This Author published in this journals
All Journal REKA JIVA
- Tamara
Institut Teknologi Nasional

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Warna Dengan Tingkat Stres Pengunjung Tamara, -; Khaerunnisa, -
REKA JIVA Vol 1, No 01 (2013)
Publisher : REKA JIVA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (462.154 KB)

Abstract

ABSTRAK Stres kerap tidak disadari oleh si penderita. Baik stres maupun depresi, terjadi karena masalah–masalah kehidupan yang ditimbulkan oleh pekerjaan, rumah tangga, hubungan sosial, dll. Karena masalah kompleksitas seperti ini diperlukan strategi lain untuk menarik minat penderita stres agar mau berobat di tempat yang membuatnya merasa nyaman dan aman. Salah satunya adalah melalui healing resort khusus yang bertujuan untuk mengobati stres melalui pendekatan holistik. Holistik, atau melihat persoalan dengan satu kesatuan yang utuh( fisik, mental, sosial, dan spiritual)  dalam sebuah healing resort adalah terapi yang membantu pengobatan secara alami yang menggabungkan unsur alam dengan berbagai teknik spa sebagai media perawatanya. Banyak program bagi penderita stres ringan dengan berbagai metoda seperti ini, yaitu penempatan dan penggunaan warna yang tepat bagi ruang terapi dengan atmosfer yang bertujuan untuk meringankan beban mental bagi para tamunya. Kata kunci: stres, holistik,warna, healing resort ABSTRACT Stress is often not recognized by its patient. Both stress and depression, occur because of problems caused by work life, domestic life, social relations, etc. With such complexity, many efforts aimed at relaxation and brings a variety of offers to help cure mild stress. One is through a special healing resort aiming to treat stress through a holistic approach. Holistic, or see the problem with a whole unified ( fisik, mental, social, and spiritual)  the resort is a healing therapy helping natural healing that combines natural elements with various spa techniques as their treatment. Many programs for people with mild stress by various methods such as; the placement and use of the right color for a room with a therapeutic atmosphere aiming to ease the mental burden for its guests. Keywords:stress, holistic, color, healing resor