Prosiding KOMMIT
2012

APLIKASI MOBILEPANDUAN DIET BERDASARKAN GOLONGAN DARAH BERBASIS ANDROID

Parno, Parno (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Dec 2012

Abstract

Ponsel saat ini tidak hanya digunakan untuk berkomunikasisaja, tetapi memiliki fituryang sangat membantu dalam kehidupan sehari-hari. Pernyataan dunia ada digengaman pun menjadi kenyataan dalam zaman ini. Memiliki tubuh yang ideal tentunya menjadi dambaan bagi sebagian besar masyarakat. Masalah yangtimbul adalah ketika inginmemilih caraapa yang dapat digunakan untuk mendapatkan tubuh ideal tanpa harusmelakukan diet yang ketat dan berbahaya bagikesehatan berdasarkan pada golongandarah dari para pelaku diet tersebut. Untuk mendukungnya maka dibuatlah aplikasisuatu aplikasi mobile yang menyediakan informasi mengenai berat badan ideal dan jugapandauan diet berdasarkan pada golongan darah yang meminimalkan kekeliruan mengenai pola makan padaponsel. Aplikasi ini dibagun dalam beberapa tahap. Pertamadimulai merancang tampilan-tampilan yang ada di aplikasitersebut. Selanjutnya memulai pembuatanaplikasi ini dengan pengkodeandengan bahasapemrograman yangsudah ditentukan. Setelah itu, dilakukan kompilasi dan kemudian diimplementasikanmenggunakanAVD 2.2. 

Copyrights © 2012