Tio Roby
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RELASI PENGUASAAN ELEMEN-ELEMEN MUSIKAL BERNYANYI DAN KONDISI STRES DALAM KONTEKS KOMPETISI BERNYANYI : STUDI KASUS PADUAN SUARA MAHASISWA Tio Roby
INVENSI (Jurnal Penciptaan dan Pengkajian Seni) Vol 1, No 1 (2016): Juni 2016
Publisher : Program Pascasarjana Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (928.089 KB) | DOI: 10.24821/invensi.v1i1.1587

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui relasi antara penguasaan elemen-elemen musikal bernyanyi dan kondisi stres personal dalam konteks kompetisi/ kontestasi bernyanyi. Alasan mendasar penelitian ini adalah, adanya salah satu manfaat positif aktivitas bernyanyi yaitu untuk mereduksi kondisi stres personal yang sedang dialami (hasil dari penelitian-penelitian ilmiah, serta pendapat pakar yang relevan); sementara di sisi lain beberapa penelitian ilmiah telah menghasilkan kesimpulan, bahwa kondisi stres menjadi tercipta ketika seseorang harus berpenampilan di depan umum, misalkan aktivitas bernyanyi dalam konteks kompetisi. Penelitian kualitatif ini akan dilakukan melalui pendekatan studi kasus pada paduan suara mahasiswa; aktivitas bernyanyi dalam konteks kompetisi sebagai objek material, sedangkan psikologi sosial sebagai objek formalnya; perolehan data dilakukan dengan FGD; analisis data dilakukan melalui pengelompokan data/mencari pola data; teori musikal bernyanyi dan konsep stres akan digunakan untuk mengiterpretasikannya. Hasil dari penelitian ini yaitu, bahwa ketidaksiapan individu terkait penguasaan elemen-elemen musikal bernyanyi dalam konteks kompetisi bernyanyi akan menciptakan kondisi stres pada pelakunya/ individu tersebut. The aim of this research is to know about the relation between mastery of singing musical elements and personal stress condition in singing competition context. The fundamental reason of this research is the fact that there’s one of the benefits of singing activity, that is to reduce the personal stress condition being experienced (scientific reaserches’s results, relevant expert opinion); in other side, many scientific researches have been concluded that stress condition will be produced while someone have to perform in public, as example is singing activity on competition context. This qualitative research used case study approach at college choir; singing activity on competition context as material object, social psychology as formal object; FGD was used-to get the datas; subdividing datas or look for the datas pattern was used-to analyse the datas; musical theory of singing and stress concept were used-to interpret the datas. The result of this research is, that individual’s unpreparedness with mastery of singing musical elements on singing competition context will creates stress condition on doers.