Proceeding of National Conference on Accounting & Finance
Volume 2, 2020

Determinan deteksi fraud audit: peran moderasi gender dan pengalaman

Mislya Rahmida (Universitas Islam Indonesia)
Dekar Urumsah (Universitas Islam Indonesia)



Article Info

Publish Date
24 Aug 2020

Abstract

Kasus fraud (kecurangan) masih terus terjadi dan mengalami peningkatan setiap tahunnya. Korupsi merupakan salah satu bentuk fraud yang terjadi baik di sektor swasta maupun di sektor publik, tentunya dapat merugikan keuangan atau perekonomian negara. Tujuan dari paper ini adalah untuk mengusulkan model konseptual deteksi fraud yang menjelaskan peran Whistle-blowing terhadap efektivitas Audit forensik dan Audit Investigasi dalam mendeteksi fraud, juga peran moderasi Gender dan Pengalaman. Model ini dapat memberikan wawasan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi deteksi fraud dan menawarkan peluang untuk penelitian mendatang dalam pemahaman deteksi fraud.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

NCAF

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

National Conference on Accounting & Finance (NCAF) is an annual conference held by Master Program in Accounting, Faculty of Economics Universitas Islam Indonesia. It is aimed to facilitate all researchers and academicians to present and publish their research paper as well as to built networking ...