Hetti Rusmini
dosen fk Universitas Malahayati

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penyuluhan Pencegahan Penularan Covid-19 Dan Pembagian Masker Di Kecamatan Pedurungan Kota Semarang Sri Maria Puji Lestari; Hetti Rusmini; Yesi Nurmalasari; Maharani Putri Puspitasari
JURNAL KREATIVITAS PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PKM) Volume 4 Nomor 3 Juni 2021
Publisher : Universitas Malahayati Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/jkpm.v4i3.3846

Abstract

ABSTRAK Akhir tahun 2019 dunia dikejutkan adanya virus baru yaitu Covid-19. Pemerintah setempat telah mengambil langkah yang cukup cepat untuk pencegahan virus Covid-19 dengan menetapkan beberapa gerakan melalui  Sosialisai Social Distance. Bentuk sosialisai yang di lakukan dengan cara penyuluhan untuk selalu taat pada protokol kesehatan dan mengenakan masker saat memuali kegiatan di luar rumah yang masih sering diabaikan. Dari hasil pengamatan awal yang dilakukan pada beberapa tempat di Kecamatan Pedurungan Kota Semarang, sudah mulai banyak di jumpai café dan titik pertemuan masyarakat yang telah sadar atas pentingnya penggunaan masker untuk mencegah penyebaran Covid-19, Namun tak jarang juga masih ada yang bandel dengan tidak mengabaikan protokol kesehatan tersebut. Dikondisi seperti ini kita harus mampu menumbuhkan rasa kesadaran kepada seluruh masyarakat untuk taat dan patuh pada protokol kesehatan agar dapat menekan laju penyebaran Covid-19 di Kecamatan Pedurungan Kota Semarang. Penyuluhan pada masyarakat diselenggarakan pada 1 s/d 2 Februari 2021 diselenggrakan dalam bentuk penyuluhan penggunaan masker sekaligus membagikan masker secara gratis kepada masyrakat di Kecamatan Pedurungan Kota Semarang. Metode yang di gunakan adalah melalui edukasi kepada beberapa masyarakat dengan menghimbau pentingnya menggunakan masker, kemudian pembagian masker. Penggunaan masker medis baik kain di kalangan masyarakat ini sangat penting karena termasuk kelompok yang rentan terpapar penyebaran Covid-19. Dengan mengenakan masker, masyrakat di Kecamatan Pedurungan Kota Semarang dapat beraktivitas dengan lebih nyaman. Kata Kunci: Covid, Masker Menjaga jarak , Pandemi dan Penyuluhan  ABSTRACT At the end of the year 2019, the world was shocked by the presence of a new virus that is Covid-19. The local government has taken a step that's fast enough to virus prevention Covid-19 by setting some movement through the Socialization of Social Distance. A form of socialization that is done by way of extension to always obey the protocol of the health and wearing a mask when he started activities outside the home that are often overlooked. From the results of the preliminary observations made in several places in the District  Pedurungan Semarang City, have started much in the encounter cafe and the meeting point of the community who have been aware of the importance of the use of masks to prevent the spread of Covid-19, But not infrequently there is also a stubborn by not ignoring the protocols of the health. In a situation like this, we should be able to cultivate a sense of awareness to the entire community to be obedient and submissive to the protocol of the health order can reduce the rate of spread covid-19 in the District Pedurungan Semarang city. Outreach in the community was held on the 1 s/d 2 February 2021 text in the form of counseling, the use of masks at once distribute masks for free to the community in the District Pedurungan  Semarang city The method used is through education to some of the community to urge the importance of using the mask, then the division of the mask. The use of medical masks good fabric among the people is very important because including vulnerable groups exposed to the spread of Covid-19. By wearing a mask, a community in the District Pedurungan Semarang City can move more comfortably. Key Word: Covid, Masks, Keeping distance, Pandemic, and outreach.