Yudi Yudianto
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMP Anis Suryani; Yudi Yudianto; Moh. Syukur
JUMLAHKU: Jurnal Matematika Ilmiah STKIP Muhammadiyah Kuningan Vol 1 No 2 (2015): Edisi Vol 1 No 2 November
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terdapat atau tidaknya implikasi yang positifantara kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dengan modelpembelajaran kooperatif NHT. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri I Cigugurpada semester II tahun pelajaran 2014/2015. Pemilihan sampel diambil secara acakberkelompok (cluster random sampling) untuk menentukan kelas eksperimen dankelas kontrol. Instrumen untuk mengetahui kemampuan pemecahan masalah siswadengan menggunakan tes tertulis berupa soal uraian, sedangkan untuk mengetahuirespon siswa terhadap pembelajaran dengan model kooperatif NHT denganmenggunakan angket. Dari hasil analisis data awal maupun akhir sampel tersebutberdistribusi normal dan homogen dan juga sampel sebelum perlakuan tidak adaperbedaan yang signifikan. Untuk mengetahui perbedaan setelah perlakuan darikedua model pemebalajaran tersebut dugunakan uji t. Maka dengan kriteria uji
PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN ADATIF SISWA SMP Eva Novita Aprilian; Yudi Yudianto; Uba Umbara
JUMLAHKU: Jurnal Matematika Ilmiah STKIP Muhammadiyah Kuningan Vol 1 No 2 (2015): Edisi Vol 1 No 2 November
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan penalaran adatifsiswa yang memperoleh pembelajaran matematika dengan pendekatankonstruktivisme dengan siswa yang memperoleh pembelajaran konvensional. Sertauntuk mengetahui peningkatan kemampuan penalaran adatif pada siswa yangmemperoleh pembelajaran matematika dengan pendekatan konstruktivisme danhubungan antara motivasi belajar dengan kemampuan penalaran adatif siswa.Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan menggunakandesain Pretest-Postest Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini adalahsiswa kelas VII SMPN 1 Cidahu. Dengan menggunakan teknik acak sederhana,diperoleh dua kelas sebagai sampel yaitu kelas VII D sebagai kelompok eksperimendan kelas VII E sebagai kelompok kontrol. Pada uji perbedaan dua rata-rata diperolehnilai thitung 2,0318 kemudian dibandingkan pada ttabel pada taraf signifikansi 5% danderajat kebebasan 76, diperoleh nilai ttabel 1,6652 karena 2,0318 > 1,6652 maka H1diterima, artinya kemampuan penalaran adatif siswa pada pembelajaran matematikadengan menggunakan pendekatan konstruktivisme lebih baik dari pada kemampuanpenalaran adatif siswa yang menggunakan pembelajaran konvensional. Kemudianbesar peningkatan kemampuan penalaran adatif kelas eksperimen dihitung dengancara uji gain didapatkan rata-rata sebesar 0,33 dengan kriteria sedang. Selanjutnya,pada analisis hubungan motivasi belajar dengan kemampuan penalaran adatif siswapada kelas eksperimen diperoleh nilai koefisien r sebesar 0,84, dan thitung 9,49,kemudian dibandingkan pada ttabel pada taraf signifikansi 5% dan derajat kebebasan37, diperoleh nilai ttabel 2,0262. Karena 9,49 > 2,0262 maka H1 diterima, artinyaterdapat hubungan yang kuat antara motivasi belajar dengan kemampuan penalaranadatif siswa.
PENERAPAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK BERBASIS PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMP Nur Azizah; Yudi Yudianto; Uba Umbara
JUMLAHKU: Jurnal Matematika Ilmiah STKIP Muhammadiyah Kuningan Vol 1 No 2 (2015): Edisi Vol 1 No 2 November
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Laporan penelitian ini menampilkan hasil penggunaan permainan tradisional dalampembelajaran matematika realistik terhadap kemampuan koneksi matematis siswa.Penelitian ini menggunakan kelas eksperimen dan kontrol yang diambil dari kelas VIIdi SMP Negeri 3 Kuningan pada semester 2 tahun ajaran 2014-2015. Instrumen yangdigunakan adalah tes essay dan angket respon siswa. Dalam penelitian ini ditemukanbahwa: (a) kelas eksperimen memiliki kemampuan koneksi matematis yg lebih baikdari kelas kontrol, (b) peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa kelaseksperimen berada di level sedang, (c) siswa menunjukkan respon positif padapembelajaran matematika realistik berbasis permainan tradisional.