@article{IPI1024231, title = "Pembelajaran Matematika Tingkat Sekolah Dasar Menggunakan Aplikasi Geogebra sebagai Alat Bantu Siswa dalam Memahami Materi Geometri", journal = "Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)", volume = "Volume 1 No 1 (Juni 2019)", pages = "", year = "2019", url = https://ejournal.upi.edu/index.php/Edsence/article/view/17909/pdf author = "Sylviani, Sisilia; Permana, Fahmi Candra", abstract = "Tujuan pembelajaran matematika selaras dengan tuntutan Revolusi Industri 4.0, manusia dituntut memiliki sejumlah keterampilan untuk memperoleh, memilih, dan mengelola informasi. Dampak paling nyata bagi siswa adalah siswa harus mampu memanfaatkan era digitalisasi ini dalam pembelajaran. Salah satunya adalah pemanfaatan internet dan software tertentu yang menunjang kegiatan pembelajaran. Salah satu software penunjang dalam pembelajaran matematika adalah GeoGebra. GeoGebra adalah software geometri dinamis. Software tersebut dapat dijadikan media yang dapat membantu proses belajar mengajar mata pelajaran matematika di kelas. Software ini dapat membantu siswa dalam memahami materi geometri. Software tersebut juga dapat digunakan untuk mengasah keaktifan siswa dalam pembelajaran materi geometri di kelas.", }