Dimensi Interior
Vol 3, No 1 (2005): JUNI 2005

PERAN RUANG DALAM MENUNJANG PERKEMBANGAN KREATIVITAS ANAK

Sari, Sriti Mayang (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Nov 2005

Abstract

Basicaly every child has a potentiality to be creative, although the level of his creativity is different. Creativity, like other potentialities, needs to be given an opportunity and stimulation byhis environment to grow. The development of a child's creativity is influenced not only by the psychological environment, but the physical environment also has a big influence. The interior space as one of the physical environment can be a good support for the development of a child's creativity, as an external stimulus. Abstract in Bahasa Indonesia : Pada dasarnya setiap anak memiliki potensi untuk kreatif, walaupun tingkat kreativitasnya berbeda-beda. Kreativitas, seperti halnya setiap potensi lain, perlu diberi kesempatan dan rangsang oleh lingkungan untuk berkembang. Perkembangkan kreativitas anak bukan hanya dipengaruhi oleh lingkungan psikis saja, tetapi lingkungan fisik juga memiliki andil yang cukup besar. Ruang interior sebagai salah satu lingkungan fisik dapat berperan sebagai pendorong atau "press" untuk mengembangkan kreativitas anak, sebagai stimuli eksternal. Kata kunci: kreativitas, perkembangan kreativitas anak, ruang.

Copyrights © 2005






Journal Info

Abbrev

int

Publisher

Subject

Arts Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

Artikel merupakan kajian bidang desain interior, Artikel yang dikirim ke jurnal Dimensi Interior adalah artikel yang tidak sedang dikirim ke jurnal/terbitan lain dan belum dipublikasikan dalam jurnal lain. Kategori artikel ilmiah hasil penelitian (laboratorium, lapangan, kepustakaan), ilmiah populer ...