Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Sistem Pemilah Topik Diskusi pada Forum Diskusi Mahasiswa PCR Berbasis Web Menggunakan Algoritma KNN Panjaitan, Yoel; Zul, Muhammad Ihsan; Surya, Ibnu
JUSTIN (Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi) Vol 7, No 3 (2019)
Publisher : Jurusan Informatika Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (390.17 KB) | DOI: 10.26418/justin.v7i3.27465

Abstract

Sarana yang digunakan oleh mahasiswa Politeknik Caltex Riau untuk berdiskusi atau memberikan informasi saat ini yaitu email, melalui mailing list allmhs@pcr.ac.id. Berdasarkan survei pertama yang dilakukan kepada seluruh mahasiswa PCR terkait pengunaan mailing list melalui kuisioner pada google form, dari 147 responden yang mengisi, 73% menganggap bahwa pesan yang dikirim ke mailing list allmhs@mahasiswa.pcr.ac.id sering tidak digunakan sebagaimana mestinya. Berdasarkan survei kedua yang dilakukan kepada seluruh mahasiswa PCR terkait kebutuhan forum diskusi dan pemberi informasi melalui kuisioner pada google form, dari 91 responden yang mengisi, 93% menyatakan bahwasanya mahasiswa membutuhkan sebuah forum diskusi berbasis web yang dapat mengkategorikan diskusi. Oleh karena itu dibangun sebuah forum diskusi berbasis web untuk mahasiswa PCR yang juga dapat memilah topik diskusi secara otomatis menggunakan algoritma k-nn. Dilakukan uji coba terhadap sistem, hasil uji cross validation dengan menguji 25 data training didapatkan akurasi sebesar 80%, pengujian juga dilakukan menggunakan k-fold cross validation untuk mendapatkan nilai k terbaik yang menghasilkan akurasi tertinggi dari nilai k yang lainnya.
Ekstraksi Citra Digital Tulisan Mandarin Ke Dalam Terjemahan Tulisan Latin Bahasa Indonesia Dengan Stroke Extraction Dan Template Matching Robert Robert; Ananda Ananda; Ibnu Surya
Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi Vol 4, No 3 (2018): Desember 2018
Publisher : Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/TEKNOSI.v4i3.2018.138-148

Abstract

Bahasa adalah sistem simbolik dari suara acak, yang digunakan oleh orang untuk berkomunikasi. Mandarin berada di peringkat pertama bahasa yang paling banyak digunakan menurut survei Nationalencyklopedin, dan Mandarin menggunakan huruf yang disebut Hanzi. Manusia memiliki berbagai cara berkomunikasi, salah satunya dengan menulis. Perangkat lunak ini dapat mengenali tulisan melalui gambar dengan menerapkan Pemrosesan Gambar Digital. Penelitian ini bertujuan untuk membangun aplikasi yang dapat mendeteksi Hanzi Mandarin dengan menerapkan Digital Image Processing. Digital Image Processing mengacu pada pemrosesan gambar dua dimensi menggunakan komputer. Metode pemrosesan gambar dengan Stroke Extraction dan Template Mathcing diterapkan solusi untuk masalah ini. Stroke Extraction digunakan untuk melakukan ekstraksi stroke dasar (pi hua) pada gambar Mandarin Hanzi dan kemudian mengenalinya menggunakan Template Mathcing. Aplikasi diuji dengan Receiver Operating Characteristic sehingga kurva yang dapat membantu proses analisis dapat ditarik. Berdasarkan hasil kurva ROC yang dijelaskan, metode Stroke Extraction masih membutuhkan pengembangan karena tingkat keberhasilan yang rendah dalam menghitung sejumlah stroke. Aplikasi yang dibangun berhasil mengekstraksi Mandarin Hanzi baik tulisan tangan dan dicetak dan diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dengan akurasi 76,47%. Dapat disimpulkan bahwa metode Stroke Extraction dan Template Matching cukup efisien dalam mengolah gambar digital Mandarin Hanzi untuk diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia.
Kebutuhan Perangkat Lunak Untuk Aplikasi Data Mining Ibnu Surya
Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi Vol 3, No 2 (2017): Agustus 2017
Publisher : Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/TEKNOSI.v3i2.2017.233-240

Abstract

In software development, the software requirements are the result of understandings of user requirements or the system owners to the developer. Based on these requirements, the developers are able to develop their software architecture. Based on software architecture, developers can construct a set of requirements. This reuse process shall give positive impacts to a better software product. This research uses a technique for generating software requirements for data mining based on data mining software architecture, especially a data mining application for analyzing social media. The contribution of this research is a proposal of a generic data mining requirements software that is expected to be reference for data mining application development. The proposal is evaluated to three different data mining applications that each consists of four typical requirements. These three applications are compared to our generated requirements. The results show that 50% of our requirements have been used in these applications or an average of 83.33% requirements from our proposal has contributed to these three applications. It shows that the technique used to generate software requirements based on software architecture is able to provide an alternative to develop new common requirements.
Penerapan Metode UCD (User Centered Design) Pada E-Commerce Putri Intan Shop Berbasis Web Intan Sandra Yatana Saputri; Mardhiah Fadhli; Ibnu Surya
Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi Vol 3, No 2 (2017): Agustus 2017
Publisher : Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/TEKNOSI.v3i2.2017.269-278

Abstract

Pertumbuhan pesat pangsa pasar e-commerce di Indonesia memang sudah tidak bisa diragukan lagi. Dengan jumlah pengguna internet yang mencapai angka 82 juta orang atau sekitar 30% dari total penduduk di Indonesia, pasar e-commerce menjadi tambang emas yang sangat menggoda bagi sebagian orang yang bisa melihat potensi ke depannya. Pertumbuhan ini didukung dengan data yang menyebutkan bahwa nilai transaksi e-commerce pada tahun 2013 mencapai angka Rp130 triliun.. Ada banyak e-commerce yang sukses mendapatkan keuntungan, ada juga yang tidak. Menurut penelitian yang dilakukan oleh User Interface Engineering, Inc. diketahui 59% waktu terbuang karena orang tidak bisa menemukan informasi yang ingin didapat dan hal ini berdampak pada penurunan produktifitas dan meningkatkan frustasi. Sebuah laporan menunjukkan bahwa 39% dari pembeli tes dan gagal dalam upaya pembelian mereka karena navigasi pada situs yang sulit. Untuk membuat sebuah e-commerce yang user-friendly dengan tingkat usability yang tinggi pada e-commerce tersebut, salah satu solusinya melakukan pengembangan e-commerce menggunakan metode User Centered Design (UCD). Sistem yang telah dibangun dengan menerapkan metode UCD ini mendapatkan hasil 98.3% menyatakan akan berbelanja di e-commerce Putri Intan Shop.
Pengembangan Sistem Informasi Pengelolaan Program Kreativitas Mahasiswa Politeknik Caltex Riau Satria Perdana Arifin; ibnu surya
Jurnal Komputer Terapan  Vol. 8 No. 1 (2022): Jurnal Komputer Terapan
Publisher : Politeknik Caltex Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.321 KB) | DOI: 10.35143/jkt.v8i1.5301

Abstract

One of the efforts to encourage student creativity is to include and participate in the Program Kreativitas Mahasiswa (PKM),  the Ministry of Education and Culture initiated. Politeknik Caltex Riau (PCR), through the study program and Student Affairs, manages this PKM to encourage students to innovate and be involved in this PKM. However, the ongoing PKM management has not been well documented, so post-PKM activities are not followed up. It is necessary to have an information system that is used as a media for documenting this PKM management. Information System of Program Kreativitas Mahasiswa (SI PKM) was developed using the Software Development Life Cycle (SDLC) approach; the process is carried out from gathering stakeholder needs, business process analysis, model development, and implementation into the program. The resulting information system can provide a recap of PKM activities, monitoring of guidance carried out between students and lecturers, and visualization in the form of a dashboard to see the involvement of students and study programs in PKM. Based on the results of the Blackbox testing that has been carried out, it is concluded that the PKM management information system has been running well.  
Implementasi Leap Motion Controller pada Aplikasi Pengenalan Tata Surya Keken Melfasoni; Anggy Trisnadoli; Ibnu Surya
IT Journal Research and Development Vol. 4 No. 1 (2019)
Publisher : UIR PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (370.227 KB) | DOI: 10.25299/itjrd.2019.vol4(1).2676

Abstract

Metode pembelajaran diterapkan saat ini kebanyakan masih bersifat manual salah satunya materi tentang sistem tata surya. Sulitnya media pembelajaran yang sekarang masih bersifat manual salah satunya seperti gambar-gambar dibuku membuat siswa sulit untuk memahami materi dan membayangkan keberadaan sistem tata surya yang dipelajari. Untuk memudahkan dalam pemahaman materi, maka dibangunlah aplikasi pengenalan tata surya sebagai alternatif media pembelajaran bagi siswa sekolah dasar yang dimana di implementasikan menggunakan Leap Motion. Leap Motion adalah alat sensor perangkat keras komputer yang mendukung gerakan tangan dan jari manusia di udara lalu dijadikan masukkan agar dapat diproses oleh program komputer. Aplikasi pengenalan tata surya dibangun menggunakan aplikasi Unity dan Blender dengan menyajikan pembelajaran tata surya dengan objek 3D. Berdasarkan hasil pengujian didapatkan bahwa keseluruhan fungsi yang terdapat pada aplikasi pengenalan tata surya sudah sesuai 100% dengan output yang diharapkan. Kemudian didapatkan bahwa Leap Motion dapat mendeteksi tangan pengguna pada rentang 7-50 cm untuk jarak tangan pengguna secara vertikal, rentang 0-40 cm untuk jarak sisi kiri dan kanan Leap Motion, rentang 0-30 cm untuk jarak sisi depan dan belakang Leap Motion, dan terdapat cahaya. Lalu pada pengujian menggunakan Paired Sample t-Test diperoleh bahwa terdapat kenaikan nilai pengerjaan soal latihan oleh siswa sebesar 33.75% setelah menggunakan aplikasi pengenalan tata surya yang berarti bahwa aplikasi pengenalan tata surya memberikan pengaruh terhadap nilai siswa dan memahami konsep pembelajaran dengan menggunakan aplikasi.
Perancangan Dan Implementasi Aplikasi Pemantauan Penggunaan Air Pada Rumah Kos Berbasis Android Ananda Tri Putra; Mardhiah Fadhli; Ibnu Surya
Seminar Nasional Teknologi Informasi Komunikasi dan Industri 2018: SNTIKI 10
Publisher : UIN Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (358.296 KB)

Abstract

Penggunaan air yang dipakai pada rumah kos saat ini digunakan untuk minum, mencuci, dan mandi. Hal itu akan menyebabkan penggunaan air sangat banyak yang dimana pemilik kos tidak dapat mengetahui berapa jumlah debit air yang telah digunakan. Penggunaan air yang kurang efektif, mengakibatkan pemilik kos tidak dapat mengetahui berapa banyak air yang telah digunakan pada setiap kamar yang disewakan. Pembuatan proyek akhir ini menggunakan sensor Flow meter sebagai pengukur banyak nya debit air yang digunakan dan selanjutnya dikirim ke Arduino Uno. Arduino Uno juga akan menerima data dari RTC (Real Time Clock) berupa data waktu dan tanggal. Arduino Uno juga dilengkapi modul Wi-Fi agar dapat terhubung ke jaringan internet secara wireless supaya data-data dari sensor Flow meter yang ada pada Arduino Uno dapat dikirim ke database melalui internet dan kemudian aplikasi Android dapat menampilkan jumlah penggunaan air pada kamar kos. Hasil dari pembuatan proyek akhir ini yaitu pemilik kos dapat mengetahui penggunaan air dari kamar kos yang telah dipasangi sensor flowmeter pada keran air kamar mandinya melalui aplikasi android yang telah dibuat dan terhubung ke server. Pengujian dilakukan sebanyak 30 kali untuk setiap jenis pengujiannya. Tingkat keberhasilan dalam menghitung banyaknya pemakaian air menggunakan Arduino uno dengan sensor flowmeter dan tampilan jumlah penggunaan air pada aplikasi android sebesar 93.33%. 
Aplikasi Mobile Untuk Pengingat Waktu Kadaluarsa Barang Dalam Kemasan Beserta Peta Distributor Gebriani Amanda Putri; Juni Nurma Sari; Ibnu Surya
Seminar Nasional Teknologi Informasi Komunikasi dan Industri 2012: SNTIKI 4
Publisher : UIN Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (516.31 KB)

Abstract

Expiration date is very important role in determining the quality of goods in containers that are usually sold in supermarkbkets. That items have passed the expiration date if it is used will give a negative effect on the body. But,the Expired date often forgotten, so much stuff that has passed the expiry date is still on the market. So, by using this application is expected to reduce the circulation of goods that have passed expiration dates because this application have alarm which will run 1 month before expired date of the items.This is semi client-server application,where data is retrieved from the server and the entered back into the SQLite database at the client side. This application runs on Android phones as the client and PHP as the server. Client get reported items and distributors data, alarm from items which will expired, stoks charts and can get supplier’s address from maps.This application runs on Android phones as the client and PHP as the server. Client get reported items and distributors data, alarm from items which will expired, stoks charts and can get supplier’s address from maps. All of inputting and editing data is located on the server side. This application could be the one solution for supermarket workers in anticipation of the circulation of expired items.Keywords: Expired date, Android, PHP, Client, Server, Map
Implementasi User Management Pada Laboratorium Dengan Primary Domain Controller Linux Dhiemas Aditya Oktara; Rahmat Suhatman; Ibnu Surya
Journal of Applied Informatics and Computing Vol 3 No 2 (2019): Desember 2019
Publisher : Politeknik Negeri Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1296.573 KB) | DOI: 10.30871/jaic.v3i2.1347

Abstract

The development of network technology now allows many applications that can be done with computer networks. This can be seen from the needs of educational institutions for computer networks. One of them is the Polytechnic Caltex Riau (PCR). The use of computers in the laboratory has not yet applied the concept of user management, so that the data stored on the computer can be accessed by more than one user which causes data to be reduced further. One way to overcome this problem is to implement a Primary Domain Controller (PDC), a server that can store and manage computer activities. Requires the client to have an account to log in to the computer and have their own storage media. From the test results obtained by the average received users log in, directory access and application by 96% and from the results of tests that have been done on average to CPU usage of 4% and memory usage by 37%. Can reduce from testing carried out to 30 users, using CPU and memory increases along with the number of clients who carry out activities and it takes a pause when logging in so that all users can access the server.
PERANCANGAN APLIKASI REKOMENDASI OBJEK PARIWISATA KOTA PEKANBARU BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN LOCATION BASED SERVICE UNTUK DINAS PARIWISATA KOTA PEKANBARU Jan Alif Kreshna; Ibnu Surya; Kartina Diah Kusuma Wardani; Weslie Weslie
JURNAL ILMIAH INFORMATIKA Vol 10 No 01 (2022): Jurnal Ilmiah Informatika (JIF)
Publisher : Teknik Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33884/jif.v10i01.4666

Abstract

Tourists who visit the city of Pekanbaru not only come from within the country, but also from abroad. To provide services to people inside and outside Pekanbaru City, the Pekanbaru City Tourism Office currently has an official website as a medium to convey information about tourist attractions in Pekanbaru City. On the website, there is already a list of tourist attractions in the city of Pekanbaru. This research will develop applications that can be used by tourists who will visit tourist attractions in Pekanbaru City. Applications developed based on Android will provide recommendations for tourist attractions that are around application users by utilizing the Location Based Service feature. The application will also be equipped with a map and use the BellmanFord algorithm to get the shortest route to that location. It is hoped that the application generated from this research can be used as an alternative media that can be used by the Pekanbaru City Tourism Office in order to provide the best service for people inside and outside Pekanbaru City.