Eka Desy Purnama
Ukrida

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERENCANAAN KEUANGAN DANA PENSIUN MELALUI METODE TIME VALUE OF MONEY DENGAN MENGGUNAKAN KALKULATOR FINANSIAL Eka Desy Purnama; Diana Frederica; Gidion Adirinekso; Deni Iskandar; Subagyo Subagyo
JURNAL ABDIKARYASAKTI Vol. 1 No. 1 (2021): April
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (429.589 KB) | DOI: 10.25105/ja.v1i1.8877

Abstract

Tujuan kegiatan ini adalah (1) untuk memberikan wawasan pentingnya perencanan keuangan sejak dini untuk persiapan masa pensiun kepada masyarakat, khususnya kepada jemaat GKI Bogor Baru. Fokusnya adalah beberapa alternatif investasi keuangan yang dapat dilakukan sesuai dengan profile risiko. (2) memberikan praktek perhitungan future value dana pensiun yang harus disediakan pada masa pensiun nanti, dengan memasukkan time value of money melalui aplikasi kalkulator finansial. Metode yang digunakan adalah penyuluhan dan pelatihan melalui presentasi materi oleh tim pengabdian kepada masyarakat, diskusi dengan peserta dan dipandu oleh moderator melalui aplikasi zoom. Umpan balik pelaksanaan kegiatan ini dilakukan dengan pengisian kuesioner melalui google form. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa (1) melalui pelaksanaan kegiatan ini, peserta telah memahami perencanaan keuangan untuk masa pensiun dan memahani beberapa alternatif investasi keuangan sesuai dengan profile risiko masing-masing; (2) peserta mampu menghitung kebutuhan alokasi dana pensiun masa depan melalui penghitungan future value menggunakan aplikasi kalkulator finansial.