Murtopo Murtopo
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penggunaan Model Pembelajaran Videografi Bagi Anak Remaja Dimasa Pendemik Covid 19 Di PKBM Kreatif Medan Murtopo Murtopo; Khairil Anwar; Gunawan Gunawan
Jurnal Penelitian, Pendidikan dan Pengajaran: JPPP Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/jppp.v3i1.9400

Abstract

Kebanyakan aktivitas para remaja bersifat tidak bermanfaat jika berada di perangkat seluler mereka,  hampir 80 % mereka berkatifitas dengan telephone genggam mereka. Pro dan kontra ditunjukkan dari dikalangan orang tua dalam menyikapi fenomena ini, dari memberikan batasan penggunaan hingga tidak memberikan batasan pemakaian. Hal ini diakibatkan dampak negatif yang cendrung lebih menonjol dari dampak positif, misalnya lupa waktu ibadah, belajar dan aktivitas wajib dilakukan para remaha tersebut, bahkan ditingkat yang lebih bahaya yaitu mengakses video porno yang dapat mereka nonton tanpa batasan dan sepengetahuan orang tua mereka. Masyarakat juga beranggapan bahwa, untuk mendapatkan hassil video dan foto yang baik harus memiliki perangkat kamera yang bagus dan baik serta mahal, nammun dengan kegiatan ini di PKBM Kreatif, akan menepis anggapan tersebut.