Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Urgensi Penguatan Nilai Integritas dalam Pendidikan Karakter Siswa Laros Tuhuteru; Deisye Supit; Mulyadi Mulyadi; Ayi Abdurahman; Mohammad Syahru Assabana
Journal on Education Vol 5 No 3 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 3 Tahun 2023 In Press
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to evaluate the importance of strengthening the value of integrity in student character education. The study method used is literature study with a philosophical approach or content analysis. An important finding in this paper is that character education programs need to be improved to address the moral and character problems that exist in Indonesia today. Even though there has been a character education program in the national education system, there are still many cases that do not meet expectations. This is due to the design of the program that does not cover all actors and does not touch on mindset and operational strategy aspects. Character education is impressed as a student's obligation and only focuses on conscious and cognitive thinking. Therefore, character education, especially the value of integrity, must continue to be applied by school principals and teachers through various programs that are structured and have goals for students
The Role Of Parents In Supporting The Use Of "Healthy Internet" In Early Childhood Laros Tuhuteru; Jihan Jihan; Gamar Al Haddar; Irmawati S; Firman Aziz
Journal on Education Vol 5 No 3 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 3 Tahun 2023 In Press
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Children find a wide range of information and entertainment on the internet to be highly engaging, but sadly not all of it is appropriate or good for them. Hence, it is crucial that parents play a proactive part in encouraging children to use the internet responsibly. In order to ensure that their children use the internet safely and sensibly, parents play an important role. Parents should take an active role by keeping an eye on online activities, educating children about safe and responsible internet use, establishing clear rules and boundaries, talking to their kids, and teaching them about morality and ethics online. Based on the literature review, this research aims to be able to provide a scientific point of view related to the role of parents in implementing a healthy internet for kids. By understanding the role, specific objectives related to the role of parents related to knowledge transfer to kids and things that can be done in supervising internet usage can be determined in order to maximize kids' potential in using technology from a young age
Building a Generation of Qualified Leaders: Leadership Education Strategies in Schools Anang Sugeng Cahyono; Laros Tuhuteru; Sinta Julina; Suherlan Suherlan; Abu Muna Almaududi Ausat
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Indonesia needs leaders who are able to face complex challenges in various fields, such as political, economic, social, and environmental. However, the quality of leaders in Indonesia is still far from expectations, especially in terms of integrity, effective leadership, and the ability to tackle complex problems. Education is one of the important factors in shaping the generation of qualified leaders. This study aims to analyse leadership education strategies in schools that are effective in shaping a generation of quality leaders. This research is qualitative in nature. Data collection techniques include listening and recording important information to conduct data analysis through data reduction, data display, and conclusion drawing. The results of this study reveal that leadership education in schools is an important strategy in building a generation of qualified leaders. To achieve this goal, a comprehensive and integrated programme is needed in the school curriculum such as instilling leadership values early on, providing leadership training to students, creating mentoring and self-development programmes, and encouraging students to be involved in leadership activities at school. Teachers and school staff should have the knowledge and skills in guiding students in developing their leadership abilities.
Strategies For Primary School Students Understanding Of Character Education Through The Active Role Of Teachers Laros Tuhuteru; Emy Yunita Rahma Pratiwi; Tri Suryowidiyanti; Devin Mahendika; Dahlan Abdullah
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i4.2365

Abstract

Character education plays a vital role in the development of children's mature personalities. The lack of adequate character education strengthening in schools is an issue that requires attention. As facilitators, companions, and sources in the process of conveying knowledge to students about the importance of character education in elementary school, teachers must play a crucial role in the development of children's character. This study aims to analyze the role of teachers in assisting elementary schools in implementing strategies for improving elementary school students' understanding of character education in order to provide benefits in terms of understanding the obstacles in the application of character education in elementary schools and strategies that can be implemented, particularly for teacher-student communication. Using a literature review, this study determines the elements and tactics that can be implemented in primary schools to improve character education for pupils. Recommendations were made for schools based on the findings, including employing active learning techniques and incorporating character education values into all learning materials. Reflection and evaluation should also be conducted to assist students in comprehending and improving their character education-related behavior. To reach the true aims of character education, it is necessary to overcome obstacles such as schools' lack of preparedness, educators' lack of comprehension, and ineffective learning techniques.
Analysing the Role of ChatGPT in Improving Student Productivity in Higher Education Fauzi Fauzi; Laros Tuhuteru; Ferdinandus Sampe; Abu Muna Almaududi Ausat; Heliza Rahmania Hatta
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i4.2563

Abstract

Student productivity in higher education is still a problem. In the digital era, technology is increasingly developing and provides convenience for doing various things, including in terms of learning. The purpose of this study will be an analysis of the role of ChatGPT in helping to improve the quality of student productivity. This research is qualitative in nature. Data collection techniques include listening and recording important information to conduct data analysis through data reduction, data display, and conclusion drawing. This study concludes that ChatGPT can make a significant contribution in improving the quality of student productivity. This language model can help students in various ways, such as providing useful information and resources, helping to improve language skills, facilitating collaboration, increasing time efficiency and effectiveness, and providing support and motivation.
Pendidikan Dan Tantangan Pembelajaran Berbasis Teknologi Digital Dan Informasi Di Indonesia Pada Era Disruptif Laros Tuhuteru; Moh. Solehudin; Mas’ud Muhammadiah; Kraugusteeliana Kraugusteeliana; Rinovian Rais
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 5 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jpdk.v5i2.13367

Abstract

Tujuan paper ini adalah untuk menjelaskan tantangan pada pembelajaran yang berbasis pada teknologi informasi pada era disrupsi serta kesiapan Indonesia dalam menghadapi tantangan tersebut dengan menciptakan sistem pembelajaran yang berbasis pada teknologi informasi. Penelitian ini menggunakan metode studi pustaka atau analisa konten dalam mengelaborasi temuan penelitian. Hasil temuan penelitian ini menunjukan bahwa Untuk menghadapi berbagai tantangan yang ada di bidang pendidikan era disrupsi di Indonesia, diperlukan peningkatan keterampilan serta kemampuan dibidang teknologi melalui pendidikan dengan menciptakan operator pendidikan yang handal sebagai pendukung kemajuan pendidikan yang ada pada era teknologi informasi di negara Indonesia dalam menghadapi Industri 4.0 yang senantiasa berkembang pesat. Inovasi massif pada pendidikan di Indonesia saat ini diperlukan untuk menjawab tantangan dan kebutuhan masa yang terus terjadi perubahan, khususnya di era Revolusi Industri 4.0. Era ini membawa pengaruh yang begitu banyak di berbagai aspek kehidupan, termasuk di bidang pendidikan. Oleh karenanya lulusan intitusi pendidikan kita di indonesia wajib memiliki keterampilan abad 21 dalam menghadapi kebutuhan, tuntutan serta tantangan baru yang sebelumnya belum pernah muncul. Supaya bisa bersaing di era disrupsi ini diperlukan inovasi serta pembaharuan pada sistem, kemampuan SDM, kurikulum, prasarana dan sarana, etos kerja, tata kelola, budaya serta lainnya. Jika tidak dilakukan maka pendidikan bakal semakin usang serta tertinggal. Oleh sebab itu diperlukan sejumlah langkah konkret pada pendidikan di Indonesia agar dapat bersaing di zaman ini termasuk dengan ikut mendisrupsikan diri.
Penguatan Pendidikan Karakter Berbasis Mulitple Intellegence di Sekolah Menengah Pertama Se-Kecamatan Laros Tuhuteru; Syafruddin Syafruddin; Sudadi Sudadi; Sitriah Salim Utina; Muh. Safar
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 5 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jpdk.v5i2.14155

Abstract

Tujuan dari kajian ini ialah untuk mempelajari serta menggambarkan (1) upaya penguatan pendidikan karakter berbasis kecerdasan intelektual (IQ) di SMP di seluruh Kecamatan X, (2) upaya penguatan pendidikan karakter berbasis kecerdasan emosional (EQ) di SMP di seluruh Kecamatan X, serta (3) upaya penguatan pendidikan karakter berbasis kecerdasan spiritual (SQ) di SMP di seluruh Kecamatan X. Subjek pada kajian ini ialah 50 guru. Data dikumpulkan melalui kuesioner serta wawancara, serta dianalisa dengan pendekatan eksplanatori memakai metode deskriptif. Hasil kajian memperlihatkan jika (1) upaya penguatan pendidikan karakter berbasis kecerdasan intelektual di SMP di seluruh Kecamatan X tergolong "baik", (2) upaya penguatan pendidikan karakter berbasis kecerdasan emosional di SMP di seluruh Kecamatan X juga tergolong "baik", serta (3) upaya penguatan pendidikan karakter berbasis kecerdasan spiritual di SMP di seluruh Kecamatan X juga tergolong "baik".
PERAN MEDIA SOSIAL TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER PADA ANAK USIA DINI Laros Tuhuteru; Alam Bakti Keloko; Sumarni Rumfot; Vioneta Cattravelly Pandji; Ahmad Hariyadi
JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA) Vol. 11 No. 1 (2023): JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA)
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35706/judika.v11i1.8643

Abstract

Sebagian besar orang memiliki media sosial baik anak-anak, remaja, orang dewasa bahkan sampai lansia juga memiliki  media sosial. Media sosial mudah diakses dimana saja dan memiliki manfaat yang banyak dalam berbagai bidang, media sosial juga mampu membentuk karakter seseorang menjadi lebih baik ataupun sebaliknya. Khususnya karakter anak-anak dan remaja adalah yang paling mudah berubah karena media sosial, banyak dari mereka masih belum bisa membedakan apa yang baik dan buruk, apa yang harus dilihat dan apa yang tidak boleh dilihat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media sosial terhadap pembentukan karakter pada anak usia dini. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas 2 di SDN Cipayung 05 Bekasi beserta orang tua siswa. Pengumpulan data menggunakan metode observasi dan wawancara, untuk melihat apakah ada peran orang tua saat anak menggunakan media sosial, apakah media sosial memiliki peran dalam pembentukan karakter anak yang baik ataupun sebaliknya dan juga melihat sikap anak baik pada orang tua ataupun pada masyarakat dilingkugannya.