Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Perolehan Suara Pasangan Jokowi-Jk Pilpres 2014 Di Kota Probolinggo Rahmadi, Andhi Nur; Qodir, Zuli
Journal of Governance and Public Policy Vol 4, No 2 (2017): June 2017
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Paper ini membahas mengenai perolehan suara yang didapatkan oleh pasangan Jokowi-JK di kota Probolinggo Jawa Timur tahun 2014, terdapat beberapa pendekatan yang dilakukan oleh tim suskses dalam menjaring suara, diantaranya melalui pendekatan marketing politik push, pass dan pull marketing. Selain itu juga menggunakan pendekatan patron-klient dan rasional choice.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan dokumentasi.Marketing politik yang dijalankan semasa kampanye dirasa masih kurang berhasil messkipun jokowi hadir di Kota Probolinggo. Meskipun peran para ptron bekerja selama maksimal tapi tidak membantu banyak dalam perolehan suara karena rasionalitas para pemilih di kota Probolinggo sudah cukup berkembang dan kritis
Implementasi Penerbitan Dokumen E-KTP Huruf Braille Sebagai Inovasi Pelayanan Publik Bagi Penyandang Disabilitas Netra Sucahyo, Imam; Rahmadi, Andhi Nur; Hadi, Fiqri Akbaruddin
PUBLIC POLICY Jurnal Aplikasi Kebijakan Publik dan Bisnis
Publisher : Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM) STIA Said Perintah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51135/PublicPolicy.v4.i2.p536-553

Abstract

Providing social justice for all Indonesian people is our collective duty. In realizing it, the forms of justice obtained are various, such as getting equal rights. One form of obtaining equal rights is public services for persons with disabilities. In accordance with the regulations contained in Law No. 8 of 2016, it says that persons with disabilities have the right to receive the same public services. Like one of the special services. In supporting public services for special services, namely in the form of innovation. One of the innovations made by the Department of Population and Civil Registration of Malang City is the issuance of Braille E-KTP documents for persons with disabilities. However, the problem is that there are still many who have not received Braille documents. In this study using descriptive qualitative research methods with the theory of policy implementation from George Edwards III which has 4 variables namely, Communication, Resources, Disposition and Bureaucratic Structure. The results of this study, it was found that the four variables previously stated had gone well and were in accordance with what happened in the field. It just needs to be improved in order to further increase its utilization