Jurnal Kesehatan Olahraga
Vol 4, No 3 (2016): Edisi Agustus 2016

PENGARUH SENAM ANAK INDONESIA TERHADAP KECEPATAN DAN KELINCAHAN(STUDI KASUS : SD ISLAM AL MUBAROK SURABAYA)

PURNAMA, ADITYA (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Jan 2016

Abstract

Kesehatan anak-anak merupakan faktor yang penting untuk meningkaatkan kecerdasan bangsa, untuk memenuhi kebutuhan tersebut maka salah satunya dengan menerapkan Senam Anak Indonesia sebagai kegiatan rutin setiap pagi.Kecepatan dan kelincahan merupakan faktor pendukung yang utama dalam melakukan gerakan senam, Hal itu juga yang menjadikan kegiatan senam baik dilakukan oleh semua kalangan usia mulai dari anak-anak, dewasa hingga orang tua.Senam merupakan gerakan olahraga yang diiringi dengan musik atau lagu khusus pengiring senamnya. Pada umumnya sebagian besar orang sangat antusias mengikuti kegiatan ini terutama anak-anak.Hasil penelitian menggunaka SPSS,dan hasilnya menunjukan bahwa rata-rata kecepatan adalah 7,57 dengan nilai minimum 6,49,nilai maximum 8,3, dan standart deviasi 0,52.Rata-rata kelincahan adalah 17,6 dengan nilai minimum 16,13, nilai maximum 18,9, dan standart deviasi 1,07,maka bahwa besarnya nilai signifikansi kecepatan adalah0,933 >taraf kesalahan 0,05, sehingga dinyatakan berdistribusi normal.Besarnya besarnya nilai signifikansi kelincahanadalah 0,880 >taraf kesalahan 0,05, sehingga dinyatakan berdistribusi normal.Maka ada hasil hubungan kelincaha dan kecepatan

Copyrights © 2016