Vina Iasha
SDN Pondok Bambu 06 Jakarta Timur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

POTRET KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN KEMELEKWACANAAN TEKNOLOGI GURU SD DI INDONESIA: DALAM PANDANGAN KEPALA SEKOLAH Andayani; Monika Handayani; Hanafi; Vina Iasha
Jurnal Pendidikan Dasar Vol 12 No 01 (2021): JPD - Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Pendidikan Dasar - Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (41.25 KB) | DOI: 10.21009/jpd.v12i01.21101

Abstract

Evaluasi Diri bertujuan untuk mengetahui hasil pendidikan dalam bentuk transisi daridunia pendidikan tinggi ke dunia usaha dan industri, keluaran pendidikan berupa penilaian diriterhadap penguasaan dan pemerolehan kompetensi, proses pendidikan berupa evaluasi prosespembelajaran dan kontribusi pendidikan tinggi terhadap pemerolehan kompetensi serta input pendidikan berupa penggalian lebih lanjut terhadap informasi lulusan. Selain itu, melalui evaluasi diriini penyelenggara pendidikan dapat mengetahui bagaimana penyelenggaraan dan mutu layananprogram melalui penilaian para alumni dan atau pengguna alumni. Melalui ini maka penyelenggarapendidikan mampu untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas layanannya. Metode berisi jenismetode atau jenis pendekatan yang digunakan, uraian data kualitatif dan/atau kuantitatif, prosedurpengumpulan data, dan prosedur teknik analisis Jenis penelitian yang digunakan dalam pelaksanaankegiatan penelitian ini adalah Pendekatan deskriptif mix kuantitatif dan kualitatif. Dari data yangdiperoleh pengguna alumni (Kepala Sekolah) menilai bahwa kompetensi lulusan Pendidikan GuruSekolah Dasar sangat baik. Hal tersebut menunjukkan bahwa alumni prodi Pendidikan Guru SekolahDasar dapat mengaplikasikan kompetensi yang diperoleh selama kuliah. Adapun aspek yang dinilaimasih kurang dan perlu ditingkatkan, yaitu pengembangan diri