Wiwik Yunitaningrum
Pendidikan Jasmani,Kesehatan dan Rekreasi FKIP UNTAN Jalan Prof. H. Hadari Nawawi Pontianak

Published : 64 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

PENINGKATAN PASSING ATAS BOLA VOLI MELALUI MEDIA BOLA KARET DI SDN 09 SINGKAM Nikodemus, .; Yunitaningrum, Wiwik; Purnomo, Edi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 5, No 5 (2016): Mei 2016
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (603.279 KB)

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan passing atas dengan media bola karet. Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK).  Dalam penelitian tindakan kelas (PTK) ini yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah guru berkolaborasi dengan siswa Sekolah Dasar Negeri 09 Singkam  di Kabupaten Sekadau yang berjumlah 24 siswa. Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan penelitian memberikan dampak positif pada siswa karena terdiri dari siklus I dan siklus II berupa perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Pembelajaran siklus I siswa yang baru lulus berjumlah 18 siswa atau 75% sedangkan siswa yang belum lulus berjumlah 6 siswa atau 25% maka dilanjutkan ke siklus II agar siswa  memiliki kesempatan untuk perbaikan passing atas bola voli dengan media bola karet  baru siswa bisa  lulus berjumlah 24 siswa dan belum lulus berjumlah 0 siswa.   Kata Kunci: Passing Atas Bolavoli, Bola Karet Abstract: This study aims to determine the increase in passing on the medium rubber ball . Forms of research is classroom action research ( PTK ) . In a classroom action research ( PTK ) This is the subject of this study were teachers collaborate with students of State Elementary School 09 Singkam in Sekadau amounting to 24 students . Based on the results of research carried out research have a positive impact on students because it consists of the first cycle and the second cycle of planning, implementation, observation and reflection . Learning first cycle of students who have recently graduated , amounting to 18 students or 75 % , while students who have not passed amounted to 6 students , or 25 %, then proceed to the second cycle so that students have the opportunity to repair the passing on volleyball with medium rubber ball new students can graduate totaling 24 students and amounted to 0 students not yet graduated Keywords: Passing On the volleyball, Rubber Ball
MODIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI DI SMP MENYUKE KABUPATEN LANDAK Riantoso, Sandi; Simanjuntak, Victor G.; Yunitaningrum, Wiwik
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 5, No 4 (2016): April 2016
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.765 KB)

Abstract

Abstrak: Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana modifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani  di Sekolah Menengah Pertama  Kecamatan Menyuke Kabupaten Landak oleh sebab itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana memodifikasi media pembelajaran yang dilakukan oleh guru pendidikan jasmani di Sekolah Menengah Pertama  Kecamatan Menyuke Kabupaten Landak.Metode penelitian yang digunakan untuk menjelaskan penelitian ini menggunakan dekriptif kuantitatif dengan jenis penelitian survei. Deskriptif persentase digunakan untuk menjelaskan data hasil penelitian dengan sampel yang diteliti adalah guru Pendidikan Jasmani  Di Sekolah Menengah Pertama  Kecamatan Menyuke Kabupaten Landak sebanyak 11 orang berasal dari 10 sekolah. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari 11 guru pendidikan jasmani di kecamatan Menyuke guru yang melakukan modifikasi lebih banyak,  dan hanya dua sekolah yang tidak melakukan modifikasi.   Kata kunci : modifikasi, media pembelajara, pendidikan jasmani.  Abstrac: The research problems are how to modify the physical education instructional media in Junior High School Porcupine District Subdistrict Menyuke therefore this study aims to determine the extent of modifying instructional media conducted by physical education teacher at Junior High School District Subdistrict Menyuke Landak.Metode research used to describe this research uses descriptive quantitative survey research type . Descriptive percentage is used to describe the research data with the sample under study is a teacher of Physical Education in Junior High School Porcupine District Subdistrict Menyuke as many as 11 people from 10 schools . The results showed that of 11 physical education teachers in the district Menyuke teachers do more modifications , and only two schools that do not make modifications . Keywords : Modification , Instructional Media, Physical Education .
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS FOREHAND TENIS MEJA MELALUI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DI SMP Sari, Indah Fusvita; Yunitaningrum, Wiwik; Purnomo, Edi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 4, No 9 (2015): SEPTEMBER 2015
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (441.501 KB)

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar servis forehand melalui gaya mengajar divergen pada siswa. Metode penelitian ini adalah menggunakan metode deskriftif kuantitatif dengan teknik persentase. Berdasarkan data hasil tes melakukan servis forehand tenis meja diketahui nilai siswa tuntas 80% sehingga dalam kriteria baik. Ada perbedaan antara tes siklus 2 dengan tes siklus 1 adalah 80% - 22,86% = 57,14% atau 28 siswa – 8 siswa = 20 siswa dari 35 siswa. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar servis forehand tenis meja melalui gaya mengajar divergen pada siswa kelas VII A SMP Negeri 2 Pontianak.   Kata kunci: Hasil Belajar, Gaya Mengajar Divergen Abstract: The aim of this study was to determine the learning outcome forehand service through divergent teaching styles to students. This research method is using quantitative descriptive method by using percentages. Based on test data table tennis forehand serve students completed the known value of 80 %, so that in both criteria . There is a difference between test cycle 2 with a test cycle 1 was 80 % - 22.86 % = 57.14 % or 28 students - 8 students = 20 students from 35 students . It can be concluded that the results of this study indicate an increase in learning outcomes table tennis forehand service through divergent teaching styles to students of class VII A Junior High School 2 Pontianak .  Keywords: Learning Outcomes, Divergent Style
PENGARUH MODEL LEARNING COMMUNITY TERHADAP HASIL BELAJAR LEMPAR CAKRAM SISWA IXA SMPK IMMANUEL II Ameng, Hendra; Yunitaningrum, Wiwik; Supriatna, Eka
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 3, No 12 (2014): Desember 2014
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak : Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh model learningcommunity terhadap hasil belajar lempar cakram siswa kelas IXA SMP KristenImmanuel II Kubu Raya. Metode penelitian adalah metode eksperimen denganbentuk pre-eksperimental design. Populasi penelitian adalah siswa kelas IX SMPKristen Immanuel II Kubu Raya sebanyak 140 siswa. Teknik pengambilan sampeldengan sampling purposive mengambil 35 siswa kelas IXA SMP KristenImmanuel II Kubu Raya. Analisis data menggunakan analisis uji-t. Hasilpenelitian diperoleh rata-rata tes awal 14,46 dan rata-rata tes akhir 19,2 (rentangsebesar 4,74). Analisis uji pengaruh nilai thitung yaitu 27,02 lebih besar dari nilaittabel yaitu 2,032, artinya hipotesis diterima dan terdapat pengaruh model learningcommunity terhadap hasil belajar lempar cakram siswa kelas IXA SMP KristenImmanuel II Kubu Raya. Adapun persentase peningkatan adalah sebesar 32,36%.Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa model learning communitymemiliki pengaruh positif terhadap peningkatan kemampuan lempar cakram gayamenyamping.Kata kunci : Model learning community, lempar cakramThe purpose of this research is to investigate the influence of community learningmodels to the learning outcomes of students throwing Immanuel Christian juniorclass II IXA Kubu Raya. The research method is a method of experimentationwith form pre-experimental design. The study population was Christian juniorhigh school students of class IX Immanuel II Kubu Raya many as 140 students.The sampling technique purposive sampling took 35 students of class II IXAImmanuel Christian junior Kubu Raya. Data analysis using t-test analysis. Theresults obtained by the average initial test average of 14.46 and a final test of 19.2(range 4.74). Test analysis of the influence of 27.02 tcount ie greater than thevalue ttable is 2,032, meaning that the hypothesis is accepted and there is alearning community models influence on learning outcomes of students throwingImmanuel Christian junior class II IXA Kubu Raya. The percentage increase isequal to 32.36%. Based on these results, it can be concluded that the model oflearning community has a positive influence on the improvement of the ability ofthrowing a sideways force.Keywords : Community learning models, throwing
PERMAINAN EDUKATIF DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA KARPET DAM-DAM TERHADAPGERAK DASAR MELOMPAT Elviana, Bella; Yunitaningrum, Wiwik; Atiq, Ahmad
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 3, No 7 (2014): Juli 2014
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this study to know the effect of modification of educational games using dam-dam carpet media to basic motion jumps on IIA grade students of SDN 37 Pontianak 2013. The method that used in this study is experiment. Form of research that is pre-experiment with models of one-group pretest-posttest design. Data analysis was performed with a different test, the number of meetings during the pretest, treatment, and posttest is 3 times every meeting. The population in this study were students of class IIA were 21 people, with a saturated sample technique. So the samples in this study were 21 people. After performing the test , the obtained results that students min 45.6 , max 63.2 and the total number 1146.7 . After that the students were given the treatment of researchers to increase the student learning outcomes of the first test . Based on the results obtained from the two tests it can be concluded that : there are significant modifications educational games using dam-dam carpet media to the basic motion jump on IIA grade students of SDN 37 Pontianak as evidenced by the results of t-test 4.065 > 1.725 ttable so the alternative hypothesis ( Ha ) is accepted and the null hypothesis ( Ho ) is rejected . Keywords : Educational games , dam-dam carpet, basic jump   Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modifikasi permainan edukatif dengan menggunakan media karpet dam-dam terhadap gerak dasar melompat pada siswa kelas IIA SDN 37 Pontianak 2013. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen. Bentuk penelitian yaitu pre-eksperimen dengan model one group pretest-posttest design. Analisis data dilakukan dengan uji beda, dengan jumlah pertemuan selama pretest, perlakuan, dan posttest yaitu 3 kali pertemuan. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas IIA berjumlah 21 orang, dengan teknik sampel jenuh. Jadi sampel pada penelitian ini berjumlah 21 orang. Setelah melakukan tes tersebut, diperoleh hasil siswa yaitu min 45.6, max 63.2 dan jumlah keseluruhan 1146.7. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh dari kedua tes tersebut dapat disimpulkan bahwa :terdapat pengaruh modifikasi permainan edukatif dengan menggunakan media karpet dam-dam terhadap gerak dasar melompat pada siswa kelas IIA SDN 37 Pontianak yang dibuktikan dengan hasil ttest4.065 >ttabel 1.725 sehingga hipotesis alternatif (Ha) diterima dan hipotesis nihil (Ho) ditolak. Kata kunci: Permainan edukatif, karpet dam-dam, melompat  
PENGARUH LATIHAN SENAM LANTAI TERHADAP HASIL KESEIMBANGAN (BALANCE) STATIS SISWA Nurhakim, Heri Afdhal; Yunitaningrum, Wiwik; Purnomo, Edi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 2, No 11 (2013): Nopember 2013
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: The problem in this is research students who are less able to hold thebalance with a long time in the gymnastics floor exercise due to lack of time tomove or get used to heighten the feeling of motion / movement boundaries . Thepurpose of the study to determine the effect of floor exercises on the results ofequilibrium ( balance) in class X student High School District 4 Singkawang . Theresearch method is experiment with the form of pre - experimental design . Thestudy population was a X grade student son High School 4 Singkawang Citytotaled 57 people. Technics sampling is random sampling with a sample of 20people . Data analysis using t-test . Results of data analysis t-test = 7,988 , withtable = 2,093 . Value of t-test = 7988 is greater than the value table = 2,093 .Based on these results , it can be concluded that there is a gymnastics floorexercise influence on the results of equilibrium ( balance ) static in class X studentHigh School 4 Singkawang City.Keywords : Floor Exercise , Balance , StaticAbstrak:Permasalahan dalam penelititan ini adalah siswa yang kurang mampumenahan keseimbangan dengan waktu yang cukup lama dalam senam lantaidikarenakan kurangnya waktu latihan untuk bergerak atau membiasakan untukmempertinggi perasaan gerak/batas-batas gerakan. Tujuan dari penelitian untukmengetahui pengaruh latihan senam lantai terhadap hasil keseimbangan (balance)pada siswa putra kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Kota Singkawang.Metode penelitian adalah eksperiment dengan bentuk pre-eksperimental design.Populasi penelitian adalah siswa putra kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri 4Kota Singkawang berjumlah 57 orang.Teknik sampling adalah random samplingdengan jumlah sampel 20 orang. Analisis data menggunakan uji-t. Hasil analisisdata ttest = 7.988, dengan ttabel = 2.093. Nilai dari ttest = 7.988 lebih besar dari nilaittabel = 2.093. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa terdapatpengaruh latihan senam lantai terhadap hasil keseimbangan (balance) statis padasiswa putra kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Kota Singkawang.Kata Kunci: Latihan Senam Lantai, Keseimbangan, Statis.
SUPERVISI PELAKSANAAN DAN PENILAIAN PEMBELAJARAN PENJASOKES PADA KURIKULUM 2013 DI SMA SE-KOTA PONTIANAK Arianto, Dodi; Yunitaningrum, Wiwik; Purnomo, Edi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 4, No 5 (2015): Mei 2015
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak: Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana proses pelaksanaan dan penilaian pembelajaran Penjasorkes pada kurikulum 2013 di SMA Se-Kota Pontianak. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui tingkat pelaksanaan dan penilaian pendidik dalam proses pembelajaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini merupakan metode deskriptif dengan bentuk penelitian Survei. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 12 guru. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 12 guru. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan mengenai proses pelaksanaan dan penilaian pembelajaran, ternyata guru pendidikan jasmani olahraga kesehatan SMA di Kota Pontianak yang menerapkan kurikulum 2013, tergolong pada 3 kategori yaitu sangat baik berjumlah 3 guru atau sebesar 25%, baik berjumlah 6 guru atau sebesar 50% dan cukup berjumlah 3 guru atau sebesar 25%. Hal ini menunjukan bahwa guru sudah menerapkan pelaksanaan dan penilaian pembelajaran Penjasorkes pada kurikulum 2013 dengan baik.Kata Kunci: Supervisi Pembelajaran dan Guru PenjasorkesAbstract: The problem in this research is how the process of implementation and assessment of learning and health physical education sport in 2013 in the high school curriculum Pontianak city. The aim of the study was to assess the implementation and evaluation of educators in the learning process . The method used in this research is descriptive method with a form of survey research . The population in this study were 12 teachers . The sample in this study amounted to 12 teachers . Based on the results of research conducted on the process of implementation and assessment of learning , was a teacher of physical education sport in Pontianak city high school health curriculum of 2013 , classified in three categories: excellent amounted to 3 teachers or by 25 % , both amounted to 6 teachers , or by 50 % and sufficient amounts to 3 teacher or by 25 %. This shows that teachers have applied implementation and assessment of learning sports physical education and health in 2013, with a good curriculum .Keywords : Supervision of learning and Physical Education Teacher sports and health
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI BOLA YANG DI GANTUNG Wagiyem, .; Yunitaningrum, Wiwik; Triansyah, Andika
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 5, No 5 (2016): Mei 2016
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak: Masalah penelitian ini adalah lompat jauh gaya jongkok pada siswa kelas IV di sdn 2 sungai raya dan tujuan dari penelitian ini adalah membantu siswa agar meningkat dengan bantuan dengan bola di gantung Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK).  Dalam penelitian tindakan kelas (PTK) ini yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah guru berkolaborasi dengan siswa Sekolah Dasar Negeri 2 sungai raya kabupaten kuburaya  yang berjumlah 27 siswa Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan penelitian memberikan dampak positif pada siswa karena terdiri dari siklus I dan siklus II berupa perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Pembelajaran siklus I siswa yang baru lulus berjumlah 12 siswa atau 44,4 % sedangkan siswa yang belum lulus berjumlah 15 siswa atau 55,6 % maka dilanjutkan ke siklus II agar siswa  memiliki kesempatan untuk perbaikan lompat jauh gaya jongkok dengan bantuan bola di gantung baru siswa bisa  lulus berjumlah 27 siswa atau tuntas dan belum lulus berjumlah 0 siswa. Kata Kunci: Lompat Jauh Gaya Jongkok , Bola Di Gantung Abstract: The problem of this research is a long jump style squat on the fourth grade students in sdn 2 river highway and the purpose of this study is to help students to be increased with the help of the ball in the hanging Form of research is classroom action research (PTK). In a classroom action research (PTK) This is the subject of this study were teachers collaborate with student public elementary school 2 river highway districts Kuburaya totaling 27 students Based on the results of research carried out research have a positive impact on students because it consists of the first cycle and the second cycle such as planning, implementation, observation and reflection. Learning first cycle of students who have recently graduated numbering 12 students or 44.4%, while the students who have not passed numbering 15 students or 55.6%, then proceed to the second cycle so that students have the opportunity to repair long jump squat style with the help of the ball on the student's new suspension could amount to 27 students graduated or completed and not yet graduated numbered 0 students. Keywords: Long Jump Squat Style, The Ball Hanging
UPAYA MENINGKATKAN PEMBELAJARAN TOLAK PELURU GAYA MENYAMPING DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA BELAJAR YANG DIMODIFIKASI ., Safarizan; Yunitaningrum, Wiwik; Haetami, Mimi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 3, No 7 (2014): Juli 2014
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan mengetahui peningkatan pembelajaran tolak peluru gayamenyamping dengan menggunakan media belajar yang dimodifikasi pada siswa kelas 6 SDN 17Serdang Kecamatan Pemangkat. Penelitian ini dirancang dengan menggunakan rancanganPenelitian Tindakan Kelas, dengan subyek penelitian 25 siswa. Hasil pelaksanaan penelitianpembelajaran tolak peluru gaya menyamping dengan menggunakan media belajar yangdimodifikasi menunjukkan bahwa: (1) Hasil belajar siswa pada siklus I memiliki presentaseketuntasan secara klasikal sebesar 68 % dan belum mampu mencapai target ketuntasan minimalsecara klasikal yang telah ditetapkan, yaitu 75%, (2) Pada siklus II, penguasaan materi teknikdasar tolak peluru gaya menyamping secara klasikal adalah sebesar 84 %, yang berarti telahmampu mencapai target minimum ketuntasan secara klasikal, yaitu 75%. Berdasarkan hasiltersebut, disimpulkan bahwa penggunaan media belajar yang dimodifikasi dapat meningkatkanpembelajaran tolak peluru gaya menyamping pada siswa kelas 6 SDN 17 Serdang kecamatanPemangkat Tahun Pelajaran 2013/2014.Kata Kunci : Tolak Peluru, Modifikasi Media BelajarAbstract: This study aims to determine the increase in shot-put style sideways learning usinglearning media modified on 6 grade students of SDN 17 Serdang District of Pemangkat. Thisstudy was designed using the design of classroom action research, the research subjects 25students. The results of the implementation of learning research sideways shot put style using amodified learning media indicate that: (1) The results of student learning in the first cycle has apercentage in classical completeness by 68% and have not been able to achieve the targetminimum completeness classically defined, ie 75% , (2) In the second cycle, mastery of basicshot put technique in the classical style is sideways by 84%, which means it has been able toachieve the minimum target of completeness in classical, ie 75%. Based on these results, it wasconcluded that the use of a modified learning media can enhance learning style sideways shot putat the Grade 6 students of SDN 17 Serdang districts Pemangkat Academic Year 2013/2014.Keywords: Shot Put, Modified Media Learning
PENGARUH LATIHAN GERAK DASAR TERHADAP PASSING BAWAH BOLA VOLI PADA SISWA SDN 05 PONTIANAK Khairina, Novi; Supriatna, Eka; Yunitaningrum, Wiwik
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 4, No 4 (2015): April 2015
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak: Masalah dalam penelitian ini adalah adakah pengaruh latihan gerak dasar terhadap passing bawah  bola voli di SDN 05 Pontianak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh latihan gerak dasar terhadap passing bawah bola voli di SDN 05 Pontianak. Metode penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan bentuk penelitian eksperimen one-group pretest-posttest design. Populasi menggunakan seluruh siswa ektrakurikuler bola voli SDN 05 Pontianak berjumlah 18 orang, dengan teknik sampling jenuh menggunakan 18. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis uji-t. Hasil penelitian yang didapatkan yaitu nilai dari ttest> ttabel atau 31.914 > 2.110, artinya hipotesis diterima yaitu terdapat pengaruh latihan gerak terhadap passing bawah bola voli di SDN 05 Pontianak, dengan persentase 76.73%. Kata Kunci:Latihan Gerak Dasar, Passing Bawah Bola Voli.   Abstract:The problem in this reseach is there any influence of motion exerciseson the basis of passing under a volleyball at SDN 05 Pontianak. The purpose of this study was to determine the effect of exercise on the basis of passing the motion under volleyball at SDN 05 Pontianak. This research method is a quantitative method to form the experimental study of one group pretest-posttest design. Using the entire student population extracurricular volleyball SDN 05 Pontianak totaling 18 people, with saturated sampling technique uses 18. Data analysis was performed using t-test analysis . Research results obtained value of ttest> ttabel or 31 914 > 2.110, meaning that the hypothesis is accepted that there is an influence on the passing of motion exercises under volleyball at SDN 05 Pontianak , with the percentage of 76.73 %.Keywords: Basic Motion Exercises, Passing Down Volleyball . Â