Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Metode Pembelajaran Peer Teacheng terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Ruth Megawati; Cornelius Tanta
J-HEST Journal of Health Education Economics Science and Technology Vol. 1 No. 1 (2018): Journal of Health, Education, Economics, Science, and Technology
Publisher : Polewali: Dewan Pengurus Daerah Sulawesi Barat Forum Dosen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (801.343 KB) | DOI: 10.36339/jhest.v1i1.16

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh metode pembelajaran “peer teacheng/teman sebaya” terhadap hasil belajar mahasiswa semester IV program studi pendidikan biologi tahun akademik 2017/2018 dengan desain penelitian yaitu kuasi eksperimen. Pengambilan sampel menggunakan metode sampling jenuh dimana semua populasi dijadikan sampel penelitian yang berjumlah 38 orang. Instrumen yang digunakan unntuk menjaring data yang diperlukan adalah tes disetiap akhir topik pembelajaran dalam bentuk uraian, lembar observasi dan dokumentasi, yang sebelumnya telah divalidasi. Uji statistiknya menggunakan uji T (melihat pengaruh X secara simultan terhadap Y) dengan bantuan spss v.17.00. Hasil penelitian menujukkan bahwa nilai signifikasi sbesar 0,172 dan lebih besar dari 0,05 sehinngga dapat disimpulkan bahwa metode pembelajaran peer teaching/teman sebaya ini memberikan pengaruh signifikan terhadap hasil belajar mahasiswa. Hasil penelitian ini akan menjadi acuan bagi pengajar/dosen untuk memilih metode pembelajaran peer teaching ini sebagai salah satu metode yang dapat diterapkan, serta mampu berinovasi dalam proses pengajaran ke depannya.