baik dari sisi teknik dan non teknik. Akhirnya dikembangkanlah inovasi metode “Peuyeumisasi” yang merupakan proses alami menggunakan keramba bambu yang mampu mengkonversi sampah organik dan non- organik menjadi bahan bakar padat. Peuyeumisasi dalam pemrosesan sampah adalah proses pemeraman secara mikrobiologi, bukan kimiawi, yang bertujuan mempecepat terjadinya peluruhan/penguraian (degradasi) sampah padat.
PERANCANG APLIKASI PENGENALAN LISTRIK KERAKYATAN BERBASIS MULTIMEDIA Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (973.871 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.11

Abstract

With the advancement of technology, there is an increased need of electricity. Listrik Kerakyatan (Grassroot Electricity) is a small scale electricity generation that is build together using easily obtained materials. There is a need to have a grassroots electricity software application based on multimedia to help society access information faster and easier. Presentation of information will be more interesting using multimedia. Multimedia is a technology that combines animation, pictures, audio and video delivered by an interactive computer system. Research result will be in a form of software application for grassroots electricity that will make society obtain information about electricity easier and faster.
PENYUSUNAN FEATURE MODEL DENGAN PENDEKATAN FODA. STUDI KASUS APLIKASI ELEARNING UNIVERSITAS MERCUBUANA Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (247.68 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.12

Abstract

One of the roles in information and communication technology to improve the quality of learning and teachingin educational organizations is to conduct a web-based learning facility that e-learning. In general, there are two types of software that is generic and bespoke (customized), in this study we found that the university mercubuana customized using generic applications. Featured model is a way to define the functionality of the application based on the features required by user features, the features of these features can be grouped based on necessity (mandatory) and supplementary (optional). Preparation of requirements-based features proposed in this study is intended as the reference management application requirements e-learning mapped clearly and well. So it can be helpful to the development of future applications.
OPTIMASI PSO UNTUK METODE CLUSTERING FUZZY C-MEANS DALAM PENGELOMPOKAN KELAS Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (456.005 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.13

Abstract

Clustering is a method that divides data objects into groups based on information found in data describing objects and relationships between them. In partition-based cluster analysts K-Means method and Fuzzy CMeans Method which is a frequent and commonly used clustering method. However, in its development now with various macar data with the complexity of the variable would be more asked again to the effectiveness and as efficiently whether the method can cluster the data. So it is necessary to optimize where the method has a weakness that is likely to mask the impact of the deficiency in clustering a data object that has a complex variable. Data data used is the value of slot shift one with a variable of the value Academic, nonacademic value in the form of a questionnaire value attitudes assessed by each teacher will be inputted, as a determinant of the division of leading classes in the future in the next teaching. In this study tried to correct some of the deficiencies of the Fuzzy C-Means algorithm ie the selection of early cluster centers and local solutions. An efficient algorithm is proposed to improve the grouping of such methods with Particle Swarm Optimization. In recent years, Particle Swarm Optimization (PSO) has been successfully applied to a number of real-world grouping issues with fast and effective convergence for high-dimensional data.
IMPLEMENTASI METODE BUBLE SORT PADA RANCANG BANGUN APLIKASI PENCARIAN RUTE BERDASARKAN JARAK TEMPUH ANGKUTAN UMUM WILAYAH KABUPATEN KARANGANYAR BERBASIS ANDROID (KRAWIS ANGKOT – KARANGANYAR WISATA ANGKUTAN UMUM) Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 11 No 1 (2018): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (306.658 KB) | DOI: 10.33322/petir.v11i1.15

Abstract

Perkembangan teknologi yang sangat cepat membawa pengguna teknologi untuk hidup dengan tak lepas dari teknologi informasi itu sendiri. Melalui teknologi informasi yang berkembang saat ini, pengelolaan informasi dapat dilakukan dengan lebih efektif dan efisien. Dalam hal ini, penulis ingin berpartisipasi dalam pengembangan teknologi informasi lokasi dalam bentuk mobile yaitu aplikasi pencarian rute angkutan umum berbasis android yang mana aplikasi ini nantinya akan memberikan informasi rute angkutan umum dari satu lokasi wisata ke lokasi wisata lainnya. Aplikasi ini memberikan kemudahan kepada masyarakat sekitar dalam mencari informasi tentang angkutan umum sesuai kebutuhan yang berada di Kabupaten Karanganyar. Aplikasi ini juga akan menampilkan mengenai lokasi-lokasi wisata yang berada pada wilayah Kabupaten Karanganyar yang disertai dengan foto-foto lokasi wisata tersebut. Secara garis besar, aplikasi ini akan memberikan informasi lengkap mengenai rute angkutan menuju lokasi wisata Kabupaten Karanganyar serta tarif tiap angutan umum. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah metode buble sort. Metode ini digunakan untuk mengurutkan pilihan rute angkutan umum berdasarkan jarak tempuh. Kesimpulan yang didapat adalah aplikasi ini mampu membantu masyarakat dalam menentukan rute angkutan umum menuju lokasi wisata dengan tepat.
IMPLEMENTASI METODE FUZZY MAMDANI PADA APLIKASI INVENTORY UNTUK PREDIKSI PENGADAAN BARANG DI PT.PERTAMINA (PERSERO) PERKAPALAN Redaksi Tim Jurnal
PETIR Vol 10 No 2 (2017): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33322/petir.v10i2.18

Abstract

In ship operations required the most recent technology infrastructure. Infrastructure needs such as supporting system in office and ship. This is provided by the function of IT (Information Technology) Shipping. Therefore, to meet all the needs in the office and ship, the IT Shipping function should always provide sufficient stock of goods. One method that can be used for the procurement of an item that is using fuzzy mamdani logic method. So that IT Shipping function can know the estimated goods that will be provided for the needs at the office or on board. Variables used amounted to 3 variables that are 2 input variables and 1 variable output. Of the 3 variables consists of 3 fuzzy set that is low, normal, high. The results of the study stated that the inventory prediction application of goods procurement can help employees know the number of procurement of goods to be provided next.