Muhammad Ridwan
Universitas Indraprasta PGRI

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Sistem Aplikasi Onderdil Motor pada Bengkel Ahass Berbasis Java Netbeans Muhammad Ridwan; Meri Chrismes Aruan
Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI) Vol 3, No 02 (2022): Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/jrami.v3i02.5440

Abstract

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi mempengaruhi banyak bidang kehidupan, salah satu yang terkena dampaknya adalah penyimpanan onderdil pada bidang otomotif, dengan adanya sistem aplikasi dapat mempermudah penyimpanan onderdil pada gudang. Pada kajian ini, sistem aplikasi untuk onderdil motor bertugas mencatat masuknya onderdil dan memproses data onderdil yang digunakan untuk kegiatan operasional agar data onderdil yang masuk dapat ditinjau dengan baik, sehingga terhindar dari kesalahan dalam proses memasukan onderdil. Perancangan sistem aplikasi onderdil motor pada Bengkel Ahass dapat relevan dengan sistem aplikasi yang bertujuan untuk mengatasi masalah onderdil motor di Bengkel Ahass Kecamatan Cileungsi. Hasil dari penelitian ini adalah sistem aplikasi yang dapat mengelola data berupa data supplier, data onderdil, data petugas, data gudang dan data pengecekan dengan lebih baik dan dapat memberikan data secara tepat, cepat dan akurat sehingga lebih mudah dalam penyampaian laporan yang dibutuhkan.