@article{IPI2588506, title = "Penentuan Perbedaan Stabilitas Fisik Suspensi Kering Ampisilin Generik dan Nama Dagang setelah Direkonstitusi dengan Air Suling", journal = "Lembaga Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) STIFI Bhakti Pertiwi Palembang", volume = "Vol 2 No 1 (2017): Jurnal Ilmiah Bakti Farmasi", pages = "", year = "2017", url = https://ejournal.stifibp.ac.id/index.php/jibf/article/view/13/14 author = "Lidia; Deni Kurniawan", abstract = "Telah diteliti perbedaan kestabilan fisik suspensi kering ampisilin generik dan nama dagang setelah direkonstitusi dengan air suling dan disimpan pada suhu kamar selama 7 hari. Dari 7 variabel yang diteliti diantaranya menunjukkan adanya perbedaan stabilitas fisik seperti volume sedimentasi, bobot jenis, kadar air, kemampuan redispersibilitas, viskositas dan 2 variabel lainnya tidak menunjukan perbedaan seperti perubahan bentuk partikel, pH selama 7 hari penyimpanan. Dari ketiga suspensi kering ampisilin bahwa ampisilin nama dagang 1 memiliki kestabilan fisik lebih baik dibandingkan ampisilin nama dagang 2 dan generik.", }