Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

Pelatihan Kurikulum 2013 Terhadap Guru Paud Suri Handayani Damanik; Gita Noveri Eza; Roni Sinaga; Artha Mahindra Diputra; Rizky Ramadhani
Jurnal Usia Dini Vol 7, No 1: Juni 2021
Publisher : PG PAUD FIP UNIMED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (354.767 KB) | DOI: 10.24114/jud.v7i1.25651

Abstract

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk membantu guru-guru sekolah mitra, yaitu TK Salsa dan TK Indah Mandiri, di Desa Cinta Rakyat Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang, dalam memahami kurikulum 2013, sehingga guru dapat membuat rencana pembelajaran, proses pembelajaran, dan penilaian pembelajaran sesuai dengan kurikulum 2013 yang telah dicanangkan oleh pemerintah. Materi yang disampaikan dalam kegiatan pelatihan kurikulum 2013 ini yaitu karakteristik, tujuan, landasan pengembangan kurikulum 2013 pendidikan anak usia dini, standar tingkat pencapaian perkembangan anak (STPPA), cakupan kriteria minimal setiap perkembangan pada STPPA (nilai agama dan moral, fisik motorik, kognitif, bahasa, sosial-emosional, dan seni), rumusan tentang kompetensi inti dan kompetensi dasar PAUD, serta keterkaitan STPPA, KD, KI, dan Indikator untuk pendidikan anak usia dini. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian dilakukan secara klasikal. Hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah peningkatan pemahaman dan wawasan guru berkaitan dengan pelaksanaan kurikulum 2013 di sekolah mitra.
Analisis Kebutuhan Pengembangan Video Pembelajaran Mata Kuliah Metodologi Penelitian dalam Model Perkuliahan Abad 21 Roni Sinaga; Artha Mahindra Diputera; Rizki Ramadani
Jurnal Usia Dini Vol 8, No 1 (2022): Juni 2022
Publisher : PG PAUD FIP UNIMED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jud.v8i1.36188

Abstract

Penelitian  ini bertujuan untuk menganalisis kebutuhan pengembangan video pembelajaran mata kuliah metodologi penelitian pada mahasiswa PG PAUD Universitas Negeri Medan tahun angkatan 2019 yang sudah mengikuti model perkuliahan abad 21. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang dilaksanakan melalui metode studi pustaka, wawancara dan angket pada bulan mei 2022. Subjek dalam penelitian ini adalah 115 mahasiswa PG PAUD Universitas Negeri Medan tahun angkatan 2019. Hasil penelitian berdasarkan studi pustaka menunjukan bahwa video pembelajaran yang dibutuhkan mahasiswa adalah video pembelajaran yan mampu meningkatkan keterampilan mahasiswa yang dilakukan dengan memperhatikan teknik dan komponen seperti; (a) bersifat informatif, (b) adanya potongan gambar, (c) adanya animasi diagram, (d) adanya video pembanding, (e) adanya contoh nyata, (f) adanya penjelasan ahli, (g) gaya bahasa, tempo, dialek dan intonasi suara (h) rekaman dari beberapa sudut pandang dan (i) adanya pertanyaan. Video pembelajaran yang dibutuhkan diharapkan mampu menambah pengalaman mahasiswa melalui video yang berisikan; (a) gerakan lambat atau cepat, (b) objek 3 dimensi, (c) kejadian langka dan, (d) lokasi yang sulit, dan selain itu video pembelajaran yang dibutuhkan diharapkan  meningkatkan motivasi mahasiswa dengan cara; (a) mengaitkan materi dengan manfaat, (b) mengundang rasa empati, (c) membangun rasa percaya diri mahasiswa. Keseluruhan dari hal tersebut dikemas dalam bentuk video dengan durasi 15 menit, pada resolusi 720pixel dalam platform youtube 
Evaluasi Kebijakan Pendidikan Karakter Profil Pelajar Pancasila dalam Kurikulum Prototipe untuk Pendidikan Anak Usia Dini Artha Mahindra Diputera; Suri Handayani Damanik; Vera Wahyuni
JURNAL BUNGA RAMPAI USIA EMAS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jbrue.v8i1.32650

Abstract

Fenomena yang terjadi akhir-akhir ini adalah adanya degradasi moral. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dasar kebijakan. Metode penelitian yang dilakukan adalah studi literatur review. Penulis mengumpulkan berbagai salinan dokumen kebijakan dan kajian penelitian terkait kurikulum prototipe dan profil pelajar pancasila. Kebijakan Kurikulum Prototipe masih mengikuti dasar dari program Sekolah Penggerak. Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 162/M/2021 tentang Program Sekolah Penggerak. Pelajar Pancasila mempunyai enam karakteristik primer, yaitu, beriman, bertakwa pada yang kuasa yang Maha Esa dan  berakhlak mulia, berkebinekaan dunia, berdikari bergotong royong, bernalar kritis dan  kreatif. Keenam dimensi serta elemen-elemen di dalam Profil Pelajar Pancasila tidak diajarkan secara khusus waktu pembelajaran. tetapi, sebagai panduan pengajar saat penyusunan kurikulum di sekolah PAUD.
Content Validity and Reliability of Expert Assessment PLP Guide Book Based on Technological Pedagogical and Content Knowledge Artha Mahindra Diputera; Anita Yus; Peny Husna Handayani; Dwi Septi Anjas Wulan
Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences Vol 5, No 2 (2022): Budapest International Research and Critics Institute May
Publisher : Budapest International Research and Critics University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birci.v5i2.5476

Abstract

Research purpose to determine the content validity and reliability of agreement among experts in assessing the Technological Pedagogical and Content Knowledge on Introduction to the school field (PLP) Guidebook. The research method uses a development model. TPACK based handbook tested by 3 experts. Validity analysis was carried out using Aiken's V analysis and Reliability using Interclass Consistency. The results of the study prove that the manual with  v value of 0.95 is declared valid content with high criteria and an ICC value of 0.517 is declared an expert in assessing. The conclusion of this research is that the content is valid and the experts are appropriate in conducting the assessment. Suggestions for the TPACK based PLP guidebook can be used as guidelines for implementing PLP for lecturers, tutors and students.
Identifikasi Masalah Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini di Kota Medan Artha Mahindra Diputera; Dini Natalia Sembiring; Jessica Valentina Berliana; Selvi Yanti; Wiji Dwi Lestari
Jurnal Usia Dini Vol 8, No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : PG PAUD FIP UNIMED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jud.v8i2.41473

Abstract

Penelitian bertujuan mengidentifikasi masalah Pendidikan Anak Usia Dini berdasarkan persepsi guru di Kota Medan. Metode penelitian yang digunakan adalah survei melibatkan 20 responden guru PAUD di Kota Medan. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan angket dan dianalisis menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa urutan masalah PAUD secara umummasalah kesejahteraan guru, animo masyarakat yang kurang dan pendampingan pemerintah kurang, kualtas pengelolaan PAUD, kebijakan pemerintah belum komprehensif, kualitas guru kurang memadai, Kesadaran masyarakat yang kurang, jumlah sekolah belum cukup. Masalah pembelajaran PAUD dengan urutan prioritas media pembelajaran yang terbatas, partisipasi orang tua rendah, kemampuan guru mengelola kelas masih kurang, jumlah peserta didik yang terlalu banyak di kelas, perkembangan anak yang lambat, lingkungan yang tidak kondusif, kurangnya jumlah guru di kelas, fasilitas pembelajaran yang kurang memadai. Kesimpulan penelitian ini adalah masalah pendidikan PAUD secara umum adalah kesejahteraan guru dan masalah utama pendidikan PAUD dalam pembelajaran adalah media pembelajaran yang terbatas.
Praktikalitas dan Efektivitas Buku Pedoman PLP Calon Guru PAUD berbasis TPACK Peny Husna Handayani; Anita Yus; Artha Mahindra Diputera
Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol 7, No 2 (2023)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/obsesi.v7i2.3109

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kepraktisan buku panduan pengenalan lapangan persekolahan (PLP) calon guru PAUD berbasis Technological Paedagogical and Content Knowledge (TPACK) dan menilai dimensi profesionalisme calon guru PAUD pada mata kuliah tersebut. Pengembangan buku panduan kegiatan pengenalan lapangan persekolahan (PLP) berbasis TPACK dilakukan untuk mendukung pengembangan profesionalisme calon guru PAUD di lingkungan Prodi PG PAUD Universitas Negeri Medan (UNIMED). Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan 10 langkah pengembangan. Penelitian ini melibatkan 67 responden, yang terdiri atas 48 mahasiswa, 12 guru pembimbing, dan 7 dosen pembimbing. Dapat disimpulkan buku panduan PLP calon guru PAUD berbasis TPACK yang dikembangkan layak digunakan dan diimplementasikan pada kegiatan pengenalan lapangan persekolahan (PLP) berbasis TPACK sebagai dasar pengembangan profesionalisme calon 
IMPLEMENTASI INSTRUMEN PENILAIAN PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK SANTO THOMAS 2 MEDAN Anita Yus; Artha Mahindra Diputera; Bella Agustiara; Ester Sianipar; Roida Ayu Boangmanalu; Bintang A.G Naibaho; Hanisa Yesilistiawati Br Tobing; Citra Alwiyah Purba
ADIBA : JOURNAL OF EDUCATION Vol. 3 No. 4 (2023): OKTOBER
Publisher : CV. ADIBA AISHA AMIRA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article or article aims to assess aspects of cognitive development by implementing an assessment instrument that the researcher deliberately made for students at Kindergarten Santo Thomas 2 as an effort to find out how far a child's cognitive development has progressed. This research is focused on looking at children's cognitive development in order to provide feedback on the results. The data collected through observation and analyzed qualitatively. The research sample was at TK B Santo Thomas in class B Ceria and the research subjects consisted of 13 students. This study concluded that it is important to measure the development of children's cognitive aspects in order to determine steps in providing feedback on children's learning outcomes.
ASESMEN PERKEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK IMMANUEL KIDS Artha Mahindra Diputera; Anita Yus; Debby Selviana Waruwu; Elsa Pretty Simanjuntak; Emy Florentina Barus; Oktarini Fajriah; Palija Lubis; Tio Aquandri Siringo Ringo
EDUCATIONAL JOURNAL : General and Specific Research Vol. 3 No. 2 (2023): Juni
Publisher : CV. ADIBA AISHA AMIRA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Social emotional development of early childhood needs to get the focus of parents and teachers so that children can be accepted by their social environment. This study aims to determine the assessment of social emotional abilities of children aged 5-6 years at Immanuel Kids Kindergarten Medan Amplas. This research method uses descriptive research with a qualitative approach. In this study the assessment used was statistical data analysis techniques. The instrument used in this study used an observation sheet. With a rating scale in the form of BB (Not Developing), MB (Starting to Develop), BSH (Developing According to Expectations). The findings show that as many as 5 children with MB criteria (Beginning to Develop), 2 children with BSH criteria (Developing According to Expectations) and 8 children receiving BB criteria (Not Yet Developed). So it can be concluded from the social emotional assessment carried out in Immanuel Kids Kindergarten that needs to be developed. Because there were 8 children with BB criteria (Not yet Developed) out of 15 children who were observed. And got a score of 53.3%.
ANALISIS ASESMEN PERKEMBANGAN BAHASA PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK PEMBINA 1 MEDAN Sri Hariyanti Manurung; Muftila Alsiana Putri; Fepriana Asiska; Sondang Kiki Febrianti; Chronika Febrianti; Fely Eclasya; Artha Mahindra Diputra
JURNAL PENDIDIKAN DAN KEGURUAN Vol. 1 No. 5 (2023)
Publisher : CV. ADIBA AISHA AMIRA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Language is an effort of thoughts and feelings to convey meaning to other people which is used as a means of communication. This study aims to determine: (1) the development of language skills of children aged 5-6 years in accordance with the Standards for Child Development Achievement Levels (STPPA) and (2) to determine the development of language skills of group B children in Kindergarten Pembina 1 Medan. This research is a qualitative descriptive study involving 15 children in class B, data were collected through observation, document analysis and analyzed qualitatively using data reduction, data display, drawing conclusions. Then all indicators of achievement of language development can develop according to the level of development. The results of this study indicate an increase in children's language development in TK Pembina 1 Medan. This is proven by an increase in children's language development with an average number of BB 6,6%, MB 20%, BSH 66,6%, and BSB 6,6%. And with this final observation, the research can be said to be successful because the desired data has been obtained by group B children at TK Pembina 1 Medan.
PENERAPAN INSTRUMEN ASESMEN PERKEMBANGAN FISIK MOTORIK USIA 5-6 TAHUN DI PAUD GUDISEJU Artha Mahindra Diputra; Rachel Sehulina; Sherly Mardini; Sherina Ayu Viana; Delta Fariza; Elsa Meriska
JURNAL PENDIDIKAN DAN KEGURUAN Vol. 1 No. 5 (2023)
Publisher : CV. ADIBA AISHA AMIRA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Understanding of the stages of growth and development can be done through an assessment process. Assessment namely a process of gathering information in order to make decisions. Collectio information in the form of data obtained through the process of observation with various tools assessments such as rating scales, checklists, rubrics. If the scope is early childhood development, then the decision taken is the provision of services or treatment in accordance withneeds and stages of development