Civil Service : Jurnal Kebijakan dan Manajemen PNS
Vol 4 No 2 November (2010): Jurnal Kebijakan dan Manajemen PNS

PROFESIONALISME BIROKRASI DALAM BERNEGOSIASI DENGAN DPRD

Asmarawati Handoyo (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Mar 2019

Abstract

Profesionalisme birokrasi adalah salah satu persoalan yang paling penting dalam mencapai visi dan misi nasional. Terdapat banyak aspek dalam profesionalisme birokasi, namun artikel ini hanya akan berfokus pada kemampuan negosiasi. Tujuan utama dari artikel ini adalah menganalisa proses negosiasi dalam merumusan kebijakan perencanaan pembangunan Pusat Seni dan Kerajinan Yogyakarta (Yogyakarta Art and Handicraft Centre). Kajian ini akan membahas Teori Sawyer dan Guetzkow yang menjelaskan mengenai pentingnya memperoleh antecedent dan concurrent factors dalam proses negosiasii. Kata kunci: profesionalisme birokrasi, negosiasi, antecedent dan concurrent factors

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

asn

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal kebijakan dan manajemen pegawai negeri adalah jurnal peer-review yang diterbitkan dua kali setahun (Juni dan November). Isi jurnal berisi analisis penelitian yang dilakukan oleh semua lapisan aparatur PNS dengan substansi diskusi terkait isu-isu terkait pengelolaan PNS. Setiap diskusi ...