Nolpin Sunggudek
FKIP UNTAD

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Melalui Model Pembelajaran Example Non Example Kelas V SDN Unu Kecamatan Bulagi Selatan Sunggudek, Nolpin; Saneba, Bonifasius; Jamaludin, Jamaludin
Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol 5, No 9 (2017): Jurnal Kreatif Tadulako Online
Publisher : Jurnal Kreatif Tadulako Online

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah: Apakah penerapan model pembelajaran Example Non Example dapat meningkatkan hasil belajar siswa terhadap mata pelajaran IPS di Kelas V SDN Unu Kecamatan Bulagi Selatan Kabupaten Banggai Kepulauan. Tujuan penelitian ini adalah: Untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran Example Non Example pada mata pelajaran IPS di Kelas V SDN Unu Kecamatan Bulagi Selatan Kabupaten Banggai Kepulauan.Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Jenis data yakni data kuantitatif dan data kualitatif, yakni melalui data observasi guru dan siswa, serta hasil evaluasi pra tindakan dan siklus I. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN Unu yang berjumlah15 orang. Proses Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan sebanyak 2 (dua) siklus dengan proses tindakan (a) Perencanaan, (b) Pelaksanaan, (c) Observasi, dan (d) Refleksi. Kesimpulan hasil penelitian ini menunjukan bahwa penggunaan model pembelajaran Example Non Example dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa   SDN Unu dilihat dari hasil tes yang dilaksanakan dalam dua siklus di mana menunjukan hasil yang cukup pada siklus I dan pada siklus II menunjukkan hasil yang sangat baik dengan ketuntasan belajar Klasikal siklus I mencapai 53,33%, dan siklus II Ketuntasan Belajar Klasikal mencapai 93,33%. Kata Kunci: Model Example Non Example, Hasil Belajar, Pelajaran IPS
Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Melalui Model Pembelajaran Example Non Example Kelas V SDN Unu Kecamatan Bulagi Selatan Sunggudek, Nolpin; Saneba, Bonifasius; Jamaludin, Jamaludin
Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol 5, No 9 (2017): Jurnal Kreatif Tadulako Online
Publisher : Jurnal Kreatif Tadulako Online

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah: Apakah penerapan model pembelajaran Example Non Example dapat meningkatkan hasil belajar siswa terhadap mata pelajaran IPS di Kelas V SDN Unu Kecamatan Bulagi Selatan Kabupaten Banggai Kepulauan. Tujuan penelitian ini adalah: Untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran Example Non Example pada mata pelajaran IPS di Kelas V SDN Unu Kecamatan Bulagi Selatan Kabupaten Banggai Kepulauan.Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Jenis data yakni data kuantitatif dan data kualitatif, yakni melalui data observasi guru dan siswa, serta hasil evaluasi pra tindakan dan siklus I. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN Unu yang berjumlah15 orang. Proses Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan sebanyak 2 (dua) siklus dengan proses tindakan (a) Perencanaan, (b) Pelaksanaan, (c) Observasi, dan (d) Refleksi. Kesimpulan hasil penelitian ini menunjukan bahwa penggunaan model pembelajaran Example Non Example dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa   SDN Unu dilihat dari hasil tes yang dilaksanakan dalam dua siklus di mana menunjukan hasil yang cukup pada siklus I dan pada siklus II menunjukkan hasil yang sangat baik dengan ketuntasan belajar Klasikal siklus I mencapai 53,33%, dan siklus II Ketuntasan Belajar Klasikal mencapai 93,33%. Kata Kunci: Model Example Non Example, Hasil Belajar, Pelajaran IPS