Claim Missing Document
Check
Articles

PERAN PENYULUHAN DALAM PEMBERDAYAAN PETANI KELAPA SAWIT POLA SWADAYA DI KECAMATAN BAGAN SINEMBAH KABUPATEN ROKAN HILIR Jeppri Rokky S; Rosnita '; Roza Yulida
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Pertanian Vol 2, No 1 (2015): Wisuda February 2015
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research are: (1) To identify the role of extension on independent small holder farmers of oil palm; (2) To know empowerment level the farmers; (3) To analyze toward of the aims extension; (4) To analyze influence the role’s of extension toward empowerment the farmers and influence empowerment toward the extension aims. This research was conducted at Bhakti Makmur Village and Lubuk Jawi Village in Bagan Sinembah Sub District Rokan Hilir District. Research’s respondent was determined by purposive sampling methods with number of respondent were 120 respondent’s. The location of the research choosen has active extension activities and has farmer group. Validity, reliability, outliers, normality and multicolinearity analysis has been done on the measuring instruments. Data’s analysis to answer the first, second, and third research purpose scale likert’s summated rating (SLR) was used. And to answer the fourth research purpose structural equation modeling (SEM) with the AMOS program was used. The results shows:  (1) The role of extension has shown quite role on independent small holder farmers activity; (2) The level of farmer empowerment is the categorized quite empowerment with the extension activities as seen from empowerment human resource, productive economy, and the farmers institution; (3) The aims of extension has reached as seen from better farming, better business and better living; (4) the role of extension has proven directly influence significantly toward level of farmer’s empowerment and the level of farmer’s empowerment has proven directly influence significantly toward reach of the role extension aims.   Key words: The role of extension, empowerments, the role of extension aims, independent small holder, oil palm
Pelatihan teknologi media penyuluhan bagi penyuluh dan kontaktani dalam meningkatkan peran penyuluhan perkebunan karet di Kecamatan Gunung Toar Kabupaten Kuantan Singingi Roza Yulida; Rosnita Rosnita; Yulia Andriani; Deby Kurnia
Unri Conference Series: Community Engagement Vol 1 (2019): Seminar Nasional Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31258/unricsce.1.95-103

Abstract

Kuantan Singingi District is one of the districts in Riau Province that has great potential in the plantation sector, especially rubber plantations. Almost 30% of the total rubber production in Riau Province is sourced from Kuantan Singingi District. The success of this sector is inseparable from the role of counseling. The purposes of this service are; (1) Increasing extension workers 'knowledge and contactors about the classification and characteristics of agricultural extension media, (2) Increasing extension workers' knowledge and skills in selecting effective agricultural extension media; (3) Enhancing the knowledge and skills of extension workers and farmers in making agricultural extension media in the form of videos. Conduct training activities with stages of presentation and discussion with participants and the practice of making extension videos. The activity was attended by 30 participants, consisting of extension workers and rubber farmers. The activity has been able to increase the knowledge of extension workers and rubber farmers about extension media, and selection of effective extension media, as well as having skills in making extension videos. Further guidance is still ongoing so that the role of extension workers can increase.
Motivasi Petani Untuk Bergabung Dalam Kelompok Tani di Desa Pagaran Tapah Kecamatan Pagarantapah Darussalam Kabupaten Rokan Hulu Agung Yus Effin; Roza Yulida; Arifudin '
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Pertanian Vol 1, No 2 (2014): Wisuda Oktober 2014
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine intrinsic and extrinsic motivation of farmers to join farmer’s groups in Pagaran Tapah Village Pagaran Subdistrict of Tapah Darussalam District of Rokan Hulu. 62 independent smallholder farmers, who are members of farmer groups, were interviewed as respondents. They were choosen by disproposional random sampling. Data were analyzed by descriptive method, using a Summated Likert Scala Rating (SLR). The result showed that: (1) Intrinsic motivation of farmers is high, it can be seen from the score at enough category (3.29) and extrinsic motivation of farmers is also high, it can be seen from the socre at high category (3.40). Keywords: Motivation, motivation of  intrinsic, motivation of ekstrinsic, and group farmer  
STUDI KOMPARASI PEMASARAN KARET SISTEM LELANG DAN KONVENSIONAL DAN KEBERDAYAAN EKONOMI PETANI KARET DI KECAMATAN KUANTAN TENGAH KABUPATEN KUANTAN SINGINGI Yogi Tama Pangestu; Rosnita Rosnita; Roza Yulida
PEKBIS Vol 10, No 2 (2018)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (125.074 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.10.2.118 - 131

Abstract

The aims of this research were to study: 1) to identify the rubber marketing ofauction system and conventional in Kuantan Tengah sub-district, 2) to identify theprofile of rubber farmers of auction and conventional system in Kuantan Tengahsub-district; 3) to analyze the rubber marketing of auction system and conventionalin Kuantan Tengah sub- . The sample of farmers in this study amounted to 88people consisting of 29 samples of auction farmers and 59 samples of conventionalfarmers. The results of the study illustrated before the existence of auction marketprice is controlled by large traders (toke). Conventional farmers were dominated byfarmers who had land area under 2 hectares. Profile of rubber farmers using auctionmarketing system that was 100 percent of men productive age of 65.52 percent, theaverage of elementary education, the number of family dependents 0 to 3 withpercentage of 51.72 percent, land ownership of farmers over 2 hectares with apercentage of 58 , 62 percent and 100 percent own ownership status and longexperience of farmers 6-10 years farming with a percentage of 44.83 percent, of 59samples of conventional farmers were men, the age of productive farmers amountedto 43 farmers with a percentage of 72.88 percent, 18 farmers who worked as farmlaborers on the land of others, there was no difference between the average profit ofthe trader (toke), there was a difference between the average marketing costs offarmers, there was a difference between the average marketing margin, there was adifference between the average efficiency marketing.
ANALISIS EFISIENSI AGROINDUSTRI KACANG KEDELAI DI DESA DAYUN KECAMATAN DAYUN KABUPATEN SIAK Roza Yulida; Yeni Kusumawaty
PEKBIS Vol 3, No 01 (2011)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (83.987 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.3.01.%p

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk: 1) menganalisis pendapatan dan nilai tambahserta efisiensi agroindustri tahu dan tempe, 2) mengidentifikasi permasalahanagroindustri. Penelitian ini menggunakan metode survei terhadap 4 unit usahakedelai yang tersisa. Analisis yang dilakukan adalah analisis deskriptif teknologiproduksi, analisis efisiensi usaha, dan analisis nilai tambah dengan tabel Hayami.Berdasarkan hasil dan pembahasan penelitian disimpilkan : 1) keempat agroindustritahu layak dikembangkan dan RCR tertinggi sebesar 1,19, 2) hanya satuagroindustri tempe yang layak dikembangkan dengan RCR 1,01, 3) nilai tambahyang diperoleh oleh agroindustri tahu untuk setiap kilogram kedelai adalah Rp.3.120 dan untuk produk tempe sebesar Rp. 3.325, dan 4) masalah yang dihadapiadalah terbatasnya modal untuk pengembangan usaha, air bersih yang sulit didapatdan harga bahan baku yang melonjak mendadak, serta tidak memiliki pembukuanakurat sehingga sulit mengetahui berapa untung dan rugi.
ANALISIS TINGKAT KEPUASAN DAN TINGKAT HARAPAN PETANI PADI TERHADAP ATRIBUT TAUKE DALAM PEMASARAN PADI DI NAGARI SUNGAI RIMBANG Widia Utari; Eliza; Roza Yulida
Jurnal Ilmiah Sosio-Ekonomika Bisnis Vol. 25 No. 01 (2022): Jurnal Ilmiah Sosio-Ekonomika Bisnis
Publisher : Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jiseb.v25i01.20995

Abstract

Penelitian bertujuan melihat karakteristik petani, pola penjualan padi, tingkatkepuasan dan harapan petani terhadap tauke, dan hubungan antara karakteristik petanidengan tingkat kepuasan dan tingkat harapan terhadap atribut tauke. Metode pengambilansampel simple random sampling. Hasil penelitian menunjukan umur petani produktif,pendidikan sedang, pengalaman berusahatani tergolong lama, jumlah tanggungan keluarga 3sampai 4 jiwa, produksi padi > 2.500-3850 Kg, luas lahan tergolong sempit, pendapatan kotorpetani >Rp3.500.000/bulan, pengeluaran Rp>2.500 .000 sampai Rp3.500.000. Petanimenggunakan jasa transportasi padi untuk mengangkut padi dari sawah ke heller. Tingkatkepuasan petani terhadap tauke cukup baik, dan tingkat harapan petani terhadap atribut taukecukup berharap. Karakteristik dengan tingkat kepuasan petani, pendidikan berhubungandengan kelemahan dengan hubungan kekerabatan, pengalaman berusahatani berhubungandengan lawan kelemahan dengan hubungan kekerabatan pengalaman berusahataniberhubungan dengan kelemahan dengan saran teman, hubungan searah dengan saranteman. Hubungan para petani dengan harapan, luas lahan yang berhubungan dengan harga,pengalaman berusahatani berhubungan dengan arah lemah dengan memberikan kredit,berhubungan dengan arah berlawanan dengan hubungan lemah terhadap hubungankekerabatan, berusahatani petani berhubungan dengan arah lemah terhadap hubungankelemahan. hubungan kekerabatan dan saran.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI BUDIDAYA VERTIKULTUR DAN PEMBUATAN PESTISIDA NABATI DI DUSUN NAPAN KABUPATEN KAMPAR Fanny Septya; Rosnita Rosnita; Roza Yulida; Yulia Andriani
RESWARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 1 (2023)
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/rjpkm.v4i1.2588

Abstract

Masyarakat dusun napan mayoritas bekerja sebagai petani dan buruh tani. Penduduk perempuan usia produktif >50% yang tidak memiliki pekerjaan tetap dan hanya menjadi ibu rumah tangga. Dengan demikian penting dilakukan pemberdayaan masyarakat dengan budidaya tanaman sayuran dengan teknik vertikultur dan pembuatan pestisida nabati untuk meningkatkan ketahanan pangan keluarga sebagai salah satu upaya untuk memberdayakan masyarakat, baik komunitas maupun secara kelembagaan. Tujuan pengabdian ini adalah 1) Meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang proses pembuatan vertikultur dalam upaya pemanfaatan lahan pekarangan, 2) Meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang proses pembuatan pestisida nabati. Metode pelaksanaan meliputi observasi kondisi lahan pekarangan masyarakat lokal, sosialisasi rencana kegiatan dengan masyarakat sasaran, persiapan alat dan bahan, pelaksanaan kegiatan pemberdayaan dan evaluasi kegiatan. Kegiatan sosialisasi pembuatan vertikultur dan pestisida nabati ini terlaksana dengan persentase 90%. Peserta yang mengikuti kegiatan pembuatan vertikultur dan pestisida nabati sudah mengetahui dan mampu untuk menciptakan kemandiriaan kebutuhan rumah tangga menanam tanaman dengan teknik vertikultur dan membuat pestisida nabati yang aman bagi lingkungan
PENINGKATAN KUALITAS DAN PELATIHAN PEMBUATAN MINUMAN GULA SAGU DI DESA TANJUNG PERANAP KECAMATAN TEBING TINGGI TIMUR KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI Rosnita; Roza Yulida; Fajar Restuhadi; Yulia Andriani; Deby Kurnia
Journal of Community Service Vol 1 No 1 (2019): JCS, Desember 2019
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (611.58 KB) | DOI: 10.56670/jcs.v1i1.19

Abstract

Kabupaten Kepulauan Meranti adalah salah satu pusat produksi sagu terbesar di Provinsi Riau. Sagu dapat dikembangkan menjadi gula sagu. Gula sagu adalah inovasi produk baru dalam penggunaan sagu menjadi gula yang dikembangkan oleh masyarakat Kabupaten Kepulauan Meranti, termasuk desa Tanjung Peranap. Gula sagu dikembangkan dalam bentuk cair dan bubuk dan gula sagu bisa menjadi alternatif gula sehat bagi penderita diabetes. Pelatihan dalam bentuk bahan dan praktik pengolahan produk gula sagu berkualitas baik dilakukan dengan menggunakan metode tatap muka di mana bahan dikirim langsung ke kelompok dan diharapkan terjadi interaksi antar kelompok sehingga bahan yang dikirim dapat dengan mudah dipahami dan wawasan kelompok dapat dibuka. Diskusi dengan mitra menemukan bahwa mitra tidak memiliki pengetahuan tentang pengolahan gula sagu menjadi produk lain. Kegiatan pelatihan dilaksanakan dengan mempraktikkan pembuatan minuman gula sagu dengan kualitas yang lebih baik dan variasi cita rasa tambahan, pengemasan produk disiapkan oleh tim. Kegiatan untuk meningkatkan kualitas gula sagu dan pengembangan produk dari gula sagu menjadi minuman yang bernilai ekonomis telah mampu meningkatkan pengetahuan dan keterampilan. Mitra sudah tahu dan mengerti cara membuat gula sagu berkualitas baik dan produk turunannya. Peralatan, bahan, dan kemasan bantuan untuk membuat minuman gula sagu sebagai bagian dari paket teknologi untuk membuat gula sagu dan produk turunannya dapat dimanfaatkan oleh Mitra.
ANALISIS TINGKAT LITERASI MEDIA EFEKTIFITAS MEDIA PENYULUHAN TERHADAP PETANI KELAPA SAWIT DI KECAMATAN LANGGAM KABUPATEN PELALAWAN Hygeni Sianturi; Roza Yulida; Yulia Andriani
Indonesian Journal of Agricultural Economics Vol 11, No 2 (2020)
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31258/ijae.11.2.228-246

Abstract

This research aims to 1) identify the characteristics of farmers and extension of oil palm in Langgam district, 2) identify palm oil extension media in Langgam district; 3) analyze the level of literacy ability of farmers and palm oil extension in Langgam district; 4) analyze effectiveness level media extension on oil palm farmers in Langgam district. The researchwas conducted in Langgam district of Pelalawan Regency, 75 samples were taken to answer the first objective using Likerts Summated Rating Scale (LSRS) scale, the second objective was to look at oil palm extension media using descriptive analysis, the third objective is to see literacy ability of farmers and extension using Likerts Summated Rating Scale (LSRS) scale, the fourth objective is to see the extent of effectiveness of the extension media measurable by using the EPIC model with the Likerts Summated Rating Scale (LSRS) scale. Internal characteristics of oil palm farmers in Langgam district Pelalawan regency in terms of age is a productive workforce. Education level of farmers of junior high and elementary school. The average number of dependents of farm households is in small family groups. The percentage of farming experience included in the category is quite experience. The land area of farmers is located on medium land, cosmopolity included in the high category. The external characteristics of oil palm farmers in Langgam district Pelalawan regency are categorized as high. The level of literacy ability of the media of farmers is at the basic level and the level of literacy ability is at the advanced level. Media extension is the media in the form of printed media and audio visual media.
TINGKAT KOMPETENSI PROFESIONAL PENYULUH PERTANIAN DI KABUPATEN KAMPAR Rosnita '; Roza Yulida; Eri Sayamar; Kausar '; Cepriadi '
Indonesian Journal of Agricultural Economics Vol 5, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31258/ijae.5.2.110-123

Abstract

This research aims to study the implementation of agricultural extension, analyze the level of professional competence and study the problems of agricultural extension education in improving the competency of agricultural extension in the Kampar Regency. Implementation of education in the Kampar Regency has been running with good views of the elements that influence the extension of agricultural extension, targeted outreach, media outreach, extension materials, time extension, the extension, facilities and infrastructure. The level of professional competence in the district agricultural extension Kampar obtained a score of 4.16 with a competent category. It can be seen from the sub-variables: the competent administrative competence with a score of 4,08, a very competent program planning very competence with a score of 4.47, the competence of the program with a score of 4.27 very competent, very competent teaching competence with a score 4.24, competency competent communication with a score of 4.12, competence competent understanding of human behavior with a score of 3.88, maintaining professionalism competent with scores of 3.61; very competent and competency evaluation with a score of 4.60. Problems counseling in improving the competence of extension are: labor limited extension, which extension should receive extension target area build the village and lack of media consumption extension of information that is required to develop professionalism.