MAGISTRA: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Vol 6 No 2 (2019): Magistra: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan

KARAKTER PEDULI LINGKUNGAN TERHADAP PEMBELAJARAN FISIKA

Muhammad Sofyan Zain (Universitas Jambi)
Gunawan Gunawan (MAN Insan Cendekia Jambi)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2019

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakter peduli lingkungan terhadap pembelajaran fisika di MAN IC Jambi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang bersifat deskriptif. Subjek penelitian ini adalah siswa MAN IC Jambi kelas X MIA dan X1 MIA dengan total 45 murid. Instrumen penelitian menggunakan angket yang terdiri dari 25 soal. Hasil analisis menunjukkan bahwa siswa masih kurang dalam mengikuti kegiatan penyuluhan kebersihan lingkungan dan menjaga kebersihan lingkungan dengan lebih memilih tissue daripada sapu tangan namun secara keseluruhan dapat dikatakan tingkat kepedulian siswa kelas X MIA dan X1 MIA itu baik . Kata Kunci:Karakter; Peduli; Lingkungan,; Fisika.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

magistra

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences

Description

MAGISTRA: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan FKIP Universitas Musamus menerima artikel hasil hasil penelitian di bidang keguruan dan ilmu pendidikan yang meliputi bidang pendidikan matematika, pendidikan bahasa dan sastra indonesia, pendidikan jasmani, kesehatan dan rekreasi, pendidikan bahasa ...