Dian Ayu Kartika Sari
Departemen Biokimia, Fakultas Kedokteran Hewan, Wijaya Kusuma Surabaya University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Teknik transplastron coeliotomy pada kura Geochelone sulcata dengan kasus bladder stone Dian Ayu Kartika Sari
ARSHI Veterinary Letters Vol. 4 No. 2 (2020): ARSHI Veterinary Letters - Mei 2020
Publisher : School of Veterinary Medicine and Biomedical Sciences, Bogor Agricultural University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/avl.4.2.31-32

Abstract

Studi kasus ini bertujuan untuk memberikan informasi mengenai penanganan kasus bladder stone pada kura Geochelone sulcata dengan menggunakan teknik transplastron coeliotomy. African spurred tortoise atau kura sulcata jantan berusia 5 tahun dengan keluhan kehilangan nafsu makan selama 5 hari dan lendir warna putih keluar dari kloaka setiap hari. Pemeriksaan fisik menunjukkan kedua kaki belakang yang lemas dan tampak eksudat putih keluar dari kloaka. Pemeriksaan radiologi menunjukkan tampak ada peningkatan radioopasitas pada area vesica urinaria, berdasarkan hasil ini disimpulkan bahwa harus dilakukan eksplorasi transplastron coeliotomy. Anaestesi tunggal menggunakan zoletil pada tindakan operasi. Masa padat putih seberat 750 g dengan diameter 10 cm dari vesica urinaria berhasil diangkat. Pengobatan pasca operasi berlangsung hampir 2 bulan dengan perkembangan kondisi tubuh terus membaik dan nafsu makan juga terus meningkat