Jurnal Ilmiah Kesehatan (JIK)
Vol 5, No 2 (2012): Jurnal Ilmiah Kesehatan (JIK)

Penurunan Tingkat Kecemasan Anak Rawat Inap dengan Permainan Hospital Story di RSUD Kraton Pekalongan

Pratiwi, Yuni Sandra (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Dec 2012

Abstract

Abstract: Sick and hospitalisation were stressors that could caused anxiety of child. One of treatment to reduce the anxiety of child was play therapy, especially hospital story, i.e., told story to child used pictured book about hospital schedules and its routinities, care givers, and answered child’s questions about hospital. This study was animed to know the effect of hospital story toward anxiety of the 6-8 years old child. This study experimental quasi. A questionnaire was used to collect the data. The sample taken with purposive sampling approach. Wilcoxon statistic analysis was used to know the effect of hospital story toward anxiety of the 6-8 years oldd child. The result of Wilcoxon statistic analysis got Z scores was – 4,596 and p-value was 0,000 (p<0,05); it could be concluded that hospital story  had a significant effect toward anxiety of the 6-8 years old child. Keyword: anxiety, child, hospital story Abstrak: Kondisi sakit dan hospitalisasi merupakan stressor yang dapat menyebabkan kecemasan pada anak. Salah satu tindakan untuk menurunkan kecemasan tersebut adalah terapi bermain, khususnya hospital story, yaitu bercerita kepada anak menggunakan buku bergambar tentang rutinitas dan jadwal rumah sakit, pemberi pelayanan (tim kesehatan), dan menjawab pertanyaan yang diajukan anak tentang rumah sakit. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh hospital story terhadap kecemasan anak usia 6-8 tahun. Penelitian ini adalah penelitian quasi eksperimen. Pengumpulan data dengan  menggunakan kuesioner. Penentuan sampel dengan purposive sampling. Uji statistik wilcoxon digunakan untuk mengetahui pengaruh terapi bermain hospital story terhadap kecemasan anak usia 6-8 tahun. Hasil uji statistik wilcoxon diperoleh skor Z = - 4,596 dan nilai p = 0,000 (p<0,05), sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara terapi bermain hospital story terhadap penurunan kecemasan anak usia 6-8 tahun. Kata kunci : kecemasan, anak, hospital story

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jik

Publisher

Subject

Health Professions

Description

Diterbitkan sebagai media informasi hasil studi penelitian dan artikel ilmiah bidang ...