TECHNO-SOCIO EKONOMIKA
Vol 12, No 2 (2019): Jurnal Techno-Socio Ekonomika - Oktober

Analisis Pengaruh Pengembangan Irigasi Terhadap Efisiensi Kebutuhan Air Di Lahan Study Kasus Daerah Irigasi Leuwi Goong

Mochamad Eka Nur Agung (Universitas Sangga Buana)
Bakhtiar Abu Bakar (Universitas Sangga Buana)
R. Didin Kusdian (Universitas Sangga Buana)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2020

Abstract

Pengaruh pengembangan irigasi, daerah irigasi luewi Goong berdampak positif terhadap pertanian. Dampak pengembangan irigasi Luewi Goong bertambahnya luas areal lahan dari 3.071 Ha menjadi 5.313 Ha berarti ada penambahan luas areal 2.242 Ha, ada penambahan sumber air yaitu bendung Copong. Sistem jaringan irigasi manjadi irigasi teknis. Pola tanam akan disesuaikan menjadi padi-padi-palawija dalam satu tahun. Serta pengelolaan air akan diatur oleh petugas pemerintah. Secara social efisiensi kebutuhan air dilahan ditinjau dari petani DI luewi Goong mengenai pengaturan debit, Pola tanam, Pengelolaan air. Memberikan dampak positif terlihat dari penelitian dengan menggunakan pengukuran dengan kusioner terhadap petani. Hasil yang diperoleh akan debit bendung copong sekor 96,18%, pola tanam sesuai aturan sekor 91,39 %, Pengelolaan air sesuai aturan 91,71%, efisiensi kebutuhan air petani mau mengikuti kebutuhan air disesuaikan dengan persiapan, penanaman, pertumbuhan tanaman sekor 90,24 %. DOI: https://doi.org/10.32897/techno.2019.12.2.6

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

techno-socio-ekonomika

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

TECHNO-SOCIO EKONOMIKA (ISSN : 1979-4835 | E-ISSN : 2721-2335) adalah jurnal berkala ilmiah yang diterbitkan dua kali setahun (bulan April - bulan Oktober) yang mempublikasikan hasil penelitian orisinal tentang keteknikan, sosial, dan ekonomika. Jurnal ini bertujuan untuk mengembangkan konsep, ...