Journal Sensi: Strategic of Education in Information System
Vol 3 No 1 (2017): Journal Sensi

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN HARIAN LEPAS PADA PT FLEX INDONESIA

Nur Azizah (Universitas Raharja)
Lina Yuliana (Universitas Raharja)
Elsa Juliana (Universitas Raharja)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2017

Abstract

Pemanfaatan teknologi informasi pada ini telah berkembang pesat di segala bidang kehidupan manusia. Salah satunya adalah pemanfaatan komputer di bidang usaha. Program komputer yang telah banyak dikembangkan memudahkan manejemen dalam mengambil keputusan secara cepat, tepat dan akurat.Seperti halnya pada perhitungan penggajian karywan harian lepas pada PT Flex Indonesia yang dalam perhitungan gaji mempunyai permasalahan dalam sistem penggajian karyawan harian lepas yang masih menggunakan secara manual, yaitu menggunakan Microsoft Excel sehingga sering terjadi kesalahan dalam perhitungan penggajian dan proses pengerjaannya pun membutuhkan waktu yang cukup lama.Untuk memperoleh data yang diperlukan selama penelitian penulis menggunakan beberapa metode antara lain observasi, wawancara, dan studi pustaka dengan metode analisa menggunakan analisa SWOT yaitu kekuatan (strength) dan kelemahan (Weakness), peluang (opportunities) dan ancaman (treats). Kemudian sistem dirancang dengan menggunakan bahasa pemograman PHP, database yang digunakan adalah MySQL dengan menggunakan Tools UML (unified Modelling Language) dengan software Visual Paradigm 6.4, user interfacemenggunakan Adobe DreamweaverCS6.Model pengujian pada program ini menggunakan black box testing. Dengan demikian hasil penelitian ini adalah berupa rancangan sistem informasi penggajian yang dapat bermanfaat bagi PT Flex Indonesia baik sebagai untuk mengambil suatu keputusan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

sensi

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Riset Soft Computing dengan penelitian dari yang berfokus pada Data Mining, Neural Network, Swarm Intelligence, Decision Tree, Data Clustering, Data Classification, Rough Set, Pattern Recognition, Image Processing. Software Engineering yang fokus pada software Requirement and Specification, Software ...