Novia Wulandari, Novia
PGSD

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

GAMBARAN KUALITAS HIDUP PADA PENDERITA KANKER PAYUDARA DI RUMAH SAKIT UMUM BAHTERAMAS PROVINSI SULAWESI TENGGARA TAHUN 2017 Wulandari, Novia; Bahar, Hartati; Ismail, Cece Suriani
(Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat) Vol 2, No 6 (2017): JIMKESMAS Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (157.765 KB) | DOI: 10.37887/jimkesmas.v2i6.2879

Abstract

Kanker payudara menempati urutan pertama jumlah kasus kanker pada wanita sekaligus menjadi penyebabkematian terbesar akibat kanker di dunia setiap tahunnya. Kanker payudara merupakan penyakit yangmempengaruhi kondisi kesehatan fisik sehingga akan menentukan kualitas hidup yang dimiliki oleh individu.Bentuk penurunan kualitas hidup yang paling banyak dialami oleh penderita kanker payudara adalah terjadinyapenurunan dimensi psikologis. Tujuan penelitian ini yakni untuk mengetahui gambaran kualitas hidup penderitakanker payudara ditinjau dari dimensi psikologis yang melakukan perawatan di RSU Bahteramas Provinsi SulawesiTenggara tahun 2017. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus.Informan berjumlah 6 orang yang terdiri dari 4 penderita kanker payudara sebagai informan kunci dan 2 oranginforman biasa yaitu seorang anggota keluarga penderita serta perawat yang menangani pasien kanker payudara.Hasil penelitian menemukan perasaan positif yang dirasakan oleh penderita kanker payudara antara lain perasaansabar, optimis dan perasaan damai, keadaan kognisi penderita kanker payudara berupa kemampuan berpikir logis,mengingat dan berkonsentrasi penderita tergolong baik, komponen dari harga diri antara lain kepercayaan diri danharapan, komponen dari gambaran diri antara lain perubahan dan kepuasan bentuk tubuh, serta perasaan negatifyang dirasakan oleh penderita antara lain cemas, sedih dan takut. Diharapkan bagi rumah sakit untuk lebihmemberikan informasi mengenai tindakan bedah dan bagi peneliti selanjutnya agar dapat mengembangkanpenelitian ini dengan menambahkan variabel meliputi dimensi fisik, dimensi psikologis, dimensi hubungan sosialdan dimensi lingkungan.Kata Kunci : Dimensi Psikologis, Kanker Payudara, Kualitas Hidup