DEVICE
Vol 10 No 2 (2020): Bulan November

APLIKASI INVENTARIS BARANG BERBASIS WEB PADA LABORATORIUM KOMPUTER FASTIKOM

Akhmad Abdul Khalim (Universitas Sains Al-Quran)
Muhamad Fuat Asnawi (Universitas Sains Al-Quran)
Muslim Hidayat (Universitas Sains Al-Quran)
Nahar Mardiyantoro (Universitas Sains Al-Quran)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2020

Abstract

Aplikasi Inventaris Barang Berbasis Web Pada Laboratorium Komputer Fastikom adalah suatu sistem informasi untuk memberikan informasi yang berkaitan dengan data inventaris barang. Dalam hal ini, Laboratorium Komputer Fastikom menjadi tempat untuk penelitian, karena laboratorium tersebut sangat membutukan aplikasi ini. Metode yang digunakan dalam pengembangan aplikasi ini adalah Metode waterfall. Alat bantu untuk analisis yang digunakan adalah UML yang meliputi Use Case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram, dan Class Diagram. Dengan perancangan database menggunakan relasi tabel dan ERD. Tujuan dari pembuatan Aplikasi Inventaris Barang ini adalah agar segala permasalahan yang ada di laboratoium computer fastikom dapat terselesaikan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

device

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Engineering Mechanical Engineering

Description

DEVICE merupakan media komunikasi dan diseminasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat dalam bidang ilmu komputer, arsitektur, teknik sipil dan teknik mesin. Jurnal ini diterbitkan oleh Fakultas Teknik Universitas Sains Al-Qur’an (UNSIQ) Wonosobo secara berkala dua kali dalam satu tahun ...