Claim Missing Document
Check
Articles

PENGEMBANGAN MODUL PRODUKSI PAKAN IKAN BUATAN BERBASIS E-BOOK Ismargono, Ismargono; Hasyim, Adelina; Riswandi, Riswandi
Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan Vol 3, No 3 (2015): Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan
Publisher : Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purposes of this research and development were (1) to describe the potential and condition of module development, 2) to analyze the steps and the way of module development, 3) to examine the effectiveness of the use of module, 4) to examine the efficiency of the use of module, 5) to explain the attractiveness of the use of module.The population sample of this research was the tenth grade student and the teacher of artificial fish feed production of Vocational High School Lampung. Data was gained by observation, questionnaire and test, data was processed by t test.The result of this research were : 1) learning condition was not optimal, e-book modul was needed for student as media , 2) Prosessing e-book module development was validated by media, design and conten expert, 3) e-book modul more effectiveness than control class, 4) learning module based on e-book more efficient by the ratio of 1,5 based on time, 5) e-book module attractiveness by the 3,425 score (very interesting).  Penelitian dan pengembangan ini bertujuan, (1) mendeskripsikan kondisi dan potensi pengembangan modul, (2) menganalisis langkah-langkah dan cara pengembangan modul, (3) menguji  efektifitas   penggunaan   modul, (4) menguji efisiensi  penggunaan modul, dan (5) menjelaskan tingkat kemenarikan penggunaan modul.Populasi sampel  uji coba adalah siswa kelas X dan guru Produksi Pakan Ikan Buatan SMK Lampung. Data dikumpulkan melalui observasi, angket, dan test., data yang diperoleh dianalisis dengan uji t Hasil penelitian menunjukkan (1) kondisi pembelajaran belum optimal, media yang dibutuhkan siswa adalah modul e-book, (2) proses pengembangan modul e-book divalidasi oleh ahli media, desain, dan materi, (3)  efektivitas modul e-book lebih besar dari kelas kontrol, (4) modul pembelajaran berbasis e-book  lebih efisien dengan rasio 1,5 berdasarkan waktu dan  (5) kemenarikan modul e-book dengan skor 3,425 (sangat menarik). Kata kunci: e-book, modul, produksi pakan ikan buatan
Komunikasi Partisipatif Berbasis Gender pada Relawan Perempuan Juru Pemantau Jentik Sofia Aunul; Riswandi Riswandi; Fitrie Handayani
Jurnal Riset Komunikasi Vol 4 No 1 (2021): Februari 2021
Publisher : Asosiasi Pendidikan Tinggi Ilmu Komuniasi (ASPIKOM) Wilayah Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38194/jurkom.v4i1.183

Abstract

Perempuan sebagai bagian dari masyarakat mempunyai partisipatif aktif dalam pembangunan seperti penentuan perencanaan pembangunan sampai pada proses evaluasi hasil dari partisipatif mereka dalam pembangunan yang sesuai dengan kebutuhan yang dirasakan. Salah satu wujud implementasi tersebut adalah dengan menjadi Juru Pemantau Jentik (Jumantik). Penelitian ini bertujuan mengetahui komunikasi partisipatif berbasis gender relawan Jumantik dalam kaitannya menjaga dan memberantas jentik nyamuk di lingkungan RW 09 Kelurahan Petukangan Utara Jakarta Selatan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan menggunakan wawancara dan observasi untuk mendapatkan data. Hasil penelitian didapatkan bahwa partisipatif perempuan dalam komunikasi partisipatif sebagai sukarelawan Jumantik merupakan kesadaran untuk dapat menjaga lingkungan mereka. Bentuk komunikasi partisipatif yang digunakan berdasarkan model multi-track—monologis, dialogis dan kombinasi. Partisipasi perempuan dalam pengawasan lingkungan program Pemberatasan Sarang Nyamuk (PSN) juga turut meningkatkan pengetahuan dan keterampilan mereka yang pada akhirnya pengetahuan dan keterampilan tersebut tidak hanya mereka sendiri rasakan namun juga lingkungan masyarakat di mana mereka tinggal.
PENYULUHAN LITERASI MEDIA BAGI SISWA/I SMK DALAM MENGGUNAKAN MEDIA BARU Christina Arsi Lestari; Riswandi Riswandi
Jurnal Abdi Masyarakat (JAM) Vol 3, No 2 (2018): JAM (Jurnal Abdi Masyarakat) - Maret
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (176.243 KB) | DOI: 10.22441/jam.2018.v3.i2.001

Abstract

Pemahaman akan literasi media merupakan suatu kegiatan dan pemikiran yang perlu dikembangkan. Upaya untuk mengembangkan literasi media ini, baik dalam bentuk pemikiran maupun pelaksanaan kegiatan penyuluhan perlumemperoleh dukungandari berbagai pihak.Apa lagi di era media digital sekarang ini, semua hal bisa dengan mudah diakses dalam sekali klik saja. Sehingga harus diarahkan pemikiran generasi muda kita dalam menggunakan mediabaru (new media). Pengaruh media baru bagi masyarakat Indonesia khususnya kalangan remaja, media sosial seakan sudah menjadi candu, tiada hari tanpa membuka media sosial, bahkan hampir 24 jam mereka tidak lepas dari smartphone . Media sosial terbesar yang paling sering digunakan oleh kalangan remaja antara lain; Facebook, Twitter, Path, Youtube, Instagram, Kaskus, LINE, Whatsapp, Blackberry Messenger. Masing-masing media sosial tersebut mempunyai keunggulan khusus dalam menarik banyak pengguna media sosial yang mereka miliki. Media sosial memang menawarkan banyak kemudahan yang membuat para remaja betah berlama-lama berselancar di dunia maya.Sehingga patut dilakukan pengabdian ini untuk mengarahkan kemampuan literasi media para siswa/i SMA yang berada pada wilayah disekitar Universitas Mercubuana Jakarta Barat, dalam menggunakan media baru (new media). Harusdicermati bersama bahwa siswa/i SMA merupakan generasi penerus yang perlu dipersiapkan dengan kemampuan literasi media agar mampu bersaing di era globalisasi ini, sehingga hasil pengabdian kepada masyarakat ini diharapkandapat digunakan sebagai landasan dalam merancang program-program pendidikan literasi media pada bidang media baru (new media).
SOSIALISASI KEBIJAKAN DAN PROGRAM KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN PADA PENGUNJUNG KOTA TUA JAKARTA BARAT Riswandi Riswandi; Sofia Aunul; Rahmadya Putra Nugraha
Jurnal Abdi Masyarakat (JAM) Vol 4, No 1 (2018): JAM (Jurnal Abdi Masyarakat) - September
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (239.775 KB) | DOI: 10.22441/jam.2018.v4.i1.003

Abstract

Since appointed and inaugurated by President Jokowi as the Minister of Marine Affairs and Fisheries (KKP) of the Republic of Indonesia, Susi Pudjiastuti affirmed that the policy of the Ministry of Marine Affairs and Fisheries has been in accordance with the vision and mission of the government led by President Jokowi who prioritizes the sea. According to Susi, the CTF policy that focuses on overcoming the crime of fish theft is the right step to realize the sea as the future. The Indonesian people, on the one hand, put great hopes on the figure of Susi Pudjiastuti in making corrections to the marine problem of Indonesia, because he is considered to have the courage and competence as a minister of marine and fisheries. In fact, not only in this country the minister gets support, even at the global level he gets a lot of sympathy and support. However, on the other hand, some parties have not understood the policies and programs that have been and are being implemented by the CTF under Susi Pudjiastuti, even many who judge the policy measures issued Susi Pudjiastuti this controversial and dilemmatic. Susi policy was apparently received a negative response from the fishermen. A number of fishermen's representatives rallied in front of the Merdeka Palace and were received by Chief of Staff of PresidentTeten Masduki on July 11, 2017. Through the banners and speeches the protesters requested that President Jokowi cancel the policy of Minister KKP Susi Pudjiastuti about the ban cantrang as fishing gear fish. Kota Tua is one of the tourist attractions which is a Jakarta landmark that stores various relics of the past problems of high value. Not only domestic tourists, but foreign tourists also like to set foot in the Old Town tourist attractions. Based on the aforementioned thinking, Broadcasting Study Area of FIKOM UMB sees prelu implemented Activitiesof Service in the form of Training with Effective Communication theme as School Learning Method with target audience of teachers in West Jakarta and Tangerang area. The results of the devotional activity through the distribution of questionnaires to the visitors of Kota Tua indicate that the public know and understand the policies and programs of the Ministry and Maritime Minister Susi Pudjiastuti, and they also support the policies and programs implemented by the ministry, especially the sinking program of foreign ships thieves fish.
Media Dan Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini Herlin Yuliana Sari; Sasmiati Sasmiati; Riswandi Riswandi
Jurnal PG-PAUD Vol 4, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Anak
Publisher : FKIP UNILA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The problem in this research was children creativity that has not developed optimally. The research aimed to determine the correlation between media and children creativity development. This research was quantitative with correlational methode. The population were 198 children in RA Ismaria Al-Quraniyyah Bandar Lampung. The sample were 30 children, with proposive sampling technique. Data were collected by using observation to obtain primary data and documentation to complement the secondary data. The data was analyzed by spearman rank correlation. The research showed that there was a significant correlation between media and children creativity development. Therefore, media development can help stimulate children creativity.Masalah yang diangkat pada penelitian ini adalah kreativitas anak belum berkembang secara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan penggunaan media dengan pengembangan kreativitas anak. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, yang bersifat korelasional. Populasi penelitian adalah anak di RA Ismaria AL-Quraniyyah Bandar Lampung berjumlah 198 anak. Adapun sampel yang diambil sebanyak 30 anak, dengan menggunakan teknik purposive sampling. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan observasi guna memperoleh data primer dan dokumentasi untuk melengkapi data sekunder, sedangkan data dianalisis dengan menggunakan analisis korelasi spearman rank. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang sangat kuat antara penggunaan media dengan pengembangan kreativitas anak usia dini. Oleh sebab itu, penggunaan media perlu lebih ditingkatkan guna membantu menstimulasi perkembangan kreativitas anak usia dini.Kata kunci : media pembelajaran, kreativitas, anak usia dini
Pemahaman Guru PAUD Terhadap Penilaian Autentik di Kecamatan Rajabasa Bandar Lampung Ceryna Febry; Sasmiati Sasmiati; Riswandi Riswandi
Jurnal PG-PAUD Vol 4, No 2 (2018): Jurnal Pendidikan Anak
Publisher : FKIP UNILA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The problem in this study is that all PAUD teachers do not have the same understanding of authentic assessment. This study aims to describe PAUD teacher's understanding of authentic assessment. This research is a type of quantitative research with a descriptive approach. The subjects of this study were 96 PAUD teachers in Rajabasa sub-district who were taken purposively. Data collection was carried out using test and documentation techniques, while the data were analyzed by descriptive percentage. The results showed that the PAUD teacher's understanding of authentic assessment was still relatively low, both an understanding of the concept of authentic assessment, an authentic form of evaluation and an authentic assessment process. Masalah pada penelitian ini adalah semua guru PAUD belum memiliki pemahaman yang sama terhadap penilaian autentik. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman guru PAUD terhadap penilaian autentik. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Subyek penelitian ini adalah guru-guru PAUD di kecamatan Rajabasa sebanyak 96 orang yang diambil secara purposive. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik tes dan dokumentasi, sedangkan data dianalisis secara  deskriptif persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman guru PAUD terhadap penilaian authentik masih tergolong rendah, baik pemahaman terhadap konsep penilaian authentik, bentuk penilaian authentik maupun terhadap  proses penilaian autentik. Kata Kunci: PAUD, Penilaian Autentik, Pemahaman Guru PAUD
HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS BERMAIN PEMBANGUNAN DENGAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK 5-6 TAHUN Sutri Meilani; Ari Sofia; Riswandi Riswandi
Jurnal PG-PAUD Vol 1, No 3 (2015): Jurnal Pendidikan Anak
Publisher : FKIP UNILA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research problem was the low fine motor skills of children aged 5-6 years old. The study aimed to determine the relationship between the activity of play development with fine motor skills. This research used quantitative, the type of explanatory research with correlation method. Data was collected by observation. The research instrument used observation sheet. The sample of this study was 30 children aged 5-6 years in Istiqlal kindergarten class B Rajabasa, taken by purposive sampling technique. The type of data was interval data. Data were analyzed by using product moment correlation test. The analysis showed a strong correlation between activity of play development with children fine motor skills.Masalah penelitian ini rendahnya kemampuan motorik halus anak usia 5-6 tahun. Penelitian bertujuan untuk mengetahui hubungan antara aktivitas bermain pembangunan dengan kemampuan motorik halus. Penelitian menggunakan penelitian kuantitatif, jenis penelitian eksplanatif, metode korelasional. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, instrument penelitian menggunakan lembar observasi. Sampel penelitian anak usia 5- 6 tahun dikelas B TK Istiqlal Rajabasa berjumlah 30 diambil dengan teknik purposive sampling. Jenis data berupa data interval.Teknik analisis data menggunakan analisis uji korelasi product moment. Hasil analisis menunjukkan terdapat hubungan yang kuat antara aktivitas bermain pembangunan dengan kemampuan motorik.Kata kunci: bermain, motorik halus, anak usia dini
Perkembangan Kreativitas Melalui Bermain Fun Cooking Putri Fatmawati; Een Haenilah; Riswandi Riswandi
Jurnal PG-PAUD Vol 3, No 1 (2017): Jurnal Pendidikan Anak
Publisher : FKIP UNILA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The problem of this research was the low development of creativity on cognitive aspect through handicraft in children aged 5-6 years old. The purpose of the research was to find out the differences of playing activity before and after given the fun cooking activity and the influence of fun cooking activity play towards creativity development on cognitive aspect through handicraft on children 5-6 years old at Al-Hidayah Kindergarten, Way Seputih. The technique to take samples in this research was multistage random sampling. The research methodology was Pre- Experiment Design and the sample was 30 children. The data collected was using observation and documentation. The data analysis used was Simple Linier Regression and t-test. The result of this research shows that there was a difference of playing activity before and after given fun cooking playing activity and there was the influence of fun cooking playing activity towards creativity development on cognitive aspect through handicraft on children 5-6 years old.Masalah penelitian ini adalah rendahnya perkembangan kreativitas pada aspek kognitif melalui hasta karya pada anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan aktivitas bermain sebelum dan sesudah diberikannya aktivitas bermain fun cooking dan pengaruh aktivitas bermain fun cooking terhadap perkembangan kreativitas pada aspek kognitif melalui hasta karya pada anak usia 5-6 tahun di TK Al-Hidayah Way Seputih. Teknik pengambilan sampel dilakukan melalui teknik sampel acak bertingkat (Multistage Random Sampling). Metode penelitian menggunakan jenis Pre Experiment Design Sampel penelitian ini berjumlah 30 anak. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan dokumentasi. Analisis data menggunakan Regresi Linier Sederhana dan Uji t atau t-test. Hasil penelitian menunjukan adanya perbedaan aktivitas bermain sebelum dan sesudah diberikannya aktivitas bermain fun cooking dan adanya pengaruh aktivitas bermain fun cooking terhadap perkembangan kreativitas pada aspek kognitif melalui hasta karya pada anak usia 5-6 tahun.Kata Kunci: anak usia dini, perkembangan kreativitas, aspek kognitif, bermain fun cooking.
STUDI ANALISIS PEMAHAMAN GURU PAUD TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK DI KECAMATAN METRO TIMUR Tia Utari; Ari Sofia; Riswandi Riswandi
Jurnal PG-PAUD Vol 1, No 5 (2015): Jurnal Pendidikan Anak
Publisher : FKIP UNILA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine the early childhood teacher pedagogical competences. The sample of this study was qualitative descriptive research. The sample of this study was 25 teachers from 5 early childhood school in East Metro District. Sampling technique used was purposive sampling. The data were collected by questionnairess, interviews, and documentations. Questionnaires and interviews were conducted with the guidelines of the instrument. Based on the result, it can be concluded that some of early childhood teacher at East Metro District didnt have a deep understanding in evaluation learning design.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi kompetensi pedagogik guru PAUD di Kecamatan Metro Timur.Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif.Sampel sebanyak 25 guru dari 5 sekolah PAUD di kecamatan Metro Timur. Penentuan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Data penelitian dikumpulkan melalui kuisioner, wawancara dan dokumentasi. Kuisioner dan wawancara dilakukan dengan pedoman kisi-kisi instrumen. Berdasarkan hasil analisis data maka dapat disimpulkan bahwa sebagian guru PAUD di Kecamatan Metro Timur belum paham terhadap peserta didik, belum paham terhadap perancangan pembelajaran, belum paham terhadap pelaksanaan yang mendidik dan diologis, dan evaluasi pembelajaran.Kata kunci: pemahaman, kompetensi pedagogik, guru PAUD
Pemahaman Guru Paud Terhadap Pembelajaran Kontekstual Kurikulum 2013 Fera Aristantia; Sasmiati Sasmiati; Riswandi Riswandi
Jurnal PG-PAUD Vol 4, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Anak
Publisher : FKIP UNILA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The goal of this study was to describe the level of teachers understanding about contextual learning of curriculum 2013 in Kalianda Subdistrict Lampung Selatan. This study used quantitative descriptive approach with subjects of this research are 31 respondent early childhood teachers in Kalianda Subdistrict. The datas were collected by test and document. The research instruments was used tests and documents. The datas were analyzed by quantitative descriptive analysis. The research showed : 1) that most of the teachers not comprehend about concepts and characteristic of contextual learning, 2) that most of the teachers have comprehend about principles and more and lack of contextual learning.Masalah dalam penelitian ini adalah masih banyaknya guru yang belum memahami pembelajaran kontekstual pada Kurikulum 2013 Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat pemahaman guru tentang pembelajaran kontekstual pada kurikulum 2013 Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif.subjek penelitian ini adalah guru-guru PAUD yang ada di kecamatan kalianda Lampung Selatan yang berjumlah 31 guru. Pengumpulan data dilakukan dengan tes dan dokumentasi, Analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif yang dipersentasekan. Hasil penelitian ini menunjukan pemahaman guru terhadap pembelajaran kontekstual lebih dari setengah responden sudah memahami yaitu konsep, prinsip-prinsip, karakteristik,komponen kelebihan dan kekurangan pembelajaran kontekstual.Kata Kunci : kontekstual, pemahaman, pembelajaran.
Co-Authors A Imsya Abd. Jamal Adelina Hasyim Adelina Hasyim Afnur Imsya Agus Risnasari Agus Sulastio Agus Wijaya Alben Ambarita Aminah Zafirah Apriansyah Susanda Arfan Abrar Ari Sofia Asmak Asmak Basuni Hamzah Ceryna Febry Christina Arsi Lestari Cici Karomah Desi Rahmawati Dewi Fortiana Dina Dwi Aprilia een haenilah Een Y. Haenilah Een Yayah Haenilah Eki Anisa Putri Elisahara Elisahara Erni Mustakim Eva Setianingsih Fera Aristantia Fitra Yosi Fitrie Handayani Fitriyani Fitriyani Hady Prasetya Hamid Hasma Handayani Herlin Yuliana Sari Herlina Hasmin Herpratiwi Herpratiw Intan Permata Sari Irawan Suntoro Ismargono Ismargono Jajang Atmaja Jevy Narsita Lestari Josepha Kantjana Langgeng Priyanto Langgeng PriyantoPriyanto Lilik Sabdaningtyas M. Iqbal Kuswandi M. Reski Valian Akbar Made Supiase Maman Surahman Maman Surahman Mansur Mansur Marlinda Marlinda Meilia Nopiyanti Meisji Liana Sari Monika Natalia Muhakka Muhakka Muhakka Muhakka Muhammad Gunawan Muhammad Nurwahidin Muhammad Sukirlan Nada Audrya Nisa Mardhatillah Noerma Atika Novia Nisa Fairuza Nurul Komariah Oktora Dwi Putranti Putri Fatmawati Rahmadya Putra Nugraha Resty Diana Putri Rida Aprilia Ridha Ilhamdi Ridha Mentari Dwansi Rika Ilviantari Riswanti Rini Rosmiati Jamiah Rusman Ahmadi Sarah Pratiwi Sasmiati Sasmiati Sofia Aunul Sofia Sandi Sowiyah Sowiyah Suci Ningsih Wulandari Sugiyanto Sugiyanto Sumadi Sumadi Sunyono - - Suparman Arif Sutri Meilani T Tunggal Tia Utari Tri Wahyuning Trinita Anggraini Yan Partawijaya Yanuar Rizal zainur Zainur Zulfikar Zulfikar Zulkifli Zulkifli