Jurnal Riset Sistem Informasi dan Teknologi Informasi (JURSISTEKNI)
Vol 1 No 3 (2019): JURNAL RISET SISTEM INFORMASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI (JURSISTEKNI)

Sistem Pakar SISTEM PAKAR DENGAN ALGORITMA NAIVE BAYES UNTUK PREDIKSI HASIL PRODUKSI AYAM BROILER PLASMA (STUDI KASUS : PT.SEKAWAN SINAR SURYA)

dudih gustian (universitas nusa putra)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2019

Abstract

Penelitian ini memberikan kontribusi kepada peternak atau pihak perusahaan dengan memberikan parameter yang berpengaruh untuk menentukan hasil produksi. Penggunaan algoritma Naive Bayes mampu menghasilkan prediksi klasifikasi keuntungan dan kerugian sebelum perhitungan realisasi pada bagian produksi. Untuk mengetahui nilai keakuratan pengujian dilakukan dengan menggunakan Software Weka. Akurasi rata-rata dari algoritma yang dihasilkan, Naive Bayes dari 96.36% mendekati angka 100% menunjukkan hasil yang maksimal. dan dengan nilai Receiver Operating Curve (ROC) 0,9995 mendekati angka 1 maka model yang dihasilkan lebih baik. Jadi dapat disimpulkan bahwa algoritma Naive Bayes adalah algoritma klasifikasi yang direkomendasikan untuk melakukan prediksi klasifikasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jursistekni

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Sistem Pendukung Keputusan, Sistem Operasi dan Manjemen Sains, Sistem Informasi Eksekutif, Sistem Informasi Geografis, Sistem Informasi Enterprese (ERP, EAI, CRM, SCM), IT Governance, Audit IT, Sistem Informasi Akutansi, Sistem Informasi Perbankan dan Keuangan, Sistem Informasi Industri, Sistem ...