Fikri Adawiyyah
Program Studi PGSD FIP Universitas Negeri Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PUISI SISWA MELALUI PENERAPAN METODE TUTOR SEBAYA DI KELAS V SD Halimatussakdiah Halimatussakdiah; Fikri Adawiyyah
JS (JURNAL SEKOLAH) Vol 2, No 4 (2018): SEPTEMBER 2018
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (255.975 KB) | DOI: 10.24114/js.v2i4.10674

Abstract

Abstrak : Meningkatkan Kemampuan Membaca Puisi Siswa Melalui Penerapan Metode Tutor Sebaya Di Kelas V SD. Penelitian ini termasuk jenis penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Subjek penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri 101776 Sampaliberjumlah 27 siswa dengan 19 siswa laki-laki dan 8 siswa perempuan. Teknik pengumpulan data penelitian ini adalah tes performance membaca puisi serta observasi.Pada siklus II perolehan kemampuan membaca puisi siswa meningkat menjadi 24 siswa dengan persentase 88,89% dan siswa yang belum mampu membaca puisi sebanyak 3 orang dengan persentase 11,11% dengan nilai rata-rata siswa secara klasikal sebesar 68,88. Dapat disimpulkan menggunakan metode Tutor Sebaya dapat meningkatkan kemampuan membaca puisi siswa.Kata Kunci : Membaca puisi, Metode, Tutor Sebaya