Tarikhuna: Journal of History and History Education
Vol 2, No 2 (2020)

Pengaruh Model Webbed Berbasis Lingkungan Terhadap Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi di SMA

Barkara, Rafli Surya (Unknown)
Efendi, Nofriza (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Nov 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pembelajaran tematik model webbed berbasis lingkungan untuk perolehan kemampuan berpikir tingkat tinggi anak Sekolah Dasar. Pendekatan kualitiatif dengan subjek anak, dan guru SMAN 3 Lubuk Basung. Hasil penerapan pembelajaran tematik model webbed berbasis lingkungan, anak merasa senang dan mempunyai kemampuan berpikir tingkat tinggi walaupun belum 100% anak. Hasil kemampuan menganalisis 39.66%%, mengevaluasi 34.65%, dan berkreasi 43.14%%. Pembelajaran tematik model webbed berbasis lingkungan adalah baik karena sebagian besar anak mempunyai kemampuan berpikir tingkat tinggi berupa menganalisis, mengevaluasi, berkreasi/mencipta, dan dapat berpikir secara saintifik untuk menghindari pola pikir menghafal dan mengingat.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

tarikhuna

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

Tarikhuna: Journal of History and History Education (THJE) is an academic journal of studies in history education and Indonesian history. It is published biannually (May & November) by the Departement of Social Science Education, Imam Bonjol State Islamic University. Tarikhuna aims to provide ...