Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Hasil Belajar Ips Menggunakan Pendekatan Inquiry Based Learning Kelas V Sdn 17 Batipuah Baruah Tanah Datar Sekar Pratiwi; Guesa Maiwinda; Jepri Naldi; Rina Asyati
Jurnal Kajian dan Pengembangan Umat Vol 5, No 1 (2022): Vol. 5, No. 1 Juni 2022
Publisher : Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31869/jkpu.v5i1.3259

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah hasil belajar siswa kelas V yang masih rendah dan mengenai guru yang kurang mengkontruksi pemikiran siswa serta kurang melibatkan siswa dalam menemukan konsep. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan perencanaan, pelaksanaan dan peningkatan hasil belajar siswa pada pembelajaran  IPS dengan menggunakan Pendekatan  Inquiry Based Learning pada siswa kelas V SD Negeri 17 Batipuah Baruah. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri 17 Batipuah Baruah, penelitian ini dilaksanakan 2 siklus, setiap siklus terdiri dari 2 kali pertemuan meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini mengalami peningkatan hasil RPP siklus I rata – rata 72,5% (C) siklus II rata-rata 86,25 (B), aspek guru siklus I nilai rata-rata 78,13 (B) siklus II nilai rata-rata 85,94 % (B), aspek siswa siklus I nilai rata-rata 78,12% (B) siklus II nilai rata-rata 85,94% (B),penilaian hasil belajar siswa siklus I dengan nilai rata – rata   69,79 % (C) dan pada siklus II dengan nilai rata – rata 84,59% (B). Dapat disimpulkan penggunaan pendekatan Inquiry Based Learning  dapat meningkatkan hasil belajar siswa.