Eviana Veki Irawati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PERUSAHAAN SEPATU DAN SANDAL PRAKTIS MAGETAN Eviana Veki Irawati
FIPA : Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 2 (2014): FIPA 4
Publisher : FIPA : Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan konsumen yang terdiri dari sub variabel : kualitas produk dan kualitas layanan pada perusahaan praktis Magetan, untuk mengetahui kepuasan konsumen pada perusahaan praktis magetan dan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh kepuasan komsumen yang terdiri dari sub variabel : kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen pada Perusahaan Praktis Magetan. Teknik pengumpulan data menggunakan angket adapun data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer yang diperoleh dari quisioner dan dokumentasi dari data perusahaan Praktis Magetan. Jenis penilitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Adapun metode analisis yang digunakan yaitu uji instrument data dengan uji validitas dan uji reabilitas, metode regresi linier berganda, uji asumsi klasik, dengan pengujian persyaratan analisis menggunakan uji normalitas, sedangkan teknik analisis data dengan uji t dan uji F, uji koefesien determinan. Perhitungan data menggunakan program SPSS for windows versi 20.0. Hasil penelitian uji t untuk variabel kualitas produk, nilai t sebesar 2,767 dan t sebesar 1,982 maka (t > t), maka H ditolak dan menerima H. Jadi berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen. Untuk variabel kualitas layanan, nilai t sebesar 4,358 dan t sebesar 1,982 (t > t), maka H ditolak dan menerima H diterima. Sehingga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen. Berdasarkan uji F nilai F : 22,271 dan F : 3,08 berarti F > F pada tingkat kesalahan 5% besarnya signifikan (probabilitas) 0,000 <  0,05 (α = 5%) maka H ditolak dan H diterima, maka secara bersama-sama berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada Perusahaan Praktis Magetan.