@article{IPI2016150, title = "faktor-faktor ekonomi yang mempengaruhi fluktuasi harga beras di Sumatera Utara", journal = "Universitas Islam sumatera Utara", volume = "Vol 8, No 2 (2020): Agriland: Jurnal Ilmu Pertanian", pages = "", year = "2020", url = https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/agriland/article/view/3085/2025 author = "Mariana Eva Yanti; Surya Dharma; Muhammad Ilham Riyadh", abstract = "Metode analisis yang digunakan adalah analilis deskriptif dan analisis Vector Auto Regression (VAR). Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Faktor-faktor yang secara dominan mempengaruhi harga beras di Sumatera Utara ada 2 yaitu yang pertama produksi 60% di karenakan semakin tinggi produksi beras maka harga beras akan mengalami penurunan dan semakin rendah produksinya maka harga beras akan mengalami kenaikan dan faktor kedua yaitu inflasi 38% di karenakan bila harag beras secara terus menerus mengalami kenaikan kan terjadi inflasi, tetapi berbeda dengan kenyataannya harga beras mengalami fluktuasi yang disebabkan oleh kestabilan harga beras. 2) Faktor-faktor yang mempengaruhi harga beras di Sumatera Utara dalam jangka pendek yang signifikan yaitu inflasi dan dalam jangka panjang terdapat lima faktor yang singnifikan yaitu produksi (prod), luas panen (field), pendapatan (inc), konsumsi (cons) dan inflasi (inf). 3) Dari Analisis Impulse Response Function dapat di ketahui bahwa kestabilannya yaitu variabel produksi (Prod) mencapai kestabilan pada periode ke- 25 ,variabel luas penen (Field) mencapai kestabilan pada periode ke-28, variabel consumsi (Cons) mencapai kestabilan pada periode ke- 25, variabel pendapatan (Inc) mencapai kestabilan pada periode ke-20, variabel inflasi (Inf) mencapai kestabilan pada periode ke- 27.", }