Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN MODEL WATERFALL PADA SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PENDAFTARAN SEKOLAH MENGEMUDI BERBASIS WEB Rahmawati, Rahmawati; Ramdhani, Lis Saumi; Mutiara, Erika; Saputra, Rizal Amegia
Swabumi Vol 7, No 2 (2019): Volume 7 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika Kota Sukabumi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/swabumi.v7i2.6676

Abstract

ABSTRAKLembaga Kursus Mobil Soedirman merupakan sebuah lembaga kursus yang membuka jasa kursus mobil khusus nya bagi warga sukabumi. Lembaga kursus mobil tersebut juga memberikan pelatihan yang baik dengan harga yang cukup terjangkau. Dalam pelayanan pendaftaran sistem pendaftarannya masih tulis tangan sehingga harus menggunakan waktu yang cukup lama, Pencatatan data yang masih tulis tangan dan tidak tertata menyebabkan sulitnya melakukan pencarian data/berkas yang sudah diinput sebelumnya dan kemungkinan arsip atau dokumen yang disimpan rentan dari resiko kehilangan atau rusak, kemudian bisa menyebabkan terjadinya kesalahan dan kerusakan dalam mencatat laporan karena masih menggunakan buku. Adapun metode pengumpulan data yang digunakan adalah Observasi, Wawancara, Studi Pustaka. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, diusulkan pembuatan sistem berbasis web sebagai alat bantu dalam pengolahan data dan dapat menunjang pertanggungjawaban dalam penyajian laporan yang efektif dan efisien serta mempermudah dalam menghasilkan informasi yang berkualitas seperti yang dibutuhkan. Perangkat lunak dan tools yang digunakan yaitu Sublime Text dengan bahasa pemrograman PHP serta basis data MySQL. Dengan adanya sistem ini, proses transaksi administrasi pihak lembaga dan calon siswa menjadi lebih terorganisir dengan baik dan dapat meningatkan kualitas pelayanan serta efektivitas kinerja pihak lembaga.. Keywords: Administrasi pendaftaran, Sekolah Mengemudi, Sistem Informasi   ABSTRACTThe Soedirman Car Course Institute is a course institution that opens special car course services for sukabumi residents. The car course institute also provides good training at a fairly affordable price. In the registration service the registration system is still handwritten so it must use a considerable amount of time. handwrittenl and unregistered data recording makes it difficult to search data / files that have been inputted before and the possibility of archives or documents stored is vulnerable to the risk of loss or damage, then can cause the occurrence of errors and damage in recording reports because they are still using books. The data collection methods used  Observation, Interview, Library Study. To overcome these problems, it is proposed to create a web-based system as a tool in processing data and can support accountability in the presentation of reports that are effective and efficient and make it easier to produce quality information as needed. The software and tools used are Sublime Text with the PHP programming language and MySQL database. With this system, the administrative transaction process of the institution and prospective students becomes better organized and can improve service quality and the effectiveness of the institution's performance. Keywords: Registration administration, Driving School, Information System