Nabilla Eka Meilaretasya
Universitas Respati Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis portofolio optimal saham yang terdaftar di IDX BUMN 20 Bursa Efek Indonesia Andre Kussuma Adiputra; Poly Endrayanto Eko Christmawan; Nabilla Eka Meilaretasya
Proceeding of National Conference on Accounting & Finance Volume 4, 2022
Publisher : Master Program in Accounting, Faculty of Economics, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Studi ini bertujuan untuk mengetahui kombinasi saham yang dapat membentuk portofolio optimal dengan menggunakan model indeks tunggal, mengetahui proporsi masing-masing saham yang membentuk portofolio optimal, lebih lanjut penelitian ini juga akan menentukan besarnya return ekspektasi portofolio dan resiko portofolio dari portofolio optimal tersebut. Sampel dalam penelitian ini adalah Perusahaan yang terdaftar di dalam indeks IDX BUMN 20. Metode analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan pendekatan Model Indeks Tunggal. Hasil perhitungan model indeks tunggal diperoleh 4 saham yang masuk portofolio optimal yaitu ANTM, TINS, PTBA, dan BBRI dengan proporsi saham sebesar ANTM 65%, TINS 29%, PTBA 2% dan BBRI 0,5%. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa risiko individual dapat diperkecil.